Tawaran LCGC Terbaru, Brio Satya, Sigra, Ayla Makin Mahal

Update harga terbaru mobil LCGC

Tawaran LCGC Terbaru, Brio Satya, Sigra, Ayla Makin Mahal

Model mobil murah masih menjadi incaran para pemilik kendaraan pertama. Kebanyakan ingin naik kelas dari sepeda motor menjadi mobil. Tawaran model di segmen ini pun beragam dengan harga kompetitif, meski kini tidak lagi ditemui banderol di bawah Rp100 juta.

KEY TAKEAWAYS

  • Mobil LCGC apa saja?

    Saat ini ada Honda Brio Satya, Toyota Agya, Calya, Daihatsu Ayla, Sigra
  • Apa saja pilihan model di segmen yang dikenal dengan low cost green car (LCGC) ini? Simak bahasan berikut.

    Honda Brio Satya

    Model ini menjadi salah satu penantang di pasar mobil murah. Tawaran mesin 1.200 cc dengan transmisi CVT jadi andalan. Begitu juga dengan tampilan sporty, lampu LED dan pelek 14 inci two tone.

    Catatan wholesale sepanjang 2023 juga cukup signifikan. Brio Satya tercatat didistribusikan sebanyak 52.792 unit. Catatan Desember tahun lalu ada di angka 2.208 unit, menurun dibandingkan November sebelumnya di angka 4.865 unit. Meski demikian, Brio tetap menjadi penyumbang jualan terbesar Honda di Indonesia.

    Soal harga, terdapat perubahan. Kini Brio Satya bisa dimiliki dengan modal mulai Rp167 jutaan, meningkat sekitar Rp2 jutaan per variannya.

    Harga Brio Satya terbaru
    S MT Rp165.900.000 menjadi Rp167.900.000
    E MT Rp180.600.000 menjadi Rp182.800.000
    E CVT Rp194.100.000 menjadi Rp198.300.000

    Daihatsu Sigra

    Jagoan Daihatsu di kelas mobil murah dengan daya angkut tiga baris. Kelebihan lainnya, mesin 1.000 cc masih ditawarkan untuk konsumen yang ingin mesin efisien. Varian yang ditawarkan juga cukup banyak, menyesuaikan dana yang tersedia untuk konsumen.

    Soal jualan, berdasarkan catatan wholesale, sepanjang 2023 lalu Sigra berhasil didistribusikan sebanyak 61.752 unit. Catatan ini menjadi yang terbanyak di segmen LCGC. Pada Desember tahun lalu, Sigra berhasil mencatatkan angka sebesar 4.613 unit, sedikit menurun dibanding November di angka 5.186 unit.

    Harga Sigra bulan ini juga terkoreksi. Tawaran termurah Sigra kini menjadi Rp138 juta, meningkat sekitar Rp2 juta per variannya.

    Harga terbaru Sigra
    1.2 R AT DLX Rp180.600.000 menjadi Rp181.600.000
    1.2 R AT Rp176.800.000 menjadi Rp177.800.000
    1.2 R MT DLX Rp165.800.000 menjadi Rp166.800.000
    1.2 R MT Rp162.000.000 menjadi Rp163.800.000
    1.2 X AT DLX Rp174.100.000 menjadi Rp175.100.000
    1.2 X AT Rp168.600.000 menjadi Rp169.600.000
    1.2 X MT DLX Rp160.900.000 menjadi Rp161.900.000
    1.2 X MT Rp155.300.000 menjadi Rp156.300.000
    1.0 M MT Rp146.600.000 menjadi Rp148.600.000
    1.0 D MT Rp136.000.000 menjadi Rp138.000.000

    Daihatsu Ayla

    Produk city car di segmen mobil murah ini juga menjadi salah satu jagoan Daihatsu. Setelah pembaruannya di tahun lalu, Ayla hadir lebih modern dengan berbagai fitur, salah satunya transmisi CVT.

    Sepanjang 2023 lalu, Ayla berhasil didistribusikan sebanyak 23.758 unit. Catatan wholesale Desember lalu sebanyak 1.599 unit. Capaian ini sedikit menurun dibandingkan November yang mencapai 1.646 unit.

    Soal harga, Ayla kini menjadi lebih mahal. Varian termurahnya ditawarkan di angka Rp135 juta, meningkat Rp1 juta per variannya.

    Harga terbaru Ayla
    1.0 M Rp134.000.000 menjadi Rp135.000.000
    1.0 X MT Rp146.900.000 menjadi Rp147.900.000
    1.0 X MT ADS Rp152.800.000 menjadi Rp153.800.000
    1.0 X CVT Rp166.900.000 menjadi Rp167.900.000
    1.0 X CVT ADS Rp172.800.000 menjadi Rp173.800.000
    1.2 R MT Rp164.000.000 menjadi Rp165.000.000
    1.2 R MT ADS Rp169.900.000 menjadi Rp170.900.000
    1.2 R CVT Rp184.000.000 menjadi Rp185.000.000
    1.2 R CVT ADS Rp189.900.000 menjadi Rp190.900.000

    Toyota Calya

    Kembaran Sigra ini jadi jagoan Toyota di segmen mobil murah tiga baris. Keunggulannya jelas di sisi premium khas Toyota. Tawaran mesin hanya 1.200 cc dengan fitur yang lebih lengkap seperti kamera mundur, head unit fitur mirroring, dan audio steering switch.

    Sepanjang tahun lalu, Calya didistribusikan sebanyak 45.801 unit. Capaian di Desember sebanyak 4.118 unit, meningkat dibandingkan November di angka 3.450 unit.

    Banderol harga Calya tetap dibanding bulan lalu. Calya masih bisa didapat dengan modal mulai Rp164 jutaan.

    Harga terbaru Calya
    1.2 E M/T STD Rp164.700.000
    E M/T Rp167.600.000
    G M/T Rp173.200.000
    G A/T Rp187.400.000

    Toyota Agya

    Model city car Toyota di segmen LCGC. Modelnya sudah mendapatkan pembaruan di 2023 lalu dengan tawaran fitur menarik seperti lampu LED, pelek 14 inci, opsi GR Part aero, serta mesin 1.200 cc dengan transmisi CVT.

    Wholesale sepanjang 2023 lalu, Agya didistribusikan sebanyak 20.602 unit. Capaian di Desember 2023 sebanyak 1.295 unit, menurun dibandingkan November di angka 1.670 unit.

    Soal harga, tidak ada perubahan dibanding bulan lalu. Agya masih bisa didapat dengan modal mulai Rp167 jutaan.

    Harga terbaru Agya
    1.2 E M/T (Spot Order*) Rp167.900.000
    1.2 G M/T Rp175.400.000
    1.2 G CVT Rp191.400.000

    (STA/TOM)

    Baca juga: Daftar Low SUV Paling Diminati Bulan Ini, Ada BR-V, Xpander Cross, dan Stargazer X

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    IIMS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Hilux Rangga
      Toyota Hilux Rangga
      Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Sep, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • Neta V-II Tampil Lebih Menarik dengan Harga yang Kompetitif!
      Neta V-II Tampil Lebih Menarik dengan Harga yang Kompetitif!
      06 May, 2024 .
    • BYD Seal: Sedan Sport Mewah EV Punya Harga Terjangkau | Road Test
      BYD Seal: Sedan Sport Mewah EV Punya Harga Terjangkau | Road Test
      06 May, 2024 .
    • Canggihnya Mobil Hidrogen Hyundai Nexo. Sekali Isi 630 km!
      Canggihnya Mobil Hidrogen Hyundai Nexo. Sekali Isi 630 km!
      06 May, 2024 .
    • Tes Jalan Cloud EV, Ini Model Listrik Paling Mewah dari Wuling!
      Tes Jalan Cloud EV, Ini Model Listrik Paling Mewah dari Wuling!
      06 May, 2024 .
    • Mobil Listrik Neu Citi, Dijual Lebih Mahal dari Air EV dan Seres E1 Bisa Apa?
      Mobil Listrik Neu Citi, Dijual Lebih Mahal dari Air EV dan Seres E1 Bisa Apa?
      06 May, 2024 .
    • Neta V II 2024, Facelift Penting Jadi Bikin Lengkap dan Menarik
      Neta V II 2024, Facelift Penting Jadi Bikin Lengkap dan Menarik
      06 May, 2024 .
    • Review Lengkap Kia EV9, SUV Listrik yang Serba Bisa
      Review Lengkap Kia EV9, SUV Listrik yang Serba Bisa
      06 May, 2024 .
    • Citroen C3 Aircross, Nggak Sampai Rp300 Juta Alternatif SUV 7 Penumpang Nih!
      Citroen C3 Aircross, Nggak Sampai Rp300 Juta Alternatif SUV 7 Penumpang Nih!
      06 May, 2024 .
    • Lebaran Drive Mudik Raya 2024, Kami Uji 10 Mobil ke 10 Tujuan Lokasi
      Lebaran Drive Mudik Raya 2024, Kami Uji 10 Mobil ke 10 Tujuan Lokasi
      06 May, 2024 .
    • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
      Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
      10 Apr, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Chery Punya SUV Elektrifikasi Mewah, Sterra ET Bisa Tempuh 2.000 KM
      Chery Punya SUV Elektrifikasi Mewah, Sterra ET Bisa Tempuh 2.000 KM
      Muhammad Hafid, 11 Mei, 2024
    • OTO Mall Exhibition Pamer Kia EV9 GT-Line di Gandaria City
      OTO Mall Exhibition Pamer Kia EV9 GT-Line di Gandaria City
      Editorial, 10 Mei, 2024
    • Menikmati Sofa Mode di Wuling Cloud EV, Begini Caranya
      Menikmati Sofa Mode di Wuling Cloud EV, Begini Caranya
      Bangkit Jaya, 10 Mei, 2024
    • Eksis 29 Tahun, V-Kool Ingin Bisa Produksi Lokal di Indonesia
      Eksis 29 Tahun, V-Kool Ingin Bisa Produksi Lokal di Indonesia
      Muhammad Hafid, 10 Mei, 2024
    • Hypercar Buatan Adrian Newey Debut di Goodwood, Ada Perayaan Besar
      Hypercar Buatan Adrian Newey Debut di Goodwood, Ada Perayaan Besar
      Wahyu Hariantono, 10 Mei, 2024

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Hal yang Membuat Mudik Nyaman dan Aman Naik All New Honda CR-V RS e:HEV
      Hal yang Membuat Mudik Nyaman dan Aman Naik All New Honda CR-V RS e:HEV
      Zigwheels, 10 Mei, 2024
    • GAC Aion Pakai Sasis Baterai Baru yang Lebih Tebal dan Aman
      GAC Aion Pakai Sasis Baterai Baru yang Lebih Tebal dan Aman
      Zenuar Istanto, 10 Mei, 2024
    • Mitsubishi Tawarkan Varian Limited Pajero Sport dan Xpander Cross
      Mitsubishi Tawarkan Varian Limited Pajero Sport dan Xpander Cross
      Setyo Adi, 09 Mei, 2024
    • Makin Murah, Toyota Corolla Cross Hybrid Bisa Didapatkan Mulai Rp350 Jutaan
      Makin Murah, Toyota Corolla Cross Hybrid Bisa Didapatkan Mulai Rp350 Jutaan
      Anjar Leksana, 08 Mei, 2024
    • Mengarungi Trans Jawa dengan All New Honda CR-V RS e:HEV, Nyaman dan Irit!
      Mengarungi Trans Jawa dengan All New Honda CR-V RS e:HEV, Nyaman dan Irit!
      Wahyu Hariantono, 08 Mei, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
    • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
      Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
      Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
    • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
      Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
      Setyo Adi, 02 Jan, 2023
    • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
      Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
      Anjar Leksana, 30 Des, 2022
    • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
      Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
      Setyo Adi, 13 Mar, 2024
    • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
      First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
      Setyo Adi, 29 Feb, 2024
    • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
      First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
      Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
    • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
      Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
      Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
    • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
    • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
    • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
      10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
      Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
    • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
      Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
      Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
    • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*