Honda Racing Simulator Championship Kembali Digelar, Semakin Seru dengan Kelas dan Mobil Baru

Honda Racing Simulator Championship Kembali Digelar, Semakin Seru dengan Kelas dan Mobil Baru

Ajang balap virtual Honda Racing Simulator Championship (HRSC) kembali digelar tahun ini. Masuki musim kedua dengan berbagai penyempurnaan. Lebih banyak kelas, penambahan mobil, dan tentunya dengan hadiah lebih besar pula menyelaraskan tagline “Everyone can race and everyone can win”. Ya, semua bisa menang, simak cara untuk mengikutinya.

Sama seperti tahun sebelum, kali ini HRSC dihelat dalam platform game simulator rFactor2. Bisa didapat dari Steam. Jangan sampai terlambat, pendaftaran sudah dibuka sejak 27 Juli dan akan berakhir di 17 Agustus 2021. Tinggal klik tautan linktree di Instagram @Hondaisme untuk membaca syarat dan ketentuan sekaligus mengisi formulir pendaftaran. Terbuka untuk umum tanpa dipungut biaya namun perlu memenuhi beberapa syarat di antaranya memiliki alat simulator, game rFactor2, dan memiliki akun di situs Steam.

Honda Racing Simulator Championship 2021

Dalam periode pendaftaran ini pula peserta akan mengikuti kualifikasi di Sirkuit Interlagos. Kejuaraan akan kemudian dibagi lagi menjadi tiga kategori sesuai hasil kualifikasi. Yep, kali ini terpisah dalam tiga kelas mulai dari Rookie, Rising Star, dan Master. Sebanyak 105 peserta yang lolos tahap kualifikasi akan disekat lagi menjadi 35 peserta untuk terlibat di masing-masing kelas. Perbedaan lagi dari musim lalu, sekarang Rookie dan Rising Star akan berkompetisi dengan Honda Brio RS Urbanite. Sementara itu, kelas Master bakal bertarung pakai New Honda Civic Type R.

Para kontestan nanti terlibat dalam enam balapan yang dimulai dari 21 Agustus sampai 30 Oktober 2021. Berlaga di berbagai sirkuit internasional seperti Baku, Azerbaijan; Sepang, Malaysia; Adelaide, Australia; Road Atlanta, AS; Interlagos, Brazil; dan terakhir di Suzuka, Jepang. Setiap serinya dapat disaksikan secara langsung melalui kanal YouTube Hondaisme.

Total hadiah tersaji lebih besar, mencapai Rp 100 juta. Tidak dibatasi pula untuk kampiun tiap kelas, semua bisa menang. Hadiah diberikan berdasarkan pengumpulan poin masing-masing yang akan diakumulasi pada seri terakhir. Pada kelas Master peserta berhak atas Rp 65 ribu per poin, Rising Star kebagian Rp 20 ribu per poin, dan Rookie Rp 10 ribu per poin.

Baca juga: All New Honda Civic Sedan Mengaspal Duluan di Thailand, Simak Fitur Andalannya

Honda Racing Simulator Championship 2021

Namun bukan itu saja. Tiga peserta dengan poin terbanyak pada tiap kelas bisa mendapatkan hadiah tambahan di luar perolehan poin. Juara pertama kategori Master mendapatkan Rp 5 juta, juara kedua Rp 3 juta, dan ketiga Rp 2 juta. Buat Rising Star, juara pertama mendapatkan hadiah Rp 3 juta, kedua Rp 2 juta, dan ketiga Rp 1 juta. Sementara itu, kelas Rookie diberikan tambahan Rp 2 juta, Rp 1,5 juta, dan Rp 700 ribu untuk tiap pemenang kelas. Juga di samping itu tiap pemenang kelas akan diberikan trofi plus sertifikat.

Yusak Billy sebagai Business Innovation and Marketing & Sales Director PT Honda Prospect Motor mengatakan, “Sebelumnya, penyelenggaraan Honda Racing Simulator Championship telah mendapat sambutan yang sangat antusias dari para Sim Racer dari amatir hingga profesional. Pada musim kedua ini, HRSC kembali merancang lomba yang semakin menantang, sekaligus tetap memberikan kesempatan untuk lebih banyak orang dapat berpartisipasi dan menjadi juara. Kami juga bangga bahwa produk Honda kebanggaan Indonesia, yaitu Honda Brio juga menjadi bagian dari ajang balap virtual di tahun ini. Kami berharap kompetisi ini dapat menjadi wadah bagi para Sim Racer Indonesia untuk terus mengasah bakat serta menunjukkan prestasinya.”

HSRC 2 ini digelar atas kerja sama dengan HM Engineering sebagai penyelenggara dengan banyak pengalaman menggelar kejuaraan balap kelas dunia. Didukung pula oleh Wincos Indonesia, Eneos Indonesia, dan Mitra Integrasi Informatika sebagai sponsor. Untuk informasi lebih lanjut sila kunjungi situs resmi Honda-Indonesia.com serta sosial media @Hondaisme di Instagram, Facebook, dan Twitter. (Krm/Raju)

Baca juga: Carvaganza Editors Choice Awards 2021, Best Driving Experiences Award: Honda City Hatchback RS

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Honda

  • Honda Brio
    Honda Brio
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
  • Honda BRV
    Honda BRV
  • Honda HRV
    Honda HRV
  • Honda CR-V
    Honda CR-V
  • Honda City Hatchback
    Honda City Hatchback
  • Honda Civic RS
    Honda Civic RS
  • Honda Civic Type R
    Honda Civic Type R
  • Honda City
    Honda City
  • Honda Accord
    Honda Accord
Harga Mobil Honda

Jangan lewatkan

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Kotamobagu
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Honda Brio Terbaru di Oto

Oto
  • Duel LCGC, Honda Brio Satya Baru vs Daihatsu Ayla
    Duel LCGC, Honda Brio Satya Baru vs Daihatsu Ayla
    15 May, 2023 .
  • New Honda Brio Satya, Perubahan yang Dinanti? | First Impression
    New Honda Brio Satya, Perubahan yang Dinanti? | First Impression
    15 May, 2023 .
  • Walk Around | Honda Brio RS Urbanite
    Walk Around | Honda Brio RS Urbanite
    09 Mar, 2021 .
  • New Honda Brio RS Urbanite Edition | Sekadar Kosmetik
    New Honda Brio RS Urbanite Edition | Sekadar Kosmetik
    09 Mar, 2021 .
  • Honda Brio RS | Road Test | Paling Sporty Di Kelasnya | OTO.com
    Honda Brio RS | Road Test | Paling Sporty Di Kelasnya | OTO.com
    21 Apr, 2020 .
  • Honda Brio Satya E CVT | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Honda Brio Satya E CVT | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    05 Apr, 2019 .
  • Honda Brio Satya | Road Test | LCGC Hatchback Termahal, Pantas? | OTO.com
    Honda Brio Satya | Road Test | LCGC Hatchback Termahal, Pantas? | OTO.com
    02 Apr, 2019 .
  • Honda Brio 2018 vs Daihatsu Sirion | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    Honda Brio 2018 vs Daihatsu Sirion | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    14 Dec, 2018 .
  • Honda Brio RS CVT vs Suzuki Ignis GX AGS | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    Honda Brio RS CVT vs Suzuki Ignis GX AGS | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    21 Nov, 2018 .
  • Honda Brio 2018 | First Drive | Ini Hasil Pengujian Kami Di Bali | OTO.com
    Honda Brio 2018 | First Drive | Ini Hasil Pengujian Kami Di Bali | OTO.com
    25 Oct, 2018 .
Tonton Video Mobil Honda Brio

Bandingkan & Rekomendasi

Honda Brio
Honda Brio
Rp 167,9 - 253,1 Juta
Harga Brio
Renault KWID
Renault KWID
Rp 161 Juta
4.75 (4 Ulasan)
Harga KWID
Daihatsu Ayla
Daihatsu Ayla
Rp 136 - 190,9 Juta
Harga Ayla
Toyota Agya
Toyota Agya
Rp 170,9 - 259,3 Juta
Harga Agya
Suzuki S-Presso
Suzuki S-Presso
Rp 169,1 - 179,1 Juta
Harga S-Presso
Jenis Bahan Bakar Bensin
Bensin
Bensin
Bensin
Bensin
Mesin 1199
999
998
1198
998
Tenaga 89
67
66
87
67
Torsi 110 Nm
91 Nm
89 Nm
113 Nm
90 Nm
Jenis Transmisi Manual
Otomatis
Manual
Manual
Manual
Mesin 1.2L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve SOHC
1.0L Petrol Engine, 3 Cylinder 12 Valve
1.0L Petrol Engine, In-line 3 Cylinder 12 Valve DOHC
1.2L Petrol Engine, In-line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.0L Petrol Engine, 3 Cylinder 12 Valve
Ground Clearance -
184 mm
160 mm
-
-
Bandingkan Sekarang

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • DFSK Mini EV
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Kotamobagu
    Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Kotamobagu
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Hyundai i20 2024
    Hyundai i20 2024
    Rp 360,04 Juta Perkiraan Harga Kotamobagu
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Kotamobagu
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Kotamobagu
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • GWM Ora 03 BEV
    GWM Ora 03 BEV
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Sep, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Honda Brio dari Carvaganza

  • New Honda Brio Tebar Pesona ke Masyarakat Jawa Timur di Pakuwon Mall
    New Honda Brio Tebar Pesona ke Masyarakat Jawa Timur di Pakuwon Mall
    Muhammad Hafid, 15 Mei, 2023
  • Dapat Facelift, Semenarik Apa Honda Brio RS Dibanding Toyota Agya GR Sport?
    Dapat Facelift, Semenarik Apa Honda Brio RS Dibanding Toyota Agya GR Sport?
    Setyo Adi, 08 Mei, 2023
  • Pembaruan Brio Facelift Dianggap Kurang Maksimal, Ini Jawaban Honda
    Pembaruan Brio Facelift Dianggap Kurang Maksimal, Ini Jawaban Honda
    Setyo Adi, 07 Mei, 2023
  • Honda Brio Facelift Meluncur Tantang Agya-Ayla, Tampilan Baru dan Tambah Fitur
    Honda Brio Facelift Meluncur Tantang Agya-Ayla, Tampilan Baru dan Tambah Fitur
    Muhammad Hafid, 05 Mei, 2023
  • Laku 7.159 Unit Sepanjang Maret 2023, Honda Brio Mobil Terlaris di Indonesia
    Laku 7.159 Unit Sepanjang Maret 2023, Honda Brio Mobil Terlaris di Indonesia
    Setyo Adi, 19 Apr, 2023

Artikel Mobil Honda Brio dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Honda Brio Tulang Punggung HPM Selama Kinerja Semester Pertama 2023
    Honda Brio Tulang Punggung HPM Selama Kinerja Semester Pertama 2023
    Anjar Leksana, 17 Jul, 2023
  • Harga Terpaut Rp52 Juta, Ambil Honda Brio Satya atau RS CVT?
    Harga Terpaut Rp52 Juta, Ambil Honda Brio Satya atau RS CVT?
    Anjar Leksana, 10 Mei, 2023
  • Ingin Beli Honda Brio Facelift 2023, Cek Kelebihan dan Kekurangannya
    Ingin Beli Honda Brio Facelift 2023, Cek Kelebihan dan Kekurangannya
    Anjar Leksana, 08 Mei, 2023
  • Siapkan Cicilan mulai Rp2,9 Jutaan untuk Meminang Honda Brio Satya Terbaru
    Siapkan Cicilan mulai Rp2,9 Jutaan untuk Meminang Honda Brio Satya Terbaru
    Anjar Leksana, 08 Mei, 2023
  • New Honda Brio Meluncur, Wajah Baru Harga Naik Sedikit
    New Honda Brio Meluncur, Wajah Baru Harga Naik Sedikit
    Muhammad Hafid, 05 Mei, 2023
  • Harga Berdekatan, Ambil Honda Brio RS Baru atau Jazz RS Bekas?
    Harga Berdekatan, Ambil Honda Brio RS Baru atau Jazz RS Bekas?
    Anjar Leksana, 11 Des, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*