Skutik BMW C 400 X Akhirnya Meluncur, Harganya Menghebohkan!

  • 2019/02/BMW-C400X_2_9-09.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_2_6-06.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_2_2-02.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_2_5-05.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_19-20.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_18-19.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_11-12.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_12-13.jpg
  • 2019/02/BMW-C400X_13-14.jpg

Lama dinanti, skutik premium BMW C 400 X akhirnya meluncur. PT Maxindo Moto Nusantara, agen pemegang merek BMW Motorrad di Indonesia, cukup lama menjanjikan C 400 X. Dan, baru awal 2019 ini janji itu terpenuhi. Harganya? Rp 259 juta belum termasuk pajak. Mahal memang. Namun diklaim, C 400 X cocok untuk pecinta moge yang ingin melintas belantara kota.

Joe Frans, CEO PT Maxindo Moto Nusantara, menganggap C 400 X sebagai produk menarik dan bisa memenuhi ekspektasi pehobi motor Indonesia. "Akhirnya, Indonesia dapat produk ini. Di pasar diharapkan model ini diminati konsumen karena menurut saya produk ini cukup bagus," ujarnya saat dijumpai di sela peluncuran di Jakarta Selatan.

Skutik premium C 400 X menggendong mesin 1-silinder 350 cc berpendingin cairan. Mesin itu menyemburkan daya 34 hp pada 7.500 rpm dan torsi maksimal 35 Nm pada 6.000 rpm. Seperti skutik pada umumnya, C 400 X memakai CVT untuk transmisinya.

Performa deselerasi, rem cakram ganda di depan 265 mm kaliper 4-piston dan satu di belakang dengan 1-piston. Tak ketinggalan sistem pengereman ABS. Suspensi depan teleskopik 35 mm dan doubel aluminium swing arm dengan per ganda di belakang yang bisa disetel. Roda depan 15 inci dengan balutan karet hitam 120/70 dan 14 inci di belakang dibungkus ban 150/70.

Fitur yang paling dijagokan, BMW Motorrad Connectivity. Ditampilkan pada layar digital berjenis TFT 6,5 inci. Selain menampilkan speedometer dan tachometer, layar itu bisa terhubung dengan smartphone melalui Bluetooth dan apps khusus. Hasilnya, bisa menampilkan navigasi GPS maupun mengakses telepon dengan earphone Bluetooth. Dari situ, juga bisa mendengarkan musik.

Segi dimensi, C 400 X tak jauh berbeda dari skutik 250 cc, bahkan terlihat ramping. Ukurannya 2.210 x 835 x 1.305 mm (PxLxT), sedang ketinggian jok 775 mm, masih ramah bagi pengendara dengan tinggi rata-rata orang Indonesia.

Skutik BMW C 400 X menargetkan pehobi motor yang sebelumnya sudah punya motor lain. Selain itu, skutik termurah manufaktur ini, juga cocok bagi pemula yang ingin mulai main motor namun tidak ingin ribet alias tinggal gas. "C 400 X cocok buat di kota. Tapi mau dipakai turing juga pasti bisa," tutur Joe.

Bagi yang tertarik, C 400 X sudah bisa dipesan di diler BMW Motorrad. Namun harus sedikit sabar. Karena masih inden dengan perkiraan masa tunggu sebulan. (Tom/Odi)

Baca Juga: Ini Tampilan BMW S 1000 RR Generasi Baru

Ardiantomi

Ardiantomi

Ardiantomi, atau yang akrab disapa Tomi ini awalnya tidak menggeluti dunia otomotif hingga ia menyadari pasion-nya dalam mengemudi dan memutuskan untuk lebih memahami seluk-beluk otomotif. Pria yang sudah piawai mengemudi sejak usia 12 tahun ini kemudian memiliki hasrat untuk dapat mencoba semua jenis mobil yang ada di dunia.

Baca Bio Penuh

Model Motor BMW

  • BMW G 310 R
    BMW G 310 R
  • BMW R Nine T
    BMW R Nine T
  • BMW G 310 GS
    BMW G 310 GS
  • BMW R Nine T Scrambler 
    BMW R Nine T Scrambler 
  • BMW S 1000 RR
    BMW S 1000 RR
  • BMW K 1600 B
    BMW K 1600 B
  • BMW C 400 X
    BMW C 400 X
  • BMW C 400 GT
    BMW C 400 GT
  • BMW HP4 Race
    BMW HP4 Race
  • BMW R 1250 GS Adventure
    BMW R 1250 GS Adventure
Harga Motor BMW

GIIAS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 800 R
    BMW F 800 R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 700 GS
    BMW F 700 GS
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R Nine T Pure
    BMW R Nine T Pure
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor BMW C 400 X Terbaru di Oto

Oto
  • BMW C400X 2019 | First Impression | Skutik Mewah Termurah BMW | OTO.com
    BMW C400X 2019 | First Impression | Skutik Mewah Termurah BMW | OTO.com
    26 Feb, 2019 .
  • BMW C 400 X: Connectivity.
    BMW C 400 X: Connectivity.
    31 Jan, 2018 . 49K kali dilihat
Tonton Video Motor BMW C 400 X

Bandingkan & Rekomendasi

BMW C 400 X
Peugeot Metropolis 400i
BMW C 400 GT
Vespa 946 Dragon
Kapasitas 350
400
350
125
Tenaga Maksimal 34
-
34
-
Torsi Maksimal 35 Nm
-
35 Nm
-
Jenis Mesin Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Liquid-Cooled, OHC
4-Stroke, SOHC
Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Liquid-Cooled
Single Cylinder, 4-Stroke, Air Cooled, Engine
Kecepatan maksimum 139 kmph
153 kmph
139 kmph
-
Diameter x langkah 80 mm x 69.6 mm
-
80 mm x 69.6 mm
-
Mode Berkendara Street
Street,Road
Road
-
Bandingkan Sekarang

Tren Scooter

  • Yang Akan Datang
  • Kymco AK 550
    Kymco AK 550
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron T-Rex
    Polytron T-Rex
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron EVO
    Polytron EVO
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Scooter Yang Akan Datang

Artikel Motor BMW C 400 X dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • AHM Memperkenalkan Model Terbaru CRF1100L Africa Twin di GIIAS 2024
    AHM Memperkenalkan Model Terbaru CRF1100L Africa Twin di GIIAS 2024
    Zenuar Istanto, 26 Jul, 2024
  • Alva Meluncurkan Varian Baru Cervo dengan Fitur Fast Charging
    Alva Meluncurkan Varian Baru Cervo dengan Fitur Fast Charging
    Anindiyo Pradhono, 23 Jul, 2024
  • Vespa Batik Go International ke Pasar Global
    Vespa Batik Go International ke Pasar Global
    Zenuar Istanto, 10 Jul, 2024
  • Bajaj Freedom 125, Sepeda Motor CNG Pertama di Dunia
    Bajaj Freedom 125, Sepeda Motor CNG Pertama di Dunia
    Anjar Leksana, 10 Jul, 2024
  • All New Honda Beat 2024 Diklaim Irit Bahan Bakar karena Hal Ini
    All New Honda Beat 2024 Diklaim Irit Bahan Bakar karena Hal Ini
    Anjar Leksana, 10 Jul, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    Setyo Adi, 01 Jul, 2024
  • First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
    First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
    Zenuar Istanto, 11 Jun, 2024
  • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    Setyo Adi, 07 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Zenuar Istanto, 08 Jul, 2024
  • Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Zenuar Istanto, 27 Jun, 2024
  • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024
  • Keunggulan All New Honda Beat yang Tidak Dimiliki Kompetitornya
    Keunggulan All New Honda Beat yang Tidak Dimiliki Kompetitornya
    Zenuar Istanto, 12 Jun, 2024
  • Opsi Skuter Matik Murah Selain All New Honda Beat 2024
    Opsi Skuter Matik Murah Selain All New Honda Beat 2024
    Anjar Leksana, 04 Jun, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*