Suzuki Ertiga dan XL7 Bakal Ada Facelift, Pakai Transmisi Matik Baru

Suzuki Ertiga dan XL7 Bakal Ada Facelift, Pakai Transmisi Matik Baru

Maruti Suzuki di India sedang ramai diwartakan. Sejumlah model anyar diprediksi tengah digarap. Seperti SUV baru yang gosipnya berkolaborasi dengan Toyota. Ada juga Vitara Brezza generasi anyar dan Baleno facelift. Salah satu yang tak kalah menarik, soal penyegaran Ertiga dan XL6 (XL7). 

KEY TAKEAWAYS

  • Penampakan Suzuki Ertiga Facelift sudah ramai di India

    Kabarnya dilepas resmi pada April 2022
  • Penyegaran Suzuki Ertiga dan XL7 lebih ke mekanikal

    Prediksinya menyematkan teknologi mild hybrid dan transmisi otomatis 6-speed
  • Melansir pewartaan Gaadiwaadi, facelift Ertiga bakal meluncur April 2022 mendatang dengan transmisi otomatis baru. Turut disebut, transmisinya bakal sama seperti yang dipakai generasi baru Brezza. Dipercaya matik yang digunakan tak lagi konvensional 4-speed. Melainkan girboks yang dipakai oleh Suzuki Vitara versi pasar global. Jika benar, bisa jadi memakai otomatis 6-speed plus paddle shifter.

    Mengingat matik 4-speed sudah tergolong teknologi usang, penyegaran di sektor itu cukup wajar. Buktinya juga, mulai banyak pabrikan yang beralih ke CVT. Amsal Toyota Avanza, Veloz dan Daihatsu Xenia, begitu pula Mitsubishi Xpander facelift. Semua mengganti dari otomatis 4-speed ke CVT.

    Kalau transmisi matik Ertiga dan XL7 berubah jadi 6-speed tentu tak kalah menarik. Meski masih matik konvensional, jumlah gigi lebih banyak bakal memaksimalkan performa mesin. Rasio makin rapat menciptakan respons akselerasi sigap dan efisiensi bisa juga terjaga. Apalagi dipadankan mode manual plus paddle shift, bakal lebih mengasyikkan.

    Suzuki Ertiga facelift

    Bicara transmisi otomatis 6-speed Suzuki, bukan barang asing. Di Indonesia ada Suzuki SX4 S-Cross yang memakainya sejak 2016. Ia bertugas menyalurkan daya dari mesin bensin M15A 1,5-liter. Kalau diadopsi ke Ertiga dan XL7 facelift kelak tentu bukan berpasangan dengan enjin sama.

    Baca juga: Suzuki Baleno Facelift 2022 Siap Meluncur, Ubahannya Cukup Banyak

    Ertiga Minor Facelift, Mild Hybrid Plus Matik 6-Speed?

    Suzuki Indomobil Sales pernah menyatakan menyongsong era elektrifikasi. Teknologi mild hybrid akan dipilih sebagai gebrakan melawan para kompetitor. Kontestannya sudah ada. Bahkan pernah tampil saat pameran mobil listrik di Monas 2019 silam. Yakni Ertiga menggunakan sistem Integrated Starter Generator (ISG). Mirip teknologi yang dipakai Ertiga diesel hybrid generasi pertama.

    Sistem kerja ISG lebih berperan meningkatkan efisiensi sekaligus mengurangi emisi. Utamanya untuk fungsi start dan stop otomatis. Diawali ketika kendaraan pada posisi berhenti serta pengemudi tidak menginjak pedal dan gigi pada posisi ‘N’ atau netral. Secara otomatis mobil melakukan Engine Auto Stop yang berfungsi mematikan mesin. Namun sistem kelistrikan tetap menyala. Kemudian apabila pedal diinjak, ISG kembali menyalakan mesin.

    Suzuki Ertiga Hybrid Suzuki Ertiga Hybrid

    Terkait tampilan Ertiga facelift mungkin tak bisa berharap banyak. Dari bocoran spy shot di India, tampak minor ubahan dari penampilan luarnya. Perubahan hanya berkutat di grille. Kemungkinan mengganti dari palang berbalut kromium menjadi honeycomb. Bagian buritan malah tampak tidak mengalami sentuhan sama sekali. Kalau nantinya ada, paling hanya berupa kosmetik garnish kromium untuk sekadar penegas model terbaru. Belum dapat diketahui apa yang baru dari interior.

    Meski begitu, masih ada harapan Suzuki di Indonesia menyajikan yang berbeda. Namun pembenahan Ertiga dan XL7 adalah sebuah keharusan. Sebab lawan-lawannya semakin maju, terkait sajian teknologi dan fitur. Menurut kesimpulan awal kami, Ertiga facelift nanti lebih banyak berubah dalam hal mekanis dan penambahan fitur. Mesin mild hybrid plus matik 6-speed bisa menjadi bekal yang cukup untuk memenangkan persaingan. Tak lupa fitur keselamatannya bisa semakin ditingkatkan. (Odi/Tom)

    Sumber: Gaadiwaadi

    Baca juga: Harga Suzuki Ertiga Tidak Berubah, Tawarkan Diskon Menarik

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Model Mobil Suzuki

    • Suzuki XL7
      Suzuki XL7
    • Suzuki Ertiga
      Suzuki Ertiga
    • Suzuki Carry
      Suzuki Carry
    • Suzuki S-Presso
      Suzuki S-Presso
    • Suzuki Jimny
      Suzuki Jimny
    • Suzuki Grand Vitara
      Suzuki Grand Vitara
    • Suzuki Baleno
      Suzuki Baleno
    • Suzuki Ignis
      Suzuki Ignis
    • Suzuki APV Arena
      Suzuki APV Arena
    • Suzuki Ertiga Smart Hybrid
      Suzuki Ertiga Smart Hybrid
    Harga Mobil Suzuki

    Jangan lewatkan

    Promo Suzuki Ertiga, DP & Cicilan

    • Ertiga GA MT DP Rp 20,66 Juta Angsuran Rp 17,74 Juta x 12 Bulan Rp 228,4 Juta OTR Lihat Promo
    • Ertiga GL MT DP Rp 24,57 Juta Angsuran Rp 19,56 Juta x 12 Bulan Rp 251,8 Juta OTR Lihat Promo
    • Ertiga GL AT DP Rp 26,32 Juta Angsuran Rp 20,41 Juta x 12 Bulan Rp 262,8 Juta OTR Lihat Promo

    IIMS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Yang Akan Datang
    • Suzuki Swift 2024
      Suzuki Swift 2024
      Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Suzuki Vitara Brezza
      Suzuki Vitara Brezza
      Rp 251,17 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Suzuki Carry Blind Van
      Suzuki Carry Blind Van
      Rp 221,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Suzuki Ertiga Terbaru di Oto

    Oto
    • GIIAS 2021 | All New Ertiga Suzuki Sport FF | Pernak-pernik Peningkat Rupa dan Fungsi
      GIIAS 2021 | All New Ertiga Suzuki Sport FF | Pernak-pernik Peningkat Rupa dan Fungsi
      15 Nov, 2021 .
    • Walk Around | Suzuki Ertiga GX
      Walk Around | Suzuki Ertiga GX
      09 Mar, 2021 .
    • Mitsubishi Xpander Ultimate vs Suzuki Ertiga Sport | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
      Mitsubishi Xpander Ultimate vs Suzuki Ertiga Sport | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
      20 Oct, 2020 .
    • Suzuki Ertiga Sport 2019 | First Impression | Varian Termahal, Apa Bedanya? | OTO.com
      Suzuki Ertiga Sport 2019 | First Impression | Varian Termahal, Apa Bedanya? | OTO.com
      25 Mar, 2019 .
    • Suzuki Ertiga 2018 vs Toyota Avanza Veloz | Review | Mana Yang Terbaik Untuk Anda? | OTO.com
      Suzuki Ertiga 2018 vs Toyota Avanza Veloz | Review | Mana Yang Terbaik Untuk Anda? | OTO.com
      22 Oct, 2018 .
    • Suzuki Ertiga 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
      Suzuki Ertiga 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
      01 Oct, 2018 .
    • Suzuki Ertiga 2018 | Road Test | Ini Dia Keunggulannya! | OTO.com
      Suzuki Ertiga 2018 | Road Test | Ini Dia Keunggulannya! | OTO.com
      24 Sep, 2018 .
    • Suzuki Ertiga 2018 vs Honda Mobilio | Review | Sporty vs Nyaman | OTO.com
      Suzuki Ertiga 2018 vs Honda Mobilio | Review | Sporty vs Nyaman | OTO.com
      11 Sep, 2018 .
    • Suzuki Ertiga | Review | Fitur Yang Hilang | OTO.com
      Suzuki Ertiga | Review | Fitur Yang Hilang | OTO.com
      16 Jul, 2018 .
    • Suzuki Ertiga 2018 | Review | Perbedaan Tipe GL dan GX | IIMS 2018 | OTO.com
      Suzuki Ertiga 2018 | Review | Perbedaan Tipe GL dan GX | IIMS 2018 | OTO.com
      30 Apr, 2018 . 600 kali dilihat
    Tonton Video Mobil Suzuki Ertiga

    Bandingkan & Rekomendasi

    Honda Mobilio
    Honda Mobilio
    Rp 239,6 Juta
    Harga Mobilio
    Mitsubishi Xpander
    Mitsubishi Xpander
    Rp 263,2 - 317,9 Juta
    Harga Xpander
    Wuling Confero
    Wuling Confero
    Rp 185,3 Juta
    Harga Confero
    Toyota Avanza
    Toyota Avanza
    Rp 237,1 - 274,5 Juta
    Harga Avanza
    Renault Triber
    Renault Triber
    Rp 166,9 - 187,9 Juta
    Harga Triber
    Mesin 1496
    1499
    1485
    1329
    999
    Panjang 4386 mm
    4595 mm
    -
    4395 mm
    3990 mm
    Lebar 1683 mm
    1750 mm
    1691 mm
    1730 mm
    1739 mm
    Tinggi 1603 mm
    1730 mm
    1715 mm
    1665 mm
    1643 mm
    Ground Clearance 189 mm
    225 mm
    205 mm
    195 mm
    182 mm
    Tempat Duduk 7
    7
    8
    7
    7
    Jenis Transmisi Manual
    Manual
    Manual
    Manual
    Manual
    Sabuk Pengaman Belakang Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Radio AM/FM Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Jenis penggerak -
    -
    RWD
    -
    -

    Tren MPV

    • Yang Akan Datang
    • BYD D9
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Lexus LM 2024
      Lexus LM 2024
      Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Honda Odyssey 2024
      Honda Odyssey 2024
      Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Avanza 2024
      Toyota Avanza 2024
      Rp 294,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Honda Mobilio 2024
      Honda Mobilio 2024
      Rp 275,9 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    Mobil MPV Yang Akan Datang

    Artikel Mobil Suzuki Ertiga dari Carvaganza

    • IIMS 2024: Suzuki Ertiga Cruise Meluncur Jadi Varian Tertinggi Baru
      IIMS 2024: Suzuki Ertiga Cruise Meluncur Jadi Varian Tertinggi Baru
      Muhammad Hafid, 18 Feb, 2024
    • Suzuki Mall Exhibition Hadir di Summarecon Mall Serpong, Promonya Makin Menguntungkan
      Suzuki Mall Exhibition Hadir di Summarecon Mall Serpong, Promonya Makin Menguntungkan
      Muhammad Hafid, 07 Jun, 2023
    • Promo Suzuki All New Ertiga Hybrid di Metropolitan Mall Bekasi
      Promo Suzuki All New Ertiga Hybrid di Metropolitan Mall Bekasi
      Anjar Leksana, 13 Agu, 2022
    • Konsumsi BBM All New Ertiga Hybrid Capai 22,11 km/liter Dalam Pengujian
      Konsumsi BBM All New Ertiga Hybrid Capai 22,11 km/liter Dalam Pengujian
      Alvando Noya, 06 Jul, 2022
    • Komponen Hybrid Suzuki Ertiga Masih Impor, Ini Alasannya
      Komponen Hybrid Suzuki Ertiga Masih Impor, Ini Alasannya
      Bangkit Jaya, 20 Jun, 2022

    Artikel Mobil Suzuki Ertiga dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Artikel Feature
    • Toyota Rumion 2023, Kembaran Suzuki Ertiga yang Makin Mirip Kijang Innova Reborn
      Toyota Rumion 2023, Kembaran Suzuki Ertiga yang Makin Mirip Kijang Innova Reborn
      Anjar Leksana, 11 Jul, 2023
    • Bujet Setara LCGC, Suzuki Ertiga Bekas 2018 Cocok Buat Mudik
      Bujet Setara LCGC, Suzuki Ertiga Bekas 2018 Cocok Buat Mudik
      Anjar Leksana, 31 Mar, 2023
    • Bikin Suzuki Ertiga Biasa Tampil Mentereng, Cek Harga Aksesori Orisinalnya
      Bikin Suzuki Ertiga Biasa Tampil Mentereng, Cek Harga Aksesori Orisinalnya
      Anjar Leksana, 13 Mei, 2022
    • Fitur yang Seharusnya Dimiliki Suzuki Ertiga Mild-Hybrid 2022 di Indonesia
      Fitur yang Seharusnya Dimiliki Suzuki Ertiga Mild-Hybrid 2022 di Indonesia
      Anjar Leksana, 18 Apr, 2022
    • Suzuki Ertiga Mild-Hybrid 2022 Meluncur di India, Apa Saja yang Berubah?
      Suzuki Ertiga Mild-Hybrid 2022 Meluncur di India, Apa Saja yang Berubah?
      Anindiyo Pradhono, 15 Apr, 2022
    • Mobil Keluarga Saling Adu Sporty, Suzuki Ertiga Sport Vs Honda Mobilio RS
      Mobil Keluarga Saling Adu Sporty, Suzuki Ertiga Sport Vs Honda Mobilio RS
      Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2021

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*