Komparasi Suzuki Baleno vs Honda Jazz

Komparasi Suzuki Baleno vs Honda Jazz
Contents

Mau atau tidak, Suzuki Baleno harus dibandingkan dengan Honda Jazz. Meski harganya berbeda lumayan jauh, Baleno tetap berada di segmen yang sama dengan Jazz. Supaya lebih adil, kita ambil Jazz biasa atau bukan RS melawan dua varian Baleno. Seperti apa perbandingannya?

HARGA

Seperti sudah diungkap, harga Baleno dan Jazz memiliki perbedaan yang lumayan. Harga Suzuki Baleno AT Rp 207,5 juta sedang Honda Jazz CVT Rp 242,5 juta. Beda harganya mencapai Rp 35 juta. Sementara varian transmisi manual Baleno dibanderol Rp 195 juta dan Jazz Rp 232,5 juta.

MESIN

Performa Jazz sedikit lebih unggul dari Baleno karena kapasitasnya memang lebih besar. Baleno memakai mesin yang sama dengan Suzuki Ertiga, mesin K14B 1.4 liter VVT DOHC berdaya 92 PS dan torsi puncak 130 Nm. Honda Jazz juga memakai mesin keluarga, seperti yang dipakai oleh Mobilio dan BR-V. Mesin 1.5 liter i-VTEC SOHC bertenaga 120 PS dan torsinya 145 Nm. Urusan distribusi daya Baleno punya manual 5-speed atau otomatis konvensional 4-speed. Sedang Jazz memakai manual 5-speed dan otomatis CVT.

Baca Juga: Pilih Baleno atau Yaris?

DIMENSI

Baleno dibekali dimensi 3.995 x 1.745 x 1.510 mm (PxLxT) dan jarak sumbu roda 2.520 mm. Jazz punya dimensi 3.955 x 1.694 x 1.524 mm dan jarak antar poros roda 2.530 mm. Dari situ bisa dilihat bodi Baleno lebih panjang dan lebar. Tapi atap Jazz lebih tinggi. Jarak sumbu roda Jazz juga lebih panjang. Berarti kabin Jazz lebih lega. Dengan bekal itu, Jazz punya fitur yang dinamakan Ultra Seat, pelipatan bangku fleksibel untuk memaksimalkan ruang kabin. Kabin Baleno terbilang lega tapi Jazz masih lebih unggul soal dimensi kabin ketimbang Baleno.

EKSTERIOR

Di sisi luar, Baleno termasuk lengkap. Ada lampu HID projector, lampu siang hari, lampu kabut, spoiler atas di belakang dan pelek alloy 16 inci. Jazz menggunakan lampu halogen dan lampu kabut, tapi belum punya lampu siang hari dan spoiler. Ukuran rodanya juga lebih kecil, pelek alloy 15 inci.

INTERIOR

Keduanya sama-sama mengaplikasi tema hitam di interior. Kelengkapannya juga tak jauh berbeda, misal soal kompartemen dan penyimpanan. Sektor hiburan harus diakui Jazz lebih unggul dengan infotainment layar sentuh 6,2 inci yang bisa memainkan banyak sumber termasuk CD/DVD. Sementara Baleno masih memakai head unit standar 2DIN, belum layar sentuh. Meski begitu, sistem Baleno sudah mendukung konektivitas telepon via Bluetooth dan tombol akses audio dari palang kemudi. Baleno juga punya keyless entry dan tombol Start/stop untuk menyalakan/mematikan mesin serta penyejuk kabin Auto Climate dengan fungsi pemanas. Jazz tipe non-RS belum memakai tombol Start/Stop.

SAFETY

Di sini Baleno tak kalah lengkapnya dengan Jazz. Ada dua kantung udara di depan, rem ABS+EBD, ISOFIX, empat sensor parkir di belakang dan kunci immobilizer untuk keamanan mobil. Jazz dilengkapi rem ABS+EBD, dual SRS airbag depan, ISOFIX dan immobilizer.

VERDICT

Jazz boleh punya keunggulan di sektor performa, kabin, dan hiburan. Belum lagi nama besar Honda sebagai jaminannya. Kalau dibandingkan Jazz RS, tentu akan lebih banyak fitur yang dimenangkan oleh Jazz. Tapi Suzuki Baleno tak kalah soal kelengkapan secara umum, dibandingkan Jazz biasa. Tambahkan dengan banderol harga 'miring', Suzuki Baleno layak menjadi pilihan bagi yang sedang mencari mobil hatchback baru.

Baca Juga: Komparasi Honda Jazz RS vs Suzuki SX4 S-Cross

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Komparasi Honda Jazz vs Suzuki Baleno

Model Mobil Honda

  • Honda Brio
    Honda Brio
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
  • Honda BRV
    Honda BRV
  • Honda HRV
    Honda HRV
  • Honda CR-V
    Honda CR-V
  • Honda City Hatchback
    Honda City Hatchback
  • Honda Civic RS
    Honda Civic RS
  • Honda Civic Type R
    Honda Civic Type R
  • Honda City
    Honda City
  • Honda Accord
    Honda Accord
Harga Mobil Honda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Sep, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Honda Jazz Terbaru di Oto

Oto
  • First Impession New Honda Jazz I OTO.COM
    First Impession New Honda Jazz I OTO.COM
    31 Jul, 2017 . 75 kali dilihat
  • [OFFICIAL VIDEO] New Honda Jazz 2017 Full Product Features
    [OFFICIAL VIDEO] New Honda Jazz 2017 Full Product Features
    27 Jul, 2017 . 55K kali dilihat
  • Peluncuran NEW Honda JAZZ I OTO.COM
    Peluncuran NEW Honda JAZZ I OTO.COM
    26 Jul, 2017 . 58 kali dilihat
Tonton Video Mobil Honda Jazz

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • DFSK Mini EV
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Hyundai i20 2024
    Hyundai i20 2024
    Rp 360,04 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Note e-Power
    Nissan Note e-Power
    Rp 2,908 Milyar Perkiraan Harga Malang
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Honda Jazz dari Carvaganza

  • Honda City Hatchback, Pengganti Jazz Siap Dirilis Di Indonesia
    Honda City Hatchback, Pengganti Jazz Siap Dirilis Di Indonesia
    Alvando Noya, 23 Feb, 2021
  • Honda Jazz Antar Alvin Bahar Juara Nasional Balap Turing 8 Kali
    Honda Jazz Antar Alvin Bahar Juara Nasional Balap Turing 8 Kali
    Raju Febrian, 19 Des, 2019
  • Tampil Mendominasi, Fitra Eri Juara Umum Honda Jazz Speed Challenge 2018
    Tampil Mendominasi, Fitra Eri Juara Umum Honda Jazz Speed Challenge 2018
    Raju Febrian, 04 Des, 2018
  • Honda Jazz Jawara Hatchback 4 Bulan Beruntun
    Honda Jazz Jawara Hatchback 4 Bulan Beruntun
    Raju Febrian, 16 Mei, 2018
  • Honda Kenalkan Jazz Baru untuk Balap ISSOM 2018
    Honda Kenalkan Jazz Baru untuk Balap ISSOM 2018
    Raju Febrian, 25 Mar, 2018

Artikel Mobil Honda Jazz dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Honda Jazz Digantikan City Hatchback, Bagaimana Harga Bekasnya?
    Honda Jazz Digantikan City Hatchback, Bagaimana Harga Bekasnya?
    Anjar Leksana, 08 Mar, 2021
  • Honda Jazz Generasi Baru Akan Rilis di Singapura
    Honda Jazz Generasi Baru Akan Rilis di Singapura
    Ahmad Karim, 13 Jan, 2021
  • Kemungkinan Menggantikan Honda Jazz, Ini Prediksi Spesifikasi City Hatchback
    Kemungkinan Menggantikan Honda Jazz, Ini Prediksi Spesifikasi City Hatchback
    Anjar Leksana, 02 Des, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*