Datsun GO+ Panca Akhirnya Punya Transmisi CVT

Datsun GO+ Panca Akhirnya Punya Transmisi CVT

Kabar gembira bagi penggemar Datsun GO+ Panca. Setelah transmisi CVT hanya tersedia untuk Datsun GO hatchback, kini versi panjangnya juga punya. Ini penting untuk memperkuat daya saing di segmen Low Cost Green Car (LCGC). Karena hanya Datsun GO+ Panca yang belum ada transmisi otomatis. Lawan terdekat seperti Toyota Calya dan Daihatsu Sigra, sudah melengkapinya sejak awal.

Penyematan nama Panca, mengindikasikan mobil ini masih masuk kategori LCGC. Tidak seperti GO CVT yang melepaskan statusnya. “Perkenalan Datsun GO+ CVT memperkuat komitmen kami dalam mengakomodasi kebutuhan konsumen di Indonesia. Kami ingin menyediakan akses terhadap mobilitas personal yang sejalan dengan gaya hidup konsumen kami yang terus berevolusi,” kata Masato Nakamura, head of Datsun Indonesia.

Menurut Datsun, konsumen di Indonesia membutuhkan mobil keluarga yang efisien dan nyaman untuk mendukung aktivitas berkendara. Dan memang, transmisi otomatis sangat memberi kenyamanan itu terutama untuk pemakaian di kepadatan kota. Transmisi X-TRONIC CVT merupakan rancangan Nissan yang sudah dulu tersedia di model Datsun Cross, GO hatchback dan hampir semua lini produk Nissan. Jadi, jangan sangsikan kehalusan dan efisiensi jenis transmisi ini.

CVT menawarkan kombinasi performa dengan efisiensi bahan bakar. Kami sudah membuktikan khasiatnya di Datsun GO CVT. Perubahan kualitas berkendara meningkat drastis. Melajukannya di tengah kota semakin santai dan mudah. Karakter CVT-nya cukup fleksibel. Tarikan mulus dan masih bisa diajak berlari kencang. Transmisi sabuk baja ini, memiliki komponen lebih sedikit bagian yang bergerak. Sehingga lebih awet, lebih ringan dan lebih ramping dibanding transmisi otomatis biasa.

Tanpa seremoni khusus, Datsun GO+ Panca CVT resmi diluncurkan mulai hari ini. Konsumen sudah dapat memesannya di-106 diler Datsun seluruh Indonesia. Bagi pembeli, Datsun memberikan layanan servis gratis hingga pemakaian 50.000 km/4 tahun.

Bagi Anda yang ingin menjajal dulu kenyamanan transmisi CVT, Datsun mengundang calon pelanggan ke pameran yang berlangsung dari 5-10 Maret 2019 di Season City, Jakarta dan Hartono Mall, Yogyakarta. Tersedia kendaraan untuk diuji coba bagi pelanggan. Selain Datsun GO+ Panca CVT, ada juga Datsun GO Live. (Odi/Van)

Berikut daftar harga Datsun GO+ Panca CVT (OTR DKI Jakarta):

  • All New Datsun GO+ Panca A CVT Rp 137.340.000
  • All New Datsun GO+ Panca T CVT Rp 146.290.000
  • All New Datsun GO+ Panca T Style CVT Rp 150.790.000

Baca Juga: Toyota C-HR Hybrid Siap Hadir Tahun Ini

Anindiyo Pradhono

Anindiyo Pradhono

Pria yang akrab disapa Odi ini memiliki pengetahuan luas soal dunia otomotif. Belasan tahun sudah berkecimpung di dunia yang sesuai passion-nya ini. Berbagai mobil telah dicicipi. Mulai dari mobil-mobil keluaran terbaru, mobil listrik, hybrid, sportscar, supercar hingga mobil balap formula. 

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2025

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Datsun

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Datsun GO + Terbaru di Oto

Oto
  • Datsun Go+ 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Datsun Go+ 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    27 Dec, 2018 .
  • Road Test | Datsun Go+ Panca 2018 | Sedikit Lebih Baik | OTO.com
    Road Test | Datsun Go+ Panca 2018 | Sedikit Lebih Baik | OTO.com
    24 Dec, 2018 .
  • Datsun Go+ 2018 vs Daihatsu Sigra | Review | Unggul Mana? | OTO.com
    Datsun Go+ 2018 vs Daihatsu Sigra | Review | Unggul Mana? | OTO.com
    29 Nov, 2018 .
  • Datsun Go+ Panca vs Toyota Calya | Review | Adu Spesifikasi LCGC-7 penumpang | OTO.com
    Datsun Go+ Panca vs Toyota Calya | Review | Adu Spesifikasi LCGC-7 penumpang | OTO.com
    20 Jun, 2018 .
  • Datsun GO+ Panca 2018 | First Impression | Ini Bedanya Dengan GO hatchback | OTO.com
    Datsun GO+ Panca 2018 | First Impression | Ini Bedanya Dengan GO hatchback | OTO.com
    09 May, 2018 . 98 kali dilihat
  • All New Datsun GO+, For Family Togetherness & Happiness
    All New Datsun GO+, For Family Togetherness & Happiness
    08 May, 2018 . 868 kali dilihat
Tonton Video Mobil Datsun GO +

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG G90
    MG G90
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • XPENG X9 ev
    XPENG X9
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Datsun GO + dari Carvaganza

  • Tambah Varian, Datsun GO+ Panca Dapat Transmisi CVT
    Tambah Varian, Datsun GO+ Panca Dapat Transmisi CVT
    Wahyu Hariantono, 08 Mar, 2019
  • New Datsun GO dan GO+ Punya Wajah Baru, Dapat Transmisi CVT
    New Datsun GO dan GO+ Punya Wajah Baru, Dapat Transmisi CVT
    Wahyu Hariantono, 07 Mei, 2018
  • Datsun Perkenalkan GO & GO+ Anniversary Edition
    Datsun Perkenalkan GO & GO+ Anniversary Edition
    TitoListyadi, 16 Apr, 2017
  • Konsumsi BBM Datsun Capai 1:13 KM/Liter
    Konsumsi BBM Datsun Capai 1:13 KM/Liter
    Raju Febrian, 28 Mar, 2016
  • Datsun Raisers Expedition IV Eksplorasi Sumatera
    Datsun Raisers Expedition IV Eksplorasi Sumatera
    Raju Febrian, 03 Mar, 2016

Artikel Mobil Datsun GO + dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Hyundai Ioniq 5 Limited Edition, Varian Bertema Batik yang Dijual Terbatas
    Hyundai Ioniq 5 Limited Edition, Varian Bertema Batik yang Dijual Terbatas
    Anindiyo Pradhono, Hari ini
  • Mitsubishi Xforce Hybrid Rilis di Thailand, Pakai Teknologi Xpander
    Mitsubishi Xforce Hybrid Rilis di Thailand, Pakai Teknologi Xpander
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Suzuki Fronx Siap Meluncur di Indonesia, Teaser Sudah Dirilis
    Suzuki Fronx Siap Meluncur di Indonesia, Teaser Sudah Dirilis
    Anjar Leksana, 19 Mar, 2025
  • Hyundai Stargazer Cartenz Sedang Tes Jalan, NJKB Mulai Rp155 Juta
    Hyundai Stargazer Cartenz Sedang Tes Jalan, NJKB Mulai Rp155 Juta
    Anjar Leksana, 18 Mar, 2025
  • Mazda MX-5 35th Anniversary Edition: Perayaan Ikonis untuk 35 Tahun Perjalanan
    Mazda MX-5 35th Anniversary Edition: Perayaan Ikonis untuk 35 Tahun Perjalanan
    Wahyu Hariantono, 18 Mar, 2025
  • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Setyo Adi, 04 Des, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • First Drive Jetour X70 Plus: SUV 7-Seater Lapang dengan Fitur Melimpah
    First Drive Jetour X70 Plus: SUV 7-Seater Lapang dengan Fitur Melimpah
    Anjar Leksana, 14 Jan, 2025
  • Test Drive Toyota Hilux Rangga: Performa dan Durabilitas Sudah Teruji
    Test Drive Toyota Hilux Rangga: Performa dan Durabilitas Sudah Teruji
    Zenuar Istanto, 06 Jan, 2025
  • Test Drive Hyundai Santa Fe 2.5 GDi Calligraphy: Kemewahan dalam Paket Lebih Ekonomis
    Test Drive Hyundai Santa Fe 2.5 GDi Calligraphy: Kemewahan dalam Paket Lebih Ekonomis
    Anindiyo Pradhono, 30 Des, 2024
  • Test Drive Hyundai Santa Fe 1.6T-GDi HEV: Kuat di Tanjakan Kawah Kamojang dan Tetap Efisien
    Test Drive Hyundai Santa Fe 1.6T-GDi HEV: Kuat di Tanjakan Kawah Kamojang dan Tetap Efisien
    Anjar Leksana, 30 Des, 2024
  • Test Drive Hyundai Ioniq 5 N di Mandalika: Bisa Bikin Kaum Petrolhead Kepincut
    Test Drive Hyundai Ioniq 5 N di Mandalika: Bisa Bikin Kaum Petrolhead Kepincut
    Wahyu Hariantono, 11 Des, 2024
  • Deret Aturan Pemerintah untuk Kendaraan Listrik di Indonesia
    Deret Aturan Pemerintah untuk Kendaraan Listrik di Indonesia
    Alvando Noya, 02 Jan, 2025
  • Hyundai Tucson vs Honda CR-V: Mana yang Lebih Unggul di Segmen SUV C?
    Hyundai Tucson vs Honda CR-V: Mana yang Lebih Unggul di Segmen SUV C?
    Setyo Adi, 02 Jan, 2025
  • Daftar Harga 5 SUV Off-Roader 4x4 yang Cocok untuk Bertualang
    Daftar Harga 5 SUV Off-Roader 4x4 yang Cocok untuk Bertualang
    Anjar Leksana, 27 Des, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*