Yamaha Ajak Wanita Untuk Touring Dan Kelas Kecantikan Di Bandung

Yamaha Ajak Wanita Untuk Touring Dan Kelas Kecantikan Di Bandung

omitmen Yamaha Indonesia menyajikan New Fino sebagai motor pilihan wanita memang dibuktikan. Kali ini mereka mengajak kaum hawa untuk touring dan mengikuti kelas safety riding sekaligus kecantikan di Bandung, Sabtu 8 April lalu. “Dengan edukasi safety riding yang didapatkan, kaum wanita jadi lebih paham cara berkendara yang tepat. Selain itu, bisa lebih paham tampil tetap cantik saat berkendara,” ungkap Johannes BMS, Chief Yamaha Direct Distribution System (DDS) Bandung. Kegiatan ini diawalli city touring mengelilingi Kota Kembang yang diikuti peserta wanita dari komunitas Yamaha Fino, media dan blogger lokal. Mengambil lokasi start di DDS Bandung, touring pun diakhiri di Grand Yogya Kepatihan.

ef0df7b9f693d662dbf11329659e290d

Untuk melengkapi kegiatan berkendara, diberikan pula materi safety riding yang dibawakan oleh instruktur dari Yamaha. Mustika Dara, instruktur safety riding wanita dari Yamaha Riding Academy (YRA) memberikan edukasi bertema “Smart, Fun, Beautiful”. Smart (berkendara secara aman), Fun (berkendara dengan rasa nyaman), Beautiful (fashion & elegant riding). Isi materinya bertujuan agar pengendara memahami perlengkapan berkendara, posisi berkendara yang aman dan nyaman termasuk tips menunggangi motor untuk hijabers. Tentunya pihak YRA juga memaparkan keunggulan-keunggulan Fino yang cocok buat wanita seperti pemati-nyala mesin otomatis (SSS) dan kunci canggih (AKS). PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) selaku Agen Pemegang Merek (APM) memang menjadikan wanita sebagai segmen sasaran penjualan untuk Yamaha Fino terbaru ini. Hal ini dipastikan sejak peluncurannya pada Februari lalu yang mengajak artis Annisa Rahma eks girl band Cherrybelle. Kala itu, selain menjadikan Annisa sebagai brand ambasadornya, pihak YIMM juga menyajikan materi untuk menata kecantikan khusus bagi pengendara wanita. Hal ini pun diulangi lagi di Bandung. Mereka menyajikan instruktur kecantikan dari Sariayu.

e9c1ea527de988eb26dd7cc71acb7027

Lini Yamaha Fino kini dihadirkan dalam tiga varian, Premium, Sporty, dan Grande. Varian terakhir merupakan pilihan baru untuk skutik retro ini. Sebagai top of the line, adalah Grande yang dilengkapi AKS dan SSS dengan banderol Rp 18,2 juta (OTR DKI Jakarta). Untuk varian Premium dan Sporty YIMMmematok harga Rp 16,9 (OTR Jakarta). Keduanya hadir dengan warna dan decal baru yang membuat tampilannya semakin istimewa. Skutik pesaing Honda Scoopy ini seluruh variannya sudah menggunakan teknologi Blue Core untuk meningkatkan efisiensi. Khusus untuk varian Grande, selain AKS dan SSS, Yamaha menyematkan lampu LED untuk pencahayaan utamanya. Ditambah aplikasi jok dengan desain stylish double seat semakin menambah kenyamanan berkendara.

Model Motor Yamaha

  • Yamaha Nmax
    Yamaha Nmax
  • Yamaha Aerox Connected
    Yamaha Aerox Connected
  • Yamaha Fazzio
    Yamaha Fazzio
  • Yamaha MX King
    Yamaha MX King
  • Yamaha Nmax Connected
    Yamaha Nmax Connected
  • Yamaha Grand Filano Hybrid Connected
    Yamaha Grand Filano Hybrid Connected
  • Yamaha Mio M3 125
    Yamaha Mio M3 125
  • Yamaha WR155 R
    Yamaha WR155 R
  • Yamaha XSR 155
    Yamaha XSR 155
  • Yamaha Lexi LX 155
    Yamaha Lexi LX 155
Harga Motor Yamaha

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Yamaha Terbaru di Oto

Oto
  • 133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    12 Feb, 2024 .
  • Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    30 Jan, 2024 .
  • Awas Oli Palsu Bikin Jebol Mesin dan Kantong, Ini Tips Jitu Bedakannya
    Awas Oli Palsu Bikin Jebol Mesin dan Kantong, Ini Tips Jitu Bedakannya
    08 Jan, 2024 .
  • Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    19 Dec, 2023 .
  • Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    13 Dec, 2023 .
  • Suzuki Burgman Street 125 EX vs Yamaha Lexi 125, Mana Paling Layak Dibeli?
    Suzuki Burgman Street 125 EX vs Yamaha Lexi 125, Mana Paling Layak Dibeli?
    20 Nov, 2023 .
  • Geber 2 Jam Penuh R15 Baru di Yamaha Endurance Festival 2023
    Geber 2 Jam Penuh R15 Baru di Yamaha Endurance Festival 2023
    20 Nov, 2023 .
  • Yamaha E01 Mirip NMax Tapi Lebih Canggih | Test Ride
    Yamaha E01 Mirip NMax Tapi Lebih Canggih | Test Ride
    17 Apr, 2023 .
  • Suka Duka Pemakaian 2 Tahun All New Yamaha Aerox 155 Connected | Road Test
    Suka Duka Pemakaian 2 Tahun All New Yamaha Aerox 155 Connected | Road Test
    21 Mar, 2023 .
  • Jajal Langsung Motor Listrik Yamaha Neos, Ideal untuk Komuter | First Ride
    Jajal Langsung Motor Listrik Yamaha Neos, Ideal untuk Komuter | First Ride
    09 Mar, 2023 .
Tonton Video Motor Yamaha

Artikel Motor Yamaha dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Yamaha Gear 125 Dipersolek Warna dan Grafis Baru
    Yamaha Gear 125 Dipersolek Warna dan Grafis Baru
    Zenuar Istanto, 19 Mar, 2024
  • Yamaha Lexi Beregenerasi, Ini Line-up Maxi Yamaha 155 Terbaru
    Yamaha Lexi Beregenerasi, Ini Line-up Maxi Yamaha 155 Terbaru
    Zenuar Istanto, 12 Mar, 2024
  • Pilihan Motor yang Harganya Selisih Sedikit dari Yamaha Lexi LX 155
    Pilihan Motor yang Harganya Selisih Sedikit dari Yamaha Lexi LX 155
    Zenuar Istanto, 29 Feb, 2024
  • Alasan Yamaha Lexi LX 155 Layak Dibeli
    Alasan Yamaha Lexi LX 155 Layak Dibeli
    Zenuar Istanto, 27 Feb, 2024
  • Yamaha Lexi LX 155 Vs Honda Vario 160, Siapa yang Unggul?
    Yamaha Lexi LX 155 Vs Honda Vario 160, Siapa yang Unggul?
    Zenuar Istanto, 12 Feb, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
    First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
    Setyo Adi, 02 Mar, 2023
  • First Ride Yamaha Xmax Connected: Makin Enak Buat Touring!
    First Ride Yamaha Xmax Connected: Makin Enak Buat Touring!
    Zenuar Istanto, 29 Des, 2022
  • First Ride Yamaha E01: Ini Baru Motor Listrik yang Proper!
    First Ride Yamaha E01: Ini Baru Motor Listrik yang Proper!
    Bangkit Jaya Putra, 27 Okt, 2022
  • First Ride Yamaha Fazzio Hybrid: Tunggangan Kaum Muda yang Punya Banyak Kesan
    First Ride Yamaha Fazzio Hybrid: Tunggangan Kaum Muda yang Punya Banyak Kesan
    Anjar Leksana, 04 Feb, 2022
  • Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Zenuar Istanto, 22 Mar, 2022
  • Yamaha WR 155R vs Honda CRF150L, Mencari yang Cocok untuk Gaya Bertualang Anda
    Yamaha WR 155R vs Honda CRF150L, Mencari yang Cocok untuk Gaya Bertualang Anda
    Zenuar Istanto, 24 Agu, 2021
  • Sajian Motor Bebek Ekonomis dari Yamaha
    Sajian Motor Bebek Ekonomis dari Yamaha
    Zenuar Istanto, 13 Jul, 2021
  • Supaya Tak Bosan Yamaha NMax Melulu, Coba Lirik Tiga Pilihan Motor Kopling Sepabrik Berikut Ini
    Supaya Tak Bosan Yamaha NMax Melulu, Coba Lirik Tiga Pilihan Motor Kopling Sepabrik Berikut Ini
    Helmi Alfriandi, 08 Jun, 2021
  • Kiprah Dua Dekade Yamaha Aerox, Skutik Bergenre Sporty yang Dulunya 2-Tak
    Kiprah Dua Dekade Yamaha Aerox, Skutik Bergenre Sporty yang Dulunya 2-Tak
    Zenuar Istanto, 19 Mei, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*