TAM Kenalkan Toyota Sienta Welcab, Mudahkan Mobilitas Lansia

TAM Kenalkan Toyota Sienta Welcab, Mudahkan Mobilitas Lansia

Toyota Astra Motor mengenalkan varian baru Sienta. Disebut Sienta Welcab, model ini spesifik ditujukan sebagai penyokong mobilitas lansia atau mereka yang berkebutuhan khusus. Merupakan Tipe V dengan bangku belakang spesial, dibanderol mulai dari Rp 362,7 jutaan.

"Pada dasarnya konsep pengembangan varian baru Sienta Welcab ini mengikuti perkembangan kebutuhan mobilitas pelanggan yang membutuhkan fleksibilitas lebih untuk beraktivitas bersama anggota keluarga, termasuk salah satunya ketika beraktivitas dengan orang tua atau keluarga yang berkebutuhan khusus," kata Marketing Director PT Toyota-Astra Motor (TAM), Anton Jimmi Suwandy.

Sienta Welcab

Sienta sendiri tawarkan fleksibilitas tinggi bila menyoal kabin berikut aksesnya. Bagaimana tidak, ia memiliki pintu geser yang dapat membuka lebar untuk masuk ke dalam. DNA sejati kendaraan multifungsi ini pun dimanfaatkan Toyota untuk memberikan kemudahan bagi konsumen dengan kebutuhan khusus. Seperti varian Welcab ini, memungkinkan bangku belakang berotasi mengarah ke luar, kemudian diturunkan secara elektris agar lebih mudah dicapai.

Kursi khusus hanya terletak di baris kedua sebelah kiri dengan kapasitas bobot maksimum 100 kg. Merupakan produksi pabrikan alias genuine part. Lengkap dikombinasi sandaran tangan di sisi kanan, headrest, sandaran kaki, dan tentunya sabuk pengaman. Komposisi ini pun bikin Sienta Welcab mengadopsi layout captain seat yang tidak pernah eksis di varian lain.

Baca juga: Diferensiasi Toyota Corolla Cross Versi Lokal dan Thailand

Cara pengoperasian mudah, dapat terlaksana lewat remote fisik melekat di bangku. Atau, bisa juga dilakukan lewat aplikasi smartphone setelah terkoneksi dengan Bluetooth. Semua langkah terjadi secara elektris mulai dari rotasi hingga pergeseran bangku ke luar saat menyodorkan akses rendah, Jadi tak perlu repot misal harus berpindah dari kursi roda.

Sienta Welcab

Di samping itu, Toyota menawarkan paket penjaga kualitas udara kabin. Adalah Integrated Air Purifier (Car Ionizer) berikut Extra Protection Cabin Air Filter, berfungsi untuk membersihkan udara dengan menghasilkan ion negatif. Turut dilengkapi pula Intelligence Air Quality Control sebagai penunjuk kondisi kualitas udara kabin. Sistem terintegrasi pada register A/C dan dapat bekerja secara otomatis atau manual. Dalam mode otomatis, Integrated Air Purifier bakal langsung beroperasi ketika mendeteksi penurunan kualitas udara.

Tidak ada diferensiasi di sektor performa. Sienta Welcab menggendong pemacu 1.500 cc 2NR-FE 4 silinder, 16 katup, DOHC Dual VVT-i. Sanggup mengekstrak tenaga 107 PS pada putaran 6.000 rpm berikut melontarkan torsi hingga 140 Nm di 4.200 rpm. Seluruh putaran tersalur ke roda depan lewat seleksi girboks manual 6-speed atau CVT.

Basisnya merupakan tipe V. Secara tampilan tetap terlihat manis namun sederhana tanpa bodikit. Kendati begitu, tambahan kursi spesial membuat label harga melejit hingga nyaris selisih Rp 90 juta. Menjadikan Welcab sebagai model termahal Sienta dengan banderol Rp 362,7 juta untuk MT dan CVT Rp 380,4 juta.

Sienta Welcab

Datang Bersama Toyota Kijang Innova TRD Sportivo

Dalam waktu bersamaan, Toyota Astra Motor mengenalkan varian anyar Kijang Innova TRD Sportivo. Merupakan trim ekstra dalam jajaran Innova Diesel Tipe G dan V. Hal mendasar serupa seperti desain bodi dan pelek. Bedanya kebagian ekstra bodikit serta berbekal AC Purifier, lantas diberi label Rp 3,2 juta lebih tinggi dari tipe reguler.

"Kijang Innova TRD Sportivo Limited dan Sienta Welcab kami persembahkan sebagai hadiah dari Toyota untuk Indonesia yang berbentuk solusi mobilitas bagi keluarga Indonesia di hari kemerdekaan Republik Indonesia ke-75 ini. Kami harapkan kedua MPV dalam negeri yang juga telah dilengkapi dengan fitur kesehatan ini dapat senantiasa memenuhi kebutuhan pelanggan yang terus berkembang, terutama dalam bermobilitas di era new normal seperti sekarang ini," kata President Director PT Toyota-Astra Motor (TAM) Susumu Matsuda. (Krm/Tom)

Baca juga: Berbasis Suzuki Vitara Brezza, Toyota Urban Cruiser Segera Mendebut

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Jelajahi Toyota Sienta

  • Tampak Depan Bawah Toyota Sienta
  • Tampak samping Sienta
  • Tampak belakang serong Sienta
  • Tampak belakang serong Sienta
  • Tampak Grille Sienta
  • Tampak Grille Sienta
  • Lampu depan Sienta
  • Lampu depan Sienta
  • lampu belakang Sienta
  • lampu belakang Sienta
  • Pelek Sienta
  • Pelek Sienta
  • Tampak belakang Sienta
  • Tampak depan medium Toyota Sienta
  • Toyota Sienta Front Cross Side View
  • Tampak bagasi Sienta terbuka
  • Tampak kanan Toyota Sienta
  • Dashboard Sienta
  • Dashboard Sienta
  • Setir Toyota Sienta
  • Setir Toyota Sienta
  • Tombol start-stop mesin Toyota Fronte
  • Tombol start-stop mesin Toyota Fronte
  • Tachometer Sienta
  • Tachometer Sienta
  • Mesin Sienta
  • Kursi depan Sienta
  • Kursi belakang Toyota Sienta
  • Toyota Sienta Rd Row Seat
  • Audio Sienta
  • Pengatur kursi Toyota Sienta
  • Kursi lipat Sienta
Toyota Sienta
Rp 325,4 - 419,9 Juta Cicilan : Rp 7,65 Juta x 36

Model Mobil Toyota

  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Veloz
    Toyota Veloz
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Yaris Cross
    Toyota Yaris Cross
  • Toyota Kijang Innova Zenix
    Toyota Kijang Innova Zenix
  • Toyota Hiace
    Toyota Hiace
  • Toyota Yaris
    Toyota Yaris
  • Toyota Alphard
    Toyota Alphard
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Sienta
    Toyota Sienta
  • Toyota GR Supra
    Toyota GR Supra
  • Toyota Land Cruiser
    Toyota Land Cruiser
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid EV
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid EV
  • Toyota Voxy
    Toyota Voxy
  • Toyota Corolla Cross
    Toyota Corolla Cross
  • Toyota Camry
    Toyota Camry
  • Toyota GR 86
    Toyota GR 86
  • Toyota Vios
    Toyota Vios
  • Toyota CHR Hybrid
    Toyota CHR Hybrid
  • Toyota bZ4X
    Toyota bZ4X
  • Toyota Corolla Altis
    Toyota Corolla Altis
  • Toyota Vellfire
    Toyota Vellfire
  • Toyota GR Yaris
    Toyota GR Yaris
  • Toyota Camry Hybrid
    Toyota Camry Hybrid
Harga Mobil Toyota

Jangan lewatkan

Promo Toyota Sienta, DP & Cicilan

  • V CVT DP Rp 48,12 Juta Angsuran Rp 7,18 Juta x 60 Bulan Rp 325,4 Juta OTR Lihat Promo
  • Q CVT DP Rp 51,36 Juta Angsuran Rp 7,65 Juta x 60 Bulan Rp 347 Juta OTR Lihat Promo
  • Welcab CVT DP Rp 62,29 Juta Angsuran Rp 9,5 Juta x 60 Bulan Rp 419,9 Juta OTR Lihat Promo

IIMS 2023

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang

Video Mobil Toyota Sienta Terbaru di Oto

Oto
Tonton Video Mobil Toyota Sienta

Bandingkan & Rekomendasi

Toyota Kijang Innova
Mitsubishi Xpander
Mitsubishi Xpander
Rp 258,2 - 312,9 Juta
Harga Xpander
Suzuki Ertiga
Suzuki Ertiga
Rp 228,2 - 262,6 Juta
Harga Ertiga
Nissan Livina
Nissan Livina
Rp 279 - 313,5 Juta
Harga Livina
Mahindra Scorpio Pikup
Mesin 1998
1499
1462
1499
2179
Tempat Duduk 7
7
7
7
2
Jenis Transmisi Manual
Manual
Manual
Manual
Manual
Jenis penggerak 2WD
-
-
-
4x4
Mesin 2.0L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
2.2L mHawk Diesel Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
AC Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Anti Lock Braking System Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Radio AM/FM Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Audio 2DIN Ya
Tidak
Ya
Ya
Ya
Adjustable Seats Ya
Ya
Ya
Ya
Ya

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Toyota Sienta dari Carvaganza