Mau Mudik Aman dan Nyaman? Jangan Lupa Periksa Komponen Ini

Pastikan semua komponen penting ini dalam keadaan normal

Mau Mudik Aman dan Nyaman? Jangan Lupa Periksa Komponen Ini

Hari raya idul fitri atau lebaran biasa dimanfaatkan untuk berkumpul bersama keluarga tercinta. Bagi sebagian orang, tradisi yang dilakukan menjelang Idul Fitri adalah mudik. Jika Anda melakukan perjalanan ke kampung halaman dengan mobil pribadi, maka pastikan kondisinya dalam keadaan prima. Hyundai Gowa menjelaskan komponen mobil yang perlu diperiksa sebelum memulai perjalanan mudik.

Oli Mesin

Oli adalah cairan yang dibutuhkan mobil sebagai pelumas untuk pergerakan mesin dan penggerak lainnya. Jika oli sudah tidak layak pakai atau habis, maka bisa menimbulkan masalah di jalan. Periksa mulai dari oli mesin, oli transmisi, hingga oli gardan.

Ban Mobil dan Kaki kaki

Periksa keadaan ban mobil apakah masih layak berjalan atau sudah mulai botak. Jika ban sudah mulai botak atau aus, maka Anda perlu menggantinya. Cek juga tekanan angin ban untuk perjalanan yang nyaman, hemat bahan bakar, dan menghindari pecah ban.

Bagian kaki-kaki juga mempengaruhi kenyamanan berkendara. Perhatikan bearing roda dalam kondisi baik. Jangan sampai ada kerusakan karena dapat membuat mobil tidak dapat berjalan sebelum bearing diperbaiki.

Aki

Aki mobil adalah sumber utama kelistrikan mobil. Jangan sampai aki mobil bermasalah, yang mengakibatkan mesin tidak bisa dihidupkan.

Shock Absorber

Periksa kondisi shock absorber atau shockbreaker untuk meminimalisir guncangan di sepanjang perjalanan saat suspensi bekerja.

Baca Juga: Bijak Mudik Pakai Kendaraan Listrik, Perhatikan Tips Berikut Ini

Rem

Wajib untuk periksa sistem pengereman terutama sebelum perjalanan jauh agar meningkatkan keamanan berkendara. Anda perlu memeriksa minyak rem, karena minyak rem yang kotor akan berpengaruh ke kinerja rem. Selain itu, cek kondisi kampas rem untuk menghindari rem blong dan kecelakaan.

Filter dan Cairan Mobil

Jangan lupa untuk periksa kondisi saringan filter pada mobil, seperti filter AC, filter udara, filter bensin, filter oli, dan filter kabin. Filter yang kotor akan memperburuk dan mengkontaminasi kinerja mesin mobil.

Air radiator berfungsi untuk menjaga temperatur mesin tetap stabil. Pastikan air radiator cukup dengan batas maksimal dan tidak ada kebocoran di salurannya.

Wiper dan Lampu

Wiper memiliki fungsi penting untuk menjaga penglihatan pengemudi. Pastikan wiper berfungsi dengan baik untuk membersihkan kaca mobil agar tidak mengganggu pandangan.

Cek kondisi lampu, mulai dari lampu utama, lampu rem, lampu sein, dan lampu kabut. Apabila ada lampu yang bermasalah, segera ganti lampu. Bawa serta lampu cadangan untuk berjaga-jaga jika ada lampu yang mati di tengah perjalanan.

Untuk menjaga perjalanan mudik tetap aman dan nyaman, segera bawa mobil Hyundai-mu ke bengkel resmi Hyundai Gowa untuk pengecekan kendaraan yang lebih akurat. Sesuai dengan tagline-nya, “Hyundai Gowa, Your First Choice!”, pilih servis berkala di cabang Hyundai Gowa terdekat. Tentu ada alasannya, karena hanya di Hyundai Gowa Anda akan mendapatkan pengecekan lengkap untuk 32 item penting pada mobil yang mempengaruhi keamanan dan kenyamanan berkendara, seperti cek kondisi ban dan roda, rem, wiper, air radiator, AC, aki, oli mesin, shock absorber, hingga klakson.

Bagi Anda yang ingin mengganti oli, jangan lewatkan Paket Servis SaHaRa (Sambut Hari Raya), dimana pelanggan akan mendapat gratis bonus satu item, diantaranya adalah AC Cleaner Foam, Cabin Cleaner, 1 Oli Mobil, Wiper Fluid, atau Coolant Mobil.

“Hyundai Gowa siap memastikan kondisi kendaraan pelanggan dalam keadaan prima untuk mudik lebaran. Kami siap mendukung mobilitas dan keselamatan berkendara untuk momen istimewa di hari raya lebaran,” Ferry, Chief Operation Officer Hyundai Gowa. (BGX/ODI)

Baca Juga: Cek Bagian-bagian Mobil Ini Sebelum Perjalanan Mudik

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • BEIJING AUTO SHOW 2024: Haval H6 Dapat Penyegaran, Tampang Semakin Mewah
    BEIJING AUTO SHOW 2024: Haval H6 Dapat Penyegaran, Tampang Semakin Mewah
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: Pamer Lengkap Line Up Elektrifikasi, Booth GWM Salah Satu Terbesar
    BEIJING AUTO SHOW 2024: Pamer Lengkap Line Up Elektrifikasi, Booth GWM Salah Satu Terbesar
    Editorial, Hari ini
  • Hypercar Penerus Bugatti Chiron Bakal Debut Tahun Ini, Mesinnya V16 Hybrid
    Hypercar Penerus Bugatti Chiron Bakal Debut Tahun Ini, Mesinnya V16 Hybrid
    Alvando Noya, Hari ini
  • LEBARAN DRIVE: Pengalaman Seru Mudik ke Jogja Bersama Chery Omoda 5 GT
    LEBARAN DRIVE: Pengalaman Seru Mudik ke Jogja Bersama Chery Omoda 5 GT
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: GWM Pamer New Haval Raptor, PHEV Bertampang Ala Defender
    BEIJING AUTO SHOW 2024: GWM Pamer New Haval Raptor, PHEV Bertampang Ala Defender
    Anjar Leksana, Hari ini

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Mobil Keren Chery Jetour Shanhai T2 PHEV Harganya Sangat Murah!
    Mobil Keren Chery Jetour Shanhai T2 PHEV Harganya Sangat Murah!
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Tunggangan Coach Shin Tae-yong untuk Melatih Timnas
    Tunggangan Coach Shin Tae-yong untuk Melatih Timnas
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Neta Indonesia Rayakan Model Perdana Rakitan Lokal
    Neta Indonesia Rayakan Model Perdana Rakitan Lokal
    Setyo Adi, 26 Apr, 2024
  • Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
    Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
    Anjar Leksana, 26 Apr, 2024
  • Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
    Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
    Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*