Mitsubishi Pastikan Tak Gunakan Mesin Nissan Untuk Saingi Toyota Avanza

Mitsubishi Pastikan Tak Gunakan Mesin Nissan Untuk Saingi Toyota Avanza

Jakarta - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), yang merupakan perusahaan hasil pemecahan PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors Indonesia (KTB) mulai menampakkan batang hidungnya di hadapan media.

Salah satu informasi kunci yang mereka paparkan adalah kepastian untuk tak menggunakan mesin Nissan di model Low / Small MPV mereka untuk menyaingi hegemoni Toyota Avanza. Ya, sebelumnya digadang mobil berbasis purwarupa XM Concept ini dijual juga oleh Nissan terkait jalinan kerjasama mereka di level global.

Bahkan saat ini presdir Nissan pun digantikan pejabat eks KTB. Meski demikian, kerjasama ini dipastikan tak berlanjut dengan pemasangan mesin 1.5 liter produksi Nissan. “Tidak, kami tak pakai mesin Nissan,” ujar Executive General Manager MMC Marketing Division, Osamu Iwaba di Jakarta Selatan, Kamis (23/3) lalu.

Menurutnya, mesin yang digunakan nanti adalah mesin karya Mitsubishi. Hal ini tentu memperjelas eksplanasi Tsunehiro Kunimoto, Senior Executive Officer, Corporate General Manager Design Office MMC saat mempresentasikan projek XPANDER di GIIAS (Gaikindo Indonesia International Auto Show) 2016.

Kala itu, Kunimoto menjelaskan pada versi produksi nanti, XM Concept sudah mengadopsi mesin 1.5 liter bensin dengan skema penggerak roda depan. Sedang pada susunan rangka bodinya mengaplikasikan sistem monokok (body on frame).

Sang Presdir baru MMKSI yang resmi bekerja pada 1 April nanti juga memaparkan bahwa dirinya belum memiliki rencana kerjasama apapun dengan PT Nissan Motor Indonesia (NMI). “Pada saat ini kami belum mengarah ke sana,” jelas Kyoya Kondo pada OTO.com saat ditanya strateginya bersama NMI.

Kyoya Kondo 2017 02

“Secara global, Nissan dan Mitsubishi memang bersinergi. Salah satu bentuk sinerginya adalah berbagi Platform. Tapi, untuk saat ini kami belum memutuskan, tutur Kyoya yang hobi olahraga triathlon.

Sebelumnya memang santer beredar berita bahwa Small MPV Mitsubishi nanti menggunakan mesin Nissan. Pasalnya di seluruh dunia, merek berlambang tiga berlian ini tak mempunyai mesin 1.5 liter untuk model mobil yang harganya terjangkau. Merebaknya kerjasama global antar Mitsubishi dan Nissan pun mengencangkan isu bahwa Nissan menjadi penyuplai mesinnya. Penjelasan Iwaba pun akhirnya memupuskan kabar tersebut.

Seperti Apa XM Concept?

Seperti diketahui, purwarupa XM Concept memang diproduksi sebagai Small MPV pada Oktober nanti di pabrik baru Mitsubishi. Pada pabrik yang dioperasikan PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (MMKI) itu, pesaing Toyota Avanza, Daihatsu Xenia, juga Honda Mobilio dirakit untuk pertama kalinya.

interior XM

Desainnya mengekspresikan penggabungan konsep antar SUV dengan MPV. Namun bukan serta-merta meninggikan sosok MPV, ataupun memanjangkan basis model yang sudah existing, lalu membuatnya menjadi sebuah crossover. Mitsubishi yang memiliki pengalaman tinggi dalam membangun sebuah SUV memilih meracik dari nol, sebuah konsep kendaraan yang bisa dikenali sebagai kendaraan berdaya jelajah tinggi, namun tetap kapabel layaknya MPV.

Terkait harga, Kunimoto sempat menjelaskan bahwa pihaknya yakin dengan positioning harga segmen Small MPV (Rp 180-230 juta). Di kelas ini, ia bersaing dengan Avanza, Xenia, Suzuki Ertiga, Chevrolet Spin dan Nissan Grand Livina.

Kunimoto pun menegaskan bahwa harapan mereka nantinya model ini dijual dengan harga yang bisa sekompetitif mungkin. “Kami terus meningkatkan kandungan lokalnya, agar harga jual mobil ini nanti bisa lebih kompetitif,” tutup Kunimoto.

Baca Juga: Pejabat Mitsubishi Gantikan Presdir Nissan Indonesia

Sumber Foto: Mitsubishi, Mediakoe

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mitsubishi

  • Mitsubishi Xpander
    Mitsubishi Xpander
  • Mitsubishi Pajero Sport
    Mitsubishi Pajero Sport
  • Mitsubishi Xpander Cross
    Mitsubishi Xpander Cross
  • Mitsubishi L300
    Mitsubishi L300
  • Mitsubishi XForce
    Mitsubishi XForce
  • Mitsubishi Triton
    Mitsubishi Triton
  • Mitsubishi Outlander PHEV
    Mitsubishi Outlander PHEV
  • Mitsubishi L100 EV
    Mitsubishi L100 EV
Harga Mobil Mitsubishi

Jangan lewatkan

Promo Mitsubishi Xpander, DP & Cicilan

  • Xpander GLS M/T DP Rp 13,52 Juta Angsuran Rp 5,33 Juta x 60 Bulan Rp 258,2 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Exceed M/T DP Rp 13,72 Juta Angsuran Rp 6,59 Juta x 60 Bulan Rp 271,5 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Exceed CVT DP Rp 14,18 Juta Angsuran Rp 6,81 Juta x 60 Bulan Rp 280,7 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Sport M/T DP Rp 14,89 Juta Angsuran Rp 7,09 Juta x 60 Bulan Rp 294,85 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Sport CVT DP Rp 15,62 Juta Angsuran Rp 7,42 Juta x 60 Bulan Rp 309,5 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Ultimate CVT DP Rp 15,8 Juta Angsuran Rp 7,52 Juta x 60 Bulan Rp 312,9 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander GLS CVT DP Rp 17,05 Juta Angsuran Rp 20,62 Juta x 12 Bulan Rp 267,4 Juta OTR Lihat Promo

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Mitsubishi Xpander Hybrid
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Mitsubishi Xpander Terbaru di Oto

Oto
  • New Mitsubishi Xpander Ultimate CVT 2022 | Road Test | Standar Baru Kenyamanan di Kelas LMPV
    New Mitsubishi Xpander Ultimate CVT 2022 | Road Test | Standar Baru Kenyamanan di Kelas LMPV
    31 Jan, 2022 .
  • Mitsubishi New Xpander | First Drive
    Mitsubishi New Xpander | First Drive
    06 Dec, 2021 .
  • GIIAS 2021 | Mitsubishi New Xpander | Varian Termurah Kece Juga!
    GIIAS 2021 | Mitsubishi New Xpander | Varian Termurah Kece Juga!
    06 Dec, 2021 .
  • Mitsubishi New Xpander | Auto Bikin Pemilik Lama Tukar Tambah | First Impression
    Mitsubishi New Xpander | Auto Bikin Pemilik Lama Tukar Tambah | First Impression
    15 Nov, 2021 .
  • Tour de Heritage : Jelajah Lumajang Bersama Mitsubishi Xpander Ultimate
    Tour de Heritage : Jelajah Lumajang Bersama Mitsubishi Xpander Ultimate
    12 Oct, 2021 .
  • Walk Around | Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition 2021
    Walk Around | Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition 2021
    05 Jul, 2021 .
  • Mitsubishi Xpander Black Edition | Classy Black | OTO.com
    Mitsubishi Xpander Black Edition | Classy Black | OTO.com
    23 Nov, 2020 .
  • Mitsubishi Xpander Exceed | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Mitsubishi Xpander Exceed | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    10 Apr, 2019 .
  • Mitsubishi Xpander Exceed MT | Road Test | Varian Tengah dan Transmisi Manual, Cukup? | OTO.com
    Mitsubishi Xpander Exceed MT | Road Test | Varian Tengah dan Transmisi Manual, Cukup? | OTO.com
    02 Apr, 2019 .
  • Mitsubishi Xpander GLS AT & Sport MT | First Impression | GIIAS 2018 | OTO.com
    Mitsubishi Xpander GLS AT & Sport MT | First Impression | GIIAS 2018 | OTO.com
    13 Aug, 2018 .
Tonton Video Mobil Mitsubishi Xpander

Bandingkan & Rekomendasi

Honda Mobilio
Honda Mobilio
Rp 239,6 Juta
Harga Mobilio
Suzuki Ertiga
Suzuki Ertiga
Rp 231,4 - 265,8 Juta
Harga Ertiga
Toyota Avanza
Toyota Avanza
Rp 237,1 - 274,5 Juta
Harga Avanza
Nissan Livina
Nissan Livina
Rp 292,5 - 327 Juta
Harga Livina
Suzuki XL7
Suzuki XL7
Rp 258,6 - 307,4 Juta
Harga Suzuki XL7
Mesin 1496
1462
1329
1499
1462
Panjang 4386 mm
4395 mm
4395 mm
4510 mm
4450 mm
Lebar 1683 mm
1735 mm
1730 mm
1750 mm
1775 mm
Tinggi 1603 mm
1690 mm
1665 mm
1695 mm
1710 mm
Ground Clearance 189 mm
180 mm
195 mm
200 mm
-
Tempat Duduk 7
7
7
7
7
Jenis Transmisi Manual
Manual
Manual
Manual
Manual
Sabuk Pengaman Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Radio AM/FM Ya
Ya
Ya
Ya
Ya

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Lexus LM 2024
    Lexus LM 2024
    Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Avanza 2024
    Toyota Avanza 2024
    Rp 294,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Mobilio 2024
    Honda Mobilio 2024
    Rp 275,9 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mitsubishi Xpander dari Carvaganza

  • Mitsubishi Xpander Hybrid Resmi Debut di Thailand, Pakai Mesin Baru
    Mitsubishi Xpander Hybrid Resmi Debut di Thailand, Pakai Mesin Baru
    Anjar Leksana, 01 Feb, 2024
  • Mitsubishi Xpander Hybrid Segera Debut 1 Februari 2024, Bukan di Indonesia
    Mitsubishi Xpander Hybrid Segera Debut 1 Februari 2024, Bukan di Indonesia
    Anindiyo Pradhono, 27 Jan, 2024
  • Masalah Regulasi dan Harga, Mitsubishi Pilih Luncurkan Xpander Hybrid Duluan di Thailand
    Masalah Regulasi dan Harga, Mitsubishi Pilih Luncurkan Xpander Hybrid Duluan di Thailand
    Tomi Tomi, 08 Des, 2023
  • Kata CEO Mitsubishi, Xpander Hybrid Meluncur Tahun Depan
    Kata CEO Mitsubishi, Xpander Hybrid Meluncur Tahun Depan
    Anjar Leksana, 04 Agu, 2023
  • 6 Model Baru Mitsubishi Meluncur Sepanjang 2023, Termasuk Xpander Hybrid
    6 Model Baru Mitsubishi Meluncur Sepanjang 2023, Termasuk Xpander Hybrid
    Anjar Leksana, 13 Mei, 2023

Artikel Mobil Mitsubishi Xpander dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Anjar Leksana, Today
  • Kans Mitsubishi Mendatangkan Xpander Hybrid Series ke Indonesia
    Kans Mitsubishi Mendatangkan Xpander Hybrid Series ke Indonesia
    Anjar Leksana, 21 Feb, 2024
  • Mitsubishi Xpander HEV dan Cross HEV Meluncur, Harga Sama dengan Varian Bensin!
    Mitsubishi Xpander HEV dan Cross HEV Meluncur, Harga Sama dengan Varian Bensin!
    Anjar Leksana, 01 Feb, 2024
  • Mitsubishi Xpander Exceed CVT Bekas Keluaran 2021 Kian Terjangkau
    Mitsubishi Xpander Exceed CVT Bekas Keluaran 2021 Kian Terjangkau
    Anjar Leksana, 08 Agu, 2023
  • CEO Mitsubishi Motors: Kami Berencana Luncurkan Xpander Hybrid Awal 2024
    CEO Mitsubishi Motors: Kami Berencana Luncurkan Xpander Hybrid Awal 2024
    Anjar Leksana, 31 Jul, 2023
  • Pilih Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition atau Ultimate?
    Pilih Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition atau Ultimate?
    Ahmad Karim, 21 Jun, 2021
  • Telisik Mitsubishi Xpander Exceed Bekas Berdasarkan Tahun, Mana Paling Menarik?
    Telisik Mitsubishi Xpander Exceed Bekas Berdasarkan Tahun, Mana Paling Menarik?
    Helmi Alfriandi, 23 Okt, 2020
  • Mitsubishi Xpander, Teman Tualang yang Aman dan Nyaman
    Mitsubishi Xpander, Teman Tualang yang Aman dan Nyaman
    Raju Febrian, 21 Agu, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*