Torehan Kualifikasi MotoGP Valencia, Pembalap KTM Tech 3 Harus Absen Lantaran Positif Covid-19

Torehan Kualifikasi MotoGP Valencia, Pembalap KTM Tech 3 Harus Absen Lantaran Positif Covid-19
Contents
Baca SelengkapnyaSembunyikan

Menempati Sirkuit Ricardo Tormo sepajang 4,005 km di Valencia, Spanyol. Franco Morbidelli, pembalap Petronas Yamaha SRT kembali menduduki puncak catatan waktu. Tepatnya dalam latihan bebas ketiga (FP3). Pembalap Italia itu sempat melambat lantaran hujan di awal sesi. Namun ia menorehkan catatan terbaik 1 menit 30.168 dan unggul hampir setengah detik dari Pol Espargaro, joki Red Bull KTM yang bertengger di urutan kedua. Sementara itu, Iker Lecuona harus keluar balapan karena positif Covid-19.

Awalnya pembalap KTM Tech 3 ini diizinkan untuk beraksi melibas sirkuit. Namun saat masuk ke paddock pagi hari waktu setempat, dirinya dinyatakan terinveksi Covid-19. Terpaksa ia harus isolasi mandiri. "Kami mendapat kabar buruk hari ini. Meskipun Iker telah dites negatif tiga kali. Tapi tes terakhir yang dilakukan pagi ini di pintu masuk sirkuit menunjukkan positif. Dia bakal diuji lebih lanjut. Untuk mengetahui, apakah dia bisa terbang ke Portugal untuk berpartisipasi di ajang terakhir musim ini di Grand Prix Portimao," ucap bos Tech 3, Herve Ponacharal, dikutip dari CrashNet.

Franco Morbidelli

Kembali ke kualifikasi Valencia. Morbidelli akhirnya berhasil mengamankan posisi terdepan dengan hasil akhir 1 menit 30.191 detik. Posisi diikuti Miller dan Nakagami yang faktanya mereka semua dari tim satelit. Sementara itu, pemimpin klasemen dunia Joan Mir hanya bisa menempati urutan ke-12 dan terakhir di Q2. Rintik hujan sedikit membasahi trek kala itu.

Baca juga: MotoGP: Yamaha Incar Crutchlow jadi Penguji, Nasib Lorenzo di Ujung Tanduk

Tak hanya dia yang tampil kurang optimal. Valentino Rossi juga hanya menduduki urutan 16 setelah gagal tembus kualifikasi pertama. Pembalap kawakan Monster Yamaha ini baru melahap lintasan tatkala Q1 dimulai sekira dua menit. Kemudian nasib kurang mujur menimpa Alex Marques. Ia alami highside crash ketika melibas tikungan 11 Ricardo Tormo.

Untuk pertandingan besok bakal menarik. Joan Mir, jagoan Suzuki memulai babak kedua terakhir dengan keunggulan 37 poin atas Rins dan Quartararo. Lalu unggulan 41 poin dari Vinales. Kemudian unggul 45 poin atas Morbidelli serta Dovizioso. Mir bisa saja dinobatkan sebagai juara dunia pada Minggu, jika ia sanggup mengantongi setidaknya 26 poin lagi. Terakhir, Marc Marquez yang sedang cedera pun belum bisa berlaga hingga 2021. (Alx/Tom)

Hasil Kualifikasi MotoGP Valencia

1. Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha (YZR-M1) 1 menit 30.191 detik

2. Jack Miller AUS Pramac Ducati (GP20) +0,096 detik

3. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) +0,222 detik

4. Johann Zarco FRA Reale Avintia (GP19) +0,329 detik

5. Pol Espargaro SPA Red Bull KTM (RC16) +0,362 detik

6. Maverick Viñales SPA Monster Yamaha (YZR-M1) +0,454 detik

7. Aleix Espargaro SPA Aprilia Gresini (RS-GP) +0,466 detik

8. Francesco Bagnaia ITA Pramac Ducati (GP20) +0,480 detik

9. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)* +0,546 detik

10. Miguel Oliveira POR Red Bull KTM Tech3 (RC16) +0,590 detik

11. Fabio Quartararo FRA Petronas Yamaha (YZR-M1) +0,673 detik

12. Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) +0,797 detik

13. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 1 menit 31,159 detik

14. Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1 menit 31,594 detik

15. Danilo Petrucci ITA Ducati Team (GP20) 1 menit 31, 601 detik

16. Valentino Rossi ITA Monster Yamaha (YZR-M1) 1 menit 31,604 detik

17. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP20) 1 menit 31,606 detik

18. Stefan Bradl GER Repsol Honda (RC213V) 1 menit 31,831 detik

19. Tito Rabat SPA Reale Avintia (GP19) 1 menit 32,063 detik

20. Alex Marquez SPA Repsol Honda (RC213V)* 1 menit 32.205 detik

21. Lorenzo Savadori ITA Aprilia Gresini (RS-GP) 1 menit 32,237 detik

Sumber Data: Crash Net

Sumber Foto: Facebook tim

Baca juga: MotoGP: Hanya ditawari jadi Test Rider, Dovi Pilih Cuti Tahun Depan

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki Ninja H2R
    Kawasaki Ninja H2R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Viar E Cross
    Viar E Cross
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Terbaru di Oto

Oto
  • Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
    Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
    26 Mar, 2024 .
  • Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
    Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
    01 Mar, 2024 .
  • New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
    New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
    27 Feb, 2024 .
  • Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
    Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
    27 Feb, 2024 .
  • Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
    Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
    21 Feb, 2024 .
  • Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
    Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
    16 Feb, 2024 .
  • 133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    12 Feb, 2024 .
  • Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    30 Jan, 2024 .
  • Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    30 Jan, 2024 .
  • Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    08 Jan, 2024 .
Tonton Video Motor

Artikel Motor dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Nostalgia Grand Prix 1980-an, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Nostalgia Grand Prix 1980-an, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
  • Honda Giorno+ 2024 Edisi Spesial Donald Duck Dijual Rp29 Jutaan
    Honda Giorno+ 2024 Edisi Spesial Donald Duck Dijual Rp29 Jutaan
    Anjar Leksana, 24 Apr, 2024
  • Deret Skutik dengan Bagasi Luas, Cocok buat Harian Maupun Touring
    Deret Skutik dengan Bagasi Luas, Cocok buat Harian Maupun Touring
    Zenuar Istanto, 19 Apr, 2024
  • Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Anjar Leksana, 16 Apr, 2024
  • ExxonMobil Kembali Gelar Program Mudik Gratis Untuk Mekanik
    ExxonMobil Kembali Gelar Program Mudik Gratis Untuk Mekanik
    Zenuar Istanto, 09 Apr, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    Setyo Adi, 07 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    Anjar Leksana, 30 Jan, 2024
  • Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Bangkit Jaya Putra, 27 Mar, 2023
  • 11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    Bangkit Jaya Putra, 28 Jun, 2022
  • Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Zenuar Istanto, 22 Mar, 2022
  • Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Zenuar Istanto, 08 Mar, 2022
  • Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Bangkit Jaya Putra, 15 Nov, 2021
  • Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Zenuar Istanto, 26 Agu, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*