
Tanyakan pada sesama pengguna CBR250RR atau tim ahli Oto kami
Jutaan orang akan sangat terbantu memilih motor berkat kontribusi Anda
Awal beli krn dibujuk teman dgn alasan bahwa CBR 250 RR memiliki 3 mode speed & enak dibawa lari. Awal nyoba sich kaku tp lama2 jadi biasa & lumayan enak juga dipake dijalan raya, dgn body yg slim bisa melintas di kemacetanan antara mobil dgn space kecil & bisa mudah selip2 tp bukan liuk2 ya krn daya putar CBR 250
mau beli motor sport 250???, opsinya banyak banget. Tapi, alasan saya pilih CBR250RR karena paling inovatif dan unik. Terlepas bahasa promosi si motor yang katanya mengambil DNA dari motor MotoGP Honda, dia punya pembeda yang jelas dari kompetitor sekelas. CBR250RR sudah punya teknologi throttle by wire. Diwujudkan melalui Three step riding mode. Kalau mau riding santai, tinggal ubah setelannya ke
Honda CBR250RR dibekali fitur 3 mode berkendara, yakni Comfort, Sport, Sport+. Untuk Comfort kurva tenaganya dibuat linear supaya pengendalian lebih nyaman. Sedangkan untuk Sport dan Sport+ pada dasarnya sama. Hanya saja untuk Sport+ kurvanya dibuat lebih curam, yang membuat motor lebih liar. Satu yang menjadi keunggulan CBR250RR karena sudah menggunakan model upside down dan dibekali sistem pro-link di bagian belakang.
Bisa dibilang CBR juara dikelasnya dan kepanjangan dari CBR adalah City Boys Racers artinya Pembalap putra kota dan kepanjangan RR Racer Roars "Pembalap Mengaum", motor yang sangat cocok untuk para lelaki dan sangat gagah untuk dikendarai dan jangan lupa mesinnya juga sudah sangat bagus dan menggunakan teknologi terbaru dengan kualitas premium. Bahkan motor ini sangat lah enak dipandang dan begitu
Motornya keren tarikannya mantap dipakai kemanapun tidak pernah mengecewakan bisa menerobos segala macam jalan.
Ngomongin motor sport 250, opsinya banyak. Tapi, alasan saya pilih CBR250RR karena paling inovatif. Terlepas bahasa promosi si motor yang katanya mengambil DNA dari motor MotoGP Honda, dia punya pembeda yang jelas dari kompetitor sekelas. CBR250RR sudah punya teknologi throttle by wire. Diwujudkan melalui Three step riding mode. Kalau mau riding santai, tinggal ubah setelannya ke mode Comfort. Nah, kalau
halo kenalin nama saya axel dan motor gua gua kasi nama kiko motor ini bener2 motor paling enak diantara 250 nyaman dapet kenceng juga dapet enak deh pokoknya worth it kalo buat dibeli mah gua udah modif simple kaya brembo accosato ohlins windshield dll enak deh pokoknya tarikannya jos gandos
Tampilan yang simple, handling yang mudah dan tenaga yang mencukupi juga perawatan yang tidak merepotkan. Perjalanan dalam dan luar kota tidak terlalu melelahkan bahkan memberikan sensasi yang menarik. Selama 5 tahun memakai motor ini belum pernah direpotkan dengan kendala. Cukup serasi dengan rider yang memiliki tinggi badan cukup. Terima kasih CBR.
CBR250RR motor yg sangat luar biasa .... control gas, RPM dan yg lainnya dapat diatur dari spedometer digitalnya. Juga riding mode berkendara dapat disesuaikan sehingga Thorttle by wire nya menyesuaikan dengan keinginan pengendara. Yang lain yg paling saya sukai adalah garpu depan yg sudah Upsidedown serta monoshock pro link nya yg empuk kalau nginjek lubang gak terasa sedikit pun luar
Grand Filano Hybrid-Connected menjadi produk baru yang ditawarkan Yamaha Indonesia. Ia menemani Fazzio Hybrid Connected di kategori Classy Yamaha. Punya...
Sepeda motor bukan cuma sebagai alat transportasi, melainkan bisa untuk menyalurkan hobi. Demi menunjang kegemaran bagi sebagian orang, beberapa pabrikan...
Sepeda motor berjenis Adventure di Indonesia banyak pilihannya. Mulai dari mesin kecil hingga kelas atas. Punya modal ground clearance tinggi,...
Yamaha Indonesia resmi merilis Grand Filano Hybrid Connected. Ia merupakan produk kedua di kelas Classy Yamaha. Desainnya lebih fashionable dan...
Yamaha Indonesia menambah portofolio baru di segmen Classy dengan meluncurkan Grand Filano. Skutik berpenampilan klasik modern ini dijual mulai Rp27.000.000...
Yamaha FreeGo terbaru resmi dirilis pada November tahun lalu. Tepatnya melantai di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022. Beda dengan model...
Saat ini skutik dijadikan alat transportasi andalan buat mobilitas sehari-hari. Tapi kebanyakan masyarakat memilih motor bertransmisi otomatis yang berdimensi kecil...
Motor matik masih jadi pilihan utama masyarakat urban. Selain mudah dikendarai, hemat biaya perawatan, faktor harga yang murah juga...
Saat ini All New Yamaha R15 Connected series hadir dalam tiga pilihan. Tersedia versi standar Connected (Rp39,740 juta), R15M Connected/ABS...
Sunmori (sunday morning ride) merupakan suatu kegiatan berkendara sepeda motor yang diadakan Minggu pagi. Aktivitas ini sangat digemari oleh anak-anak...
Lihat video terbaru Honda CBR250RR untuk mengetahui bagaiamana mesin, desain, konsumsi BBM, performa & lainnya.