Usai Kejadian di Jepang, Libanon Minta Mantan Bos Renault-Nissan Tetap Tinggal

Usai Kejadian di Jepang, Libanon Minta Mantan Bos Renault-Nissan Tetap Tinggal

Silang sengkarut Carlos Ghosn, mantan bos aliansi Renault-Nissan-Mitsubishi belum usai. Ia diperintahkan Jaksa Agung Libanon untuk tetap tinggal. Pertimbangan dilakukan, lantaran pejabat menilai perlakuan tak baik pada mantan eksekutif itu. Kasus yang dituduhkan padanya, soal kecurangan finansial di Jepang belum menemui titik terang.

Carlos Ghosn Buron Jepang

Ghosn, yang kini jadi buron, melewatkan uang jaminan di Jepang. Lalu melarikan diri ke Libanon dua minggu lalu. Ia dipanggil untuk diinterogasi pada Kamis (9/1). Jaksa Agung Pengadilan Kasasi Libanon, Hakim Ghassan Oueidat, mengizinkan Ghosn untuk tetap memiliki izin tinggal. Namun dia melarang bepergian ke luar Libanon, seperti dilansir New York Times.

Baca Juga: Nissan X-Trail dan Dua Model Lain mendapat Trim Anyar, Tema Gelap Bertabur Teknologi

Interpol, lembaga penegak hukum internasional, minggu lalu mengeluarkan pemberitahuan penangkapan Ghosn atas permintaan Jepang. Isinya soal permintaan bantuan dari negara-negara bersangkutan agar bertindak seperti yang mereka ajukan.

Diketahui, Ghosn menyelinap keluar Jepang pada 29 Desember. Ia menghindari pengadilan, yang menjadi pengawasan ketat atas kasus menimpa. Jepang bersikeras mengadilinya atas tuduhan penyalahgunaan keuangan selama masa jabatannya. Ya, sebagai pucuk pimpinan raksasa global otomotif.

Pada 8 Januari, Ghosn menyangkal semua tuduhan terhadapnya. Ia menyatakan, mengantongi dokumen penting yang jadi bukti konspirasi. Bahkan mantan rekan di Nissan yang membingkainya. Meski sementara ini “bebas” dari pengadilan Jepang dan hotel prodeo, dia tetap tidak bisa bergerak ke mana-mana. Setidaknya banyak orang di negara itu tampak memberi dukungan.

Telah lama sosoknya dianggap penting di Lebanon lantaran keberhasilan di luar negeri. Dan Ghosn bertemu dengan beberapa pejabat tinggi setelah mendarat di Beirut. Di sebuah negara yang dicekam gejolak ekonomi dan politik. Namanya kini menjadi pusat perhatian dari Presiden hingga Gubernur Bank Sentral.

Skandal Carlos Ghosn buron

Untuk saat ini, dirinya ambil jarak dengan jaksa penuntut Jepang. Libanon tidak memiliki perjanjian ekstradisi dengan Jepang, juga Prancis dan Brasil. Dua tempat lain, di mana ia memegang kewarganegaraan. Pejabat Libanon mengusulkan ke Jepang, agar mengajukan dakwaan terhadap Ghosn di pengadilan Libanon. Mereka masih menunggu permintaan Jepang untuk mengambil tindakan lebih lanjut atas kasus ini.

Namun, Jepang mungkin tidak memercayakan dakwaannya ke sistem peradilan Libanon. Tidak jelas apa yang bakal terjadi pada kasus itu bila Jepang tidak melakukannya. Jaksa penuntut Libanon juga bertanya kepada Ghosn. Seputar kunjungan ke Israel, yang dilarang oleh hukum Libanon bagi warganya.

Rupanya disanggah seorang pengacara Lebanon, Diala Chehade. Lantaran lebih dari 10 tahun telah berlalu, sejak perjalanan Ghosn ke Israel 2008. Undang-undang pembatasan telah berlalu. Nah, terlepas dari semua itu, dalam birokrasi Libanon, kasus Ghosn diprediksi memakan waktu setidaknya satu tahun. (Alx/Tom)

Sumber: New York Times

Baca Juga: Carlos Ghosn, Lika Liku Sosok di Balik Kebangkitan Nissan yang Dianggap Penjahat

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • LEBARAN DRIVE: Fitur Android Jadi Andalan Perjalanan Mudik Dengan Daihatsu Xenia
    LEBARAN DRIVE: Fitur Android Jadi Andalan Perjalanan Mudik Dengan Daihatsu Xenia
    Eka Zulkarnain H, Hari ini
  • PEVS 2024 Siap Dibuka Pekan Depan, Lebih Lama dan Peserta Lebih Ramai
    PEVS 2024 Siap Dibuka Pekan Depan, Lebih Lama dan Peserta Lebih Ramai
    Zenuar Yoga, Hari ini
  • Neta Bakal Bawa SUV Listrik Baru di PEVS 2024
    Neta Bakal Bawa SUV Listrik Baru di PEVS 2024
    Alvando Noya, Hari ini
  • Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur di Indonesia, Tidak Sampai Rp300 Juta
    Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur di Indonesia, Tidak Sampai Rp300 Juta
    Muhammad Hafid, 23 Apr, 2024
  • Zeekr 009 Glory Edition Jadi MPV Listrik Mewah Lawan Lexus LM
    Zeekr 009 Glory Edition Jadi MPV Listrik Mewah Lawan Lexus LM
    Muhammad Hafid, 23 Apr, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
    Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Anjar Leksana, 23 Apr, 2024
  • Zhidou Rainbow, Mobil Listrik Mini Tak Sampai Rp100 Juta
    Zhidou Rainbow, Mobil Listrik Mini Tak Sampai Rp100 Juta
    Muhammad Hafid, 23 Apr, 2024
  • Keunggulan All New Toyota Yaris Cross Hybrid yang Membuatnya Nikmat Dipakai Mudik
    Keunggulan All New Toyota Yaris Cross Hybrid yang Membuatnya Nikmat Dipakai Mudik
    Ardiantomi, 22 Apr, 2024
  • Toyota Fortuner Mild Hybrid Dijual di Afrika Selatan, Apa yang Berbeda?
    Toyota Fortuner Mild Hybrid Dijual di Afrika Selatan, Apa yang Berbeda?
    Anjar Leksana, 22 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*