Menarik, Harga Honda Vario 110 Bekas Mulai Rp 9 Jutaan

Menarik, Harga Honda Vario 110 Bekas Mulai Rp 9 Jutaan

Honda Vario 110 sudah dikubur sejak awal 2020. Anda yang masih menginginkannya, mau tak mau harus berburu unit bekas. Namun jangan khawatir. Masih memungkinkan untuk mendapat motor dalam kondisi prima. Mengingat diproduksi hingga 2019. Secara bersamaan, nilai jualnya pun kini makin tergerus depresiasi. Bahkan kami temukan mulai Rp 9 jutaan untuk yang masih belia.

Pertama, filterisasi di platform jual beli online diset untuk keluaran 2018-2019 saja. Alias detik-detik terakhir sebelum spesies ini punah. Cukup mengejutkan, rata-rata penjual melego motor mulai Rp 11 sampai Rp 14 jutaan. Muncul juga penawaran seharga Rp 9 dan 10 juta. Namun tak bisa dijadikan sampel, karena jumlahnya terlalu sedikit. Lagipula rentang awal yang kami sebutkan tadi, sebetulnya sudah murah. Apalagi untuk motor berusia satu hingga dua tahun. Selisih cukup jauh dari harga baru Vario 110  yang hampir Rp 18 juta.

Pasti terbesit dalam benak, masih adakah stok lama dengan kondisi baru? Ya, kami tak bisa pastikan. Namun menurut informasi beberapa diler yang kami hubungi di area DKI Jakarta dan Jawa Barat, mereka mengaku sudah tak memilikinya. Tapi tak menutup kemungkinan, jika Anda pandai berburu dan mau kasak-kusuk, unitnya masih ada di gerai tertentu. Dan biasanya, diberikan diskon cuci gudang bukan?

Jika masih belum puas, kami juga melakukan kurasi ke dua. Pencarian unit hanya merujuk pada keluaran 2015-2017. Jelas lebih murah. Namun sebetulnya tak benar-benar signifikan. Dimulai dari Rp 9 jutaan, hingga yang terbanyak Rp 10 sampai Rp 12 jutaan. Beririsan dengan unit tahun muda.

Baca juga: Honda Vario 110 eSP Hengkang dari Peredaran

Saran kami, lebih baik menambahkan sedikit budget supaya tak terlalu tua. Bagaimanapun, semakin muda usia, risiko mendapat “motor capek” bisa terminimalisir. Lain cerita jika mau berkompromi dengan tahun pembuatan. Dan kebetulan mendapat unit prima. Toh sejak lahir 2015 silam, Vario 110 tidak bertambah canggih. Apalagi meningkatkan sektor teknis. Masa ke masa hanya berupa pergantian tema atau penambahan warna.

Spesifikasi Vario 110

Unsur menarik soal motor ini, adalah dimensi. Ia menjadi jawaban atas konsumen yang merasa Beat terlalu kecil, sementara keluarga Vario lain terlalu besar. Total panjangnya 1.888 mm, lebar 679 mm dan tinggi 1.091 mm. Jarak sumbu roda juga dipotong lebih ringkas, 1.256 mm. Yang seharusnya lebih tangkas diajak manuver.

Ketimbang Vario lain, ia pun lebih irit bahan bakar. Dikarenakan memakai sumber tenaga persis dengan Beat, mesin eSP 108,2 cc SOHC. Data pabrikan mencatat output sebesar 8,5 Hp/7.500 rpm torsi 9,1 Nm/6.000 rpm. Karena racikan berbeda, tenaga sedikit lebih besar dari Beat.

Kala bicara fitur, sebetulnya standar. Bahkan beberapa aspek tergolong di bawah rata-rata. Kapasitas tangki misal, hanya mampu menelan 3,7 liter bensin. Ruang bagasi juga tidak muat helm. Karena volumenya 13 liter – tak beda jauh dengan Beat si entry level.

Model Motor Honda

  • Honda Vario 125
    Honda Vario 125
  • Honda Scoopy
    Honda Scoopy
  • Honda Beat
    Honda Beat
  • Honda PCX160
    Honda PCX160
  • Honda Stylo 160
    Honda Stylo 160
  • Honda Vario 160
    Honda Vario 160
  • Honda Beat Street
    Honda Beat Street
  • Honda CRF150L
    Honda CRF150L
  • Honda ADV 160
    Honda ADV 160
  • Honda Genio
    Honda Genio
Harga Motor Honda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki Ninja H2R
    Kawasaki Ninja H2R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Viar E Cross
    Viar E Cross
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Honda Vario 110 Terbaru di Oto

Oto
  • Episode 3 : Honda Vario 110Fi by KARS TV
    Episode 3 : Honda Vario 110Fi by KARS TV
    06 Oct, 2015 . 24K kali dilihat
  • New Honda Vario 110 FI
    New Honda Vario 110 FI
    06 Oct, 2015 . 107K kali dilihat
Tonton Video Motor Honda Vario 110

Tren Scooter

  • Yang Akan Datang
  • Kymco AK 550
    Kymco AK 550
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron T-Rex
    Polytron T-Rex
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron EVO
    Polytron EVO
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Scooter Yang Akan Datang

Artikel Motor Honda Vario 110 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Pilihan Skuter Matik 125 cc Terjangkau Rp20 Jutaan
    Pilihan Skuter Matik 125 cc Terjangkau Rp20 Jutaan
    Zenuar Istanto, Hari ini
  • Nostalgia Grand Prix 1980-an, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Nostalgia Grand Prix 1980-an, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
  • Honda Giorno+ 2024 Edisi Spesial Donald Duck Dijual Rp29 Jutaan
    Honda Giorno+ 2024 Edisi Spesial Donald Duck Dijual Rp29 Jutaan
    Anjar Leksana, 24 Apr, 2024
  • Deret Skutik dengan Bagasi Luas, Cocok buat Harian Maupun Touring
    Deret Skutik dengan Bagasi Luas, Cocok buat Harian Maupun Touring
    Zenuar Istanto, 19 Apr, 2024
  • Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Anjar Leksana, 16 Apr, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    Setyo Adi, 07 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    Anjar Leksana, 30 Jan, 2024
  • Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Bangkit Jaya Putra, 27 Mar, 2023
  • 11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    Bangkit Jaya Putra, 28 Jun, 2022
  • Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Zenuar Istanto, 22 Mar, 2022
  • Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Zenuar Istanto, 08 Mar, 2022
  • Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Bangkit Jaya Putra, 15 Nov, 2021
  • Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Zenuar Istanto, 26 Agu, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*