Tahan Dua Granat Tangan, Bentley Bentyaga Lapis Baja Dijual Rp 7 Miliaran

Tahan Dua Granat Tangan, Bentley Bentyaga Lapis Baja Dijual Rp 7 Miliaran

Jika melihat sepintas, Bentley Bentayga satu ini biasa saja. Namun di balik tampilan mewahnya, ternyata tersimpan kemampuan luar biasa. Inilah SUV Bentley, yang telah dimodifikasi Inkas menjadi tahan peluru dan bom.

Inkas, perusahaan asal Kanada yang mengkhususkan pada pembuatan kendaraan lapis baja. Mereka memperkuat Bentyaga dengan berbagai perangkat pelindung balistik BR6, yang memastikannya tahan peluru 7,62 mm dari senjata AK-47. Bahkan di bagian bawah mobil juga dilapisi, sehingga kuat menahan ledakan dari dua granat tangan militer German DM51 yang didetonasi secara berkelanjutan.

Perlindungan lainnya juga diterapkan pada komponen vital seperti tangki bahan bakar, aki dan Eclectronic Control Unit (ECU). Tujuannya, agar mobil bisa tetap bergerak meski mendapat serangan bertubi-tubi.

Selain itu, gawai canggih yang berguna saat kondisi darurat turut diaplikasikan. Grille, misalnya, diselipkan lampu emergency yang dapat menerangi jalan walau tak seterang headlamp. Kemudian konsumen bisa menambahkan fitur lain seperti sistem smokescreen, pengendali api untuk ruang mesin atau gagang pintu elektrik.

Untuk jantung mekanisnya tak mendapat ubahan. Bentyaga masih menggusung jantung mesin W12 6,0 liter twin-turbo, menghasilkan tenaga 608,3 PS dan momen puntir sebesar 900 Nm. Ini disalurkan ke roda melalui sistem transmisi otomatis 8-speed. Sayangnya, Inkas tidak menjelaskan secara detail terkait pengaruh beban tambahan perangkat pelindung terhadap performa kendaraan. Namun CEO INKAS Armored Vehicle Manufacturing, David Khazanski mengungkapkan, pihaknya berusaha sebaik mungkin untuk menjaganya tetap sama dengan bentyaga biasa.

“Kami menambahkan nilai yang lebih pada Bentley Bentyaga menjadi kendaraan lapis baja. Dengan material inovatif yang dimiliki Inkas, kendaraan ini mampu melindungi penumpangnya tanpa harus mengorbankan performanya,” ucap David seperti dilansir dari motor1.com (30/08).

Kenyamanan berkendaranya ditopang banyak fitur. Misalnya, sistem suspensi udara Bentley yang dapat diatur hingga 4 tingkatan. Hasilnya, ia bisa melaju di berbagai medan dan menawarkan rasa mengemudi yang fleksibil. Kemudian ada adaptive cruise control, sensor parkir depan-belakang, kamera parkir 360 derajat dengan park assist dan dan lane keep assistance yang membantu pengendalian.

Begitu juga bagian kabinnya. Rasa mewah dan elegan dipertahankan. Kabinnya dilapisi detail kayu, lalu lubang ventilasinya yang terbuat dari aluminium dan bezel kromium di panel atau tuas pengganti gigi. Di dalamnya juga terdapat layar sentuh multimedia 8-inci yang dilengkapi Apple CarPlay & Android Auto. Tertarik untuk memboyongnya sebagai tunggangan harian? Anda harus merogoh kocek hingga $ 500 ribu atau Rp 7 miliaran. (Hfd/Odi)

Sumber: Motor1

Baca Juga: Sangat Mewah, Ini Mobil Listrik Bentley Untuk Para Sultan

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Bentley

  • Bentley Continental
    Bentley Continental
  • Bentley Bentayga
    Bentley Bentayga
  • Bentley Flying Spur
    Bentley Flying Spur
Harga Mobil Bentley

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

Video Mobil Bentley Bentayga Terbaru di Oto

Oto
  • Launching Bentley Bentayga | Oto.com
    Launching Bentley Bentayga | Oto.com
    28 Feb, 2017 . 629 kali dilihat
  • New Bentley Bentayga SUV review
    New Bentley Bentayga SUV review
    16 Mar, 2016 . 450K kali dilihat
  • Bentley Bentayga Video
    Bentley Bentayga Video
    16 Mar, 2016 . 63K kali dilihat
  • Bentley Bentayga
    Bentley Bentayga
    16 Mar, 2016 . 1M kali dilihat
  • 2015 Bentley Bentayga revealed - manufacturer video
    2015 Bentley Bentayga revealed - manufacturer video
    15 Mar, 2016 . 51K kali dilihat
  • 2016 Bentley Bentayga first drive review
    2016 Bentley Bentayga first drive review
    15 Mar, 2016 . 48K kali dilihat
  • Bentley Bentayga Styling Pack Film
    Bentley Bentayga Styling Pack Film
    15 Mar, 2016 . 45K kali dilihat
  • Bentayga - the world's fastest SUV: High Speed test
    Bentayga - the world's fastest SUV: High Speed test
    15 Mar, 2016 . 1M kali dilihat
Tonton Video Mobil Bentley Bentayga

Bandingkan & Rekomendasi

Lamborghini Urus
Lamborghini Urus
Rp 8,5 Milyar
Tulis Review Harga Urus
Mercedes Benz Maybach GLS-Class
Mesin 3996
3982
Tenaga 650
557
Tempat Duduk 5
4
Jenis Transmisi Otomatis
Otomatis

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mercedes Benz EQE SUV
    Mercedes Benz EQE SUV
    Rp 1,222 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Haval Jolion
    Haval Jolion
    Rp 442,21 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Bentley Bentayga dari Carvaganza

  • Bentley Bentayga S Diluncurkan Dengan Penyempurnaan Sasis dan Performa
    Bentley Bentayga S Diluncurkan Dengan Penyempurnaan Sasis dan Performa
    Alvando Noya, 30 Mei, 2021
  • Fitur Menarik Bentayga Hybrid 2021, Poin Kelima Sangat Menarik
    Fitur Menarik Bentayga Hybrid 2021, Poin Kelima Sangat Menarik
    Alvando Noya, 20 Jan, 2021
  • VIDEO: Begini Aksi Bentley Bentayga Taklukkan Rekor Pikes Peak
    VIDEO: Begini Aksi Bentley Bentayga Taklukkan Rekor Pikes Peak
    Wahyu Hariantono, 07 Jul, 2018
  • Bentley Bentayga Sport Hadir Tahun Depan
    Bentley Bentayga Sport Hadir Tahun Depan
    Raju Febrian, 26 Jun, 2018
  • Bentley Bentayga, SUV Termewah di Dunia Hadir di Indonesia
    Bentley Bentayga, SUV Termewah di Dunia Hadir di Indonesia
    Raju Febrian, 27 Feb, 2017

Artikel Mobil Bentley Bentayga dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Bentley Bentayga Hybrid Facelift Membuka Jalur Transformasi Elektrifikasi
    Bentley Bentayga Hybrid Facelift Membuka Jalur Transformasi Elektrifikasi
    Ahmad Karim, 10 Jan, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*