Harga dan Promo Varian Vario 125
Motor Honda Vario 125 2023
Honda Vario 125 2023 tersedia dalam rentang harga Rp 22,35 - 24,25 Juta di Indonesia. Tersedia dalam 5 pilihan warna dan 3 varian di Indonesia. Vario 125 digerakkan oleh mesin 124.8 cc dengan transmisi Variable Kecepatan. Honda Vario 125 memiliki tinggi jok 769 mm dengan bobot 112 kg. Rem depan menggunakan Disc, sedangkan di belakang Drum. Lebih dari 472 pengguna telah memberikan penilaian untuk Vario 125 berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan tempat duduk dan kinerja mesin. Pesaing terdekat Honda Vario 125 adalah Freego Connected, Vario 160, Scoopy dan Beat.
Baca SelengkapnyaHonda Vario 125 Spesifikasi
Kategori |
Bensin Scooter
|
Opsi start |
Bensin Electric
|
Rem Depan |
Bensin Disc
|
Kapasitas |
Bensin 124.8 cc
|
Tenaga Maksimal |
Bensin 11.1 hp
|
Vario 125 : Dari Para Ahli
Dapatkan wawasan yang lebih baik dan bantuan untuk membeli atau tidak- Tampilan Mewah
- Panel Instrumen Digital & Alarm
- Bagasi Luas
- Sistem Pencahayaan LED
- Performa Mesin Kurang
- ISS Cuma Di Varian Tertinggi
- Ruang Lutut Sempit
- Belum Ada Keyless
Informasi Terkini Vario 125
Astra Honda Motor memasarkan New Honda Vario 125 dengan kelir dan striping baru. Akibatnya Vario 125 CBS terlihat lebih sporty dan Vario CBS-ISS tampil lebih premium.
Warna Vario CBS-ISS kini hanya ada dalam kelir dof (matte). Advance Matte White menggantikan Advance White. Ini jadi pasangan warna sebelumnya, hitam doff (advance matte black). Satu warna baru yang terlihat menarik adalah Advance Matte Blue. Ini bukan warna baru memang, cuma diberikan tambahan striping yang melekat di body dan tameng. Ditambah warna keemasan di pelek. Vario 125 CBS-ISS warna ini sukses terlihat sporty dan premium sekaligus.
Untuk Vario 125 CBS, warnanya tetap Advance Red dan Advance Black, tapi grafis baru menempel di body dan tameng. Untuk yang tidak mengikuti perkembangan Vario, akan sulit membedakan. Tpai percayalah, tulisan Vario di pinggul motor, itu baru.
Honda Vario 125 dijual di Indonesia dalam dua pilihan varian. CBS dan CBS-ISS. Vario 125 CBS dijual dengan harga Rp 21.000.000 juta sementara tipe CBS-ISS Rp 21.900.000 juta. Khusus CBS-ISS berpelek emas, harganya Rp 22 juta (harga tidak mengikat, dapat berubah sewaktu-waktu).
Keluarga Honda Vario adalah salah satu andalan pengisi pundi keuangan AHM. Vario 125 didaulat jadi entry level keluarga ini. Diatasnya ada Vario 150. Meski entry level, beberapa fitur menarik akan bikin Anda bilang, "Ya sudah, ini saja cukup." Salah satunya adalah ISS (Idling Start Stop) yang membantu menghemat BBM. Caranya, saat motor berhenti (di lampu merah, contohnya) mesin motor akan mati, dan aktif kembali saat pedal gas diputar.
Makanya, model ini diklaim paling irit di kelas, dengan konsumsi BBM hingga 51,7 km/liter. Emisinya juga dikatakan lebih baik dari standar Euro3.
Harga Honda Vario 125
Harga Vario 125 adalah antara Rp 22,5 Juta hingga Rp 24,4 Juta.
Varian Honda Vario 125
Ada 3 varian yang tersedia dari Vario 125: CBS, CBS ISS dan CBS ISS SP.
Mesin Honda Vario 125
Vario 125 ditenagai oleh Pendingin Cairan PGM-FI 124.8 cc 1 Cylinder Mesin yang menghasilkan Tenaga 11.1 hp pada 8500 rpm dan Torsi 10.8 Nm pada 5000 rpm. Vario 125 memilik ketinggian kursi 769 mm. Ukuran ban depan adalah (front-tyre-size} sedangkan belakang 100/80 R14.
Fitur Honda Vario 125
Fitur pendukung sasis, suspensi & rem meliputi Telescopic Fork Suspensi Depan, Swing Arm Suspensi Belakang, Disc Rem Depan, Drum Rem Belakang, Side Wings, Underbone Tipe rangka_motor, Garnish Krom dan Dual Stepped Tipe Jok.
Fitur di konsol meliputi Digital Panel Instrumen, Digital Indikator Bbm, Layar Display, Digital Speedometer, Tripmeter, Tidak Navigator, Tachometer dan Indikator Penggantian Oli.
Pesaing Honda Vario 125
Pesaing Vario 125 adalah: Honda Vario 160, Honda Beat, Honda Scoopy, Yamaha Lexi dan Yamaha FreeGo.
Harga Honda Vario 125 2023
Harga Honda Vario 125 2023 mulai dari Rp 22,5 Juta hingga Rp 24,4 Juta. Simak daftar harga Vario 125 2023 di bawah untuk melihat harga OTR dan promo yang tersedia.
- Bensin
Honda Vario 125 CBS
CVT, 2 Kursi, 124.8 cc, 11.1 hp
|
Rp 22,5 Juta (OTR) Angsuran Rp 824.000 x 35 Bulan, DP Rp 4,2 Juta | Lihat Promo |
Honda Vario 125 CBS ISS
CVT, 2 Kursi, 124.8 cc, 11.1 hp
|
Rp 24,15 Juta (OTR) Angsuran Rp 864.000 x 35 Bulan, DP Rp 4,3 Juta | Lihat Promo |
Honda Vario 125 CBS ISS SP
CVT, 2 Kursi, 124.8 cc, 11.1 hp
|
Rp 24,4 Juta (OTR) | Lihat Promo |
Bandingkan Honda Vario 125 Dengan Motor Sejenis
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
Kapasitas
156.9
|
110
|
109.5
|
125
|
124.7
|
Jenis Mesin
Single Cylinder, 4-Stroke, 4 Valves, Liquid Cooled, Engine
|
Single Cylinder, 4-Stroke, Air Cooled SOHC Engine
|
Single Cylinder, 4-Stroke, Air-Cooled, SOHC
|
Single Cylinder, 4-Stroke, 2-Valve, Air-Cooled, SOHC
|
Single Cylinder, 4-Stroke, SOHC Engine
|
Diameter x langkah
60 mm x 55.5 mm
|
47 mm x 63 mm
|
47 mm x 63.1 mm
|
52.4 mm x 57.9 mm
|
52 mm x 58.7 mm
|
Indikator Lampu
Ya
|
Ya
|
Ya
|
Ya
|
Ya
|
Harga Honda Vario 125 di Kota Populer
Galeri Vario 125
- Eksterior
- Warna
Gambar Eksterior Honda Vario 125 2023
Gambar Eksterior Vario 125Honda Vario 125 memiliki 12 gambar eksterior, diantaranya Tampak belakang serong, Stang, Lampu depan, Knalpot, Jok, sandaran jok, Lampu belakang, Rem depan, Ban depan, Windshield, Speedometer, Tampak samping ruang bagasi.
Baca SelengkapnyaWarna Honda Vario 125
Warna Honda Vario 125Honda Vario 125 tersedia dalam 5 warna yang berbeda - Advance White, Sporty Black, Sporty red, Advance Matte Black, Advance Matte Blue
Video Honda Vario 125
Lihat video terbaru Honda Vario 125 untuk mengetahui bagaiamana mesin, desain, konsumsi BBM, performa & lainnya.
Bandingkan Varian Honda Vario 125
- Bensin
Vario 125 Fitur Unggulan
Review Honda Vario 125
Vario 125 punya desain tubuh baru mengikuti perubahan kakaknya, Vario 150. Secara dimensi lebih kompak dan dinamis. Lampu depannya terpisah dengan daytime running light. Sudah dilengkapi teknologi LED sehingga terlihat mewah. Bagian belakang desainnya dibuat ramping, pakai sepatbor menggantung sehingga kesan sportif lebih keluar.
Fiturnya kini lebih banyak, ada remote pintar yang terintegrasi answer back system dan alarm. Panel instrumen sudah dilengkapi teknologi digital dengan informasi lebih banyak: konsumsi bahan bakar-rata-rata, indikator daya aki, pengingat servis berkala dan lain-lain. Fitur lama seperti combi brake system (CBS), brake lock, side stand switch tetap dipertahankan. Idling stop system (ISS) untuk menghemat bahan bakar, khusus di varian tertinggi. Bagasi di bawah jok pun cukup luas meletakkan helm full face.
Mesin Vario 125 masih sama seperti yang lama. Seperti namanya, Honda membekali dengan kapasitas 125 cc. Jantung mekanis itu mampu memuntahkan torsi puncak 10,86 Nm pada 5.000 rpm dan tenaga maksimal 11,1 PS pada 8.500 rpm.
Kompensasi perubahan desain dan fitur, membuat harga Honda Vario 125 2018 naik dibanding model sebelumnya. Khusus varian CBS dijual Rp 19,1 juta (OTR Jakata) dan varian CBS - ISS Rp 19,9 juta (OTR Jakarta).
Fitur Honda Vario 125
Meski belum keyless seperti Vario 150, tapi fitur Vario 125 cukup banyak. Mulai dari sistem pencahayaan full LED hemat daya Panel instrumen sudah pakai full digital dengan berbagai informasi: konsumsi bahan bakar rata-rata, trip meter, daya aki, pengingat servis berkala dan lain-lain. Skutik ini juga dilengkapi remote pintar yang terintegrasi anti-theft alarm dan answer back system.
Fitur lama Vario 125 tetap tersedia di model baru. Sebut saja combi brake system (CBS), idling stop system (ISS) yang diklaim mampu menghemat konsumsi bahan bakar tapi cuma di varian tertinggi. Ada pula brake lock, berguna menahan kendaraan saat motor berhenti di jalan menanjak. Tidak ketinggalan side stand switch, pencegah motor aktif saat standar samping sedang diturunkan.
Desain Vario 125
Perubahannya memang mengikuti Vario 150, tapi tidak semua bagian dapat penyegaran. Sebut saja desain pelek dan ukuran ban, masih sama seperti sebelumnya. Padahal sang kakak mendapat revisi di dua bagian itu. Karet bundar Vario 125 2018 di bagian depan berukuran 80/90-14 inci dan belakang 90/90-14 inci.
Soal tampilan memang lebih mewah, terutama lewat paras baru. Dari spesifikasi dimensi juga semakin kompak. Skutik ini punya panjang 1.919 mm, lebar 679 mm dan tinggi 1.062 mm. Hanya saja dari sisi bobot justru bertambah 2 Kg menjadi 111 Kg.
Pilihan warnanya ada empat, dengan tampilan mengilap dan grafis yang membuat kesan sportif semakin keluar. Opsinya mulai dari advance red (merah), advance white red (putih grafis merah), advance black (hitam) dan advance white blue (putih grafis biru).
Mesin & Konsumsi BBM Honda Vario 125
Vario 125 tidak mendapat perubahan mesin sama sekali. Depot dayanya tetap berkapasitas 125 cc, sesuai namanya. Jantung mekanis ini bisa mengeluarkan torsi puncak 10,8 Nm pada 5.000 rpm dan tenaga maksimal 11,1 PS pada 8.500 rpm. Sistem transmisi CVT.
Performa mesin yang tidak direvisi tapi bobot motor bertambah, berimbas pada konsumsi bahan bakar jadi semakin boros. Honda mengakui itu dengan mengklaim catatan irit Vario 125 kini 51,7 Kpl dengan metode ECE R40 Euro 3 dan fitur ISS diaktifkan. Padahal dengan metode sama, model lawasnya sanggup mencapai 55 Kpl.
Review Pengguna Honda Vario 125
Tulis Review- Semua (473)
- Fitur (54)
- Specs (313)
- Performa (257)
- Dimensi (74)
- Mesin (62)
- Suspensi (17)
- Transmisi (12)
- Ban (236)
- Konsol (4)
- Keselamatan (15)
Pertanyaan & Jawaban Honda Vario 125 (FAQ)
Berapa tinggi jok Honda Vario 125?
Tinggi jok Vario 125 adalah 769 mm .
Sangat Membantu (258)Berapa bobot Honda Vario 125?
Berat Honda Vario 125 adalah 112 kg .
Sangat Membantu (119)Berapa kapasitas oli mesin Vario 125?
Kapasitas oli mesin Honda Vario 125 adalah 0.8 L .
Sangat Membantu (326)Seberapa besar tenaga Vario 125?
Keluaran daya maksimum dari Honda Vario 125 adalah 11.1 hp dan torsi maksimum adalah 10.8 Nm .
Sangat Membantu (155)Seperti apa dimensi Vario 125?
Dimensi Honda Vario 125 adalah sebagai berikut - Tinggi: 1066 mm , Panjang: 1918 mm , Width: 679 mm .
Sangat Membantu (96)Berapa kapasitas mesin Honda Vario 125?
Mesin Honda Vario 125 memiliki kapasitas 124.8 cc 4-Step, SOHC, eSP, Liquid Cooling Engine .
Sangat Membantu (124)Ban apa yang digunakan Honda Vario 125?
Honda Vario 125 menggunakan ban tipe Tubeless
Sangat Membantu (271)Pertanyaan Terbaru
Q. Apa pelatuk vario 150 sama dengan vario 125?
Q. Vario 125 aki kering atau basah ?
Q. Apa fungsi remote?
Q. Vario125 yang warna merah kenapa tidak ada yang CBS ISS?
Q. apakah pelatuk klep vario 125 sama dengan pelatuk klep vario 150?
Honda Vario 125 Motor lainnya
Motor Honda Pilihan
Dealer Honda Terdekat
Berita Otomotif Dan Review
- Berita Vario 125
- Featured Article Vario 125
- Road Test Vario 125