Daftar Terbaru Harga LMPV Bulan Ini, Dapat Diskon PPnBM 25 Persen

Daftar Terbaru Harga LMPV Bulan Ini, Dapat Diskon PPnBM 25 Persen

Daftar harga kendaraan di September 2021 mengalami perubahan. Apalagi kalau bukan karena pelaksanaan keringanan pajak. Pada beberapa model yang mendapatkan diskon PPnBM 100 persen harus mengubah harganya untuk menyesuaikan dengan peraturan pemerintah.

Meski masih memberikan kemudahan diskon PPnBM, pemerintah mengurangi jatah yang diberikan. Dari 100 persen kini konsumen hanya mendapatkan diskon PPnBM 25 persen. Model yang cukup banyak menyita perhatian adalah low MPV. Pada segmen ini dihuni nama-nama besar untuk dipilih konsumen dengan ragam desain dan fitur dari masing-masing merek.

Toyota Avanza

Toyota Avanza

Model MPV populer Avanza menawarkan cukup banyak varian mulai dari mesin 1.3 liter dan 1.5 liter, transmisi manual dan otomatis, serta trim GR Sport yang baru saja diperkenalkan. Soal selisih harga, Avanza menjadi lebih mahal sekitar Rp 9 juta sampai Rp 12 juta. Misalnya, varian teratas Veloz AT GR Limited yang bulan lalu ada di harga Rp 247,8 juta kini menjadi Rp 260 jutaan.

Berikut daftar harga Toyota Avanza:

Model Harga
1.3 E STD Rp 197.500.000
1.3 E STD AT Rp 208.500.000
1.3 E MT Rp 199.000.000
1.3 E AT Rp 210.900.000
1.3 G MT Rp 217.500.000
1.3 G AT Rp 228.000.000
1.3 Veloz MT GR Limited Rp 232.600.000
1.3 Veloz AT GR Limited Rp 244.200.000
1.5 Veloz MT GR Limited Rp 244.500.000
1.5 Veloz AT GR Limited Rp 256.000.000
1.3 E STD MT Lux Rp 201.550.000
1.3 E MT STD AT Lux Rp 212.550.000
1.3 E MT Lux Rp 203.950.000
1.3 E AT Lux Rp 214.950.000
1.3 G MT Lux Rp 221.550.000
1.3 G AT Lux Rp 232.050.000
1.3 Veloz MT GR Limited Rp 236.650.000
1.3 Veloz AT GR Limited Rp 248.250.000
1.5 Veloz MT GR Limited Rp 248.550.000
1.5 Veloz AT GR Limited Rp 260.050.000

 

Baca juga: Ini Daftar Harga Mobil Toyota Setelah Diskon PPnBM 25 Persen

Daihatsu Xenia

Daihatsu Xenia

Kembaran Avanza ini menjadi salah satu model LMPV yang bisa dipilih dan mendapatkan diskon PPnBM. Besaran kenaikan harga Xenia dibanding bulan lalu yang masih mendapatkan diskon PPnBM 100 persen dan sekarang 25 persen sekitar Rp 9 jutaan sampai Rp 11 jutaan. Varian yang ditawarkan cukup banyak dengan pilihan mesin 1.3L dan 1.5L serta transmisi manual dan otomatis

Berikut daftar harga Daihatsu Xenia

Model Harga
X MT 1.3 ST Rp 193.700.000
X MT 1.3 DLX Rp 205.700.000
X AT 1.3 STD Rp 204.500.000
X AT 1.3 DLX Rp 217.400.000
R MT 1.3 STD Rp 204.900.000
R MT 1.3 DLX Rp 216.700.000
R AT 1.3 STD Rp 215.700.000
R AT 1.3 DLX Rp 227.600.000
R MT 1.5 DLX Rp 226.300.000
R AT 1.5 DLX Rp 237.000.000

 

Xpander Ultimate

Mitsubishi Xpander

MPV Mitsubishi ini mendapatkan penurunan cukup signifikan saat diskon PPnBM 100 persen, yakni sekitar Rp 14 jutaan sampai Rp 18 jutaan. Pada saat diskon 25 persen PPnBM potongan yang berlaku menjadi sekitar Rp 3,5 juta sampai Rp 4 jutaan. Besarannya juga bergantung pada warna yang dipilih, warna selain putih potongannya lebih kecil dibandingkan warna putih. Selisihnya sekitar Rp 40 ribu sampai Rp 50 ribu.

Daftar harga Mitsubishi Xpander ini agak membingungkan karena harga yang diberikan ke publik belum mendapatkan potongan PPnBM sehingga konsumen harus menanyakan berapa harga terakhir setelah diskon.

Berikut daftar harga Mitsubishi Xpander (setelah dipotong diskon PPnBM 25 persen non white color):

Model Harga
Xpander GLS MT Rp 234.460.000
Xpander GLS AT Rp 245.260.000
Xpander Exceed MT Rp 242.790.000
Xpander Exceed AT Rp 253.330.000
Xpander Sport MT Rp 261.050.000
Xpander Sport AT Rp 270.940.000
Xpander Ultimate Rp 274.820.000
Xpander RF BE MT Rp 269.930.000
XPander RF BE AT Rp 279.700.000

 

Baca juga: Diskon PPnBM Jadi 25 Persen, Ini Dampaknya Menurut Gaikindo

Nissan Livina

Nissan All New Livina

Kembaran Mitsubishi Xpander ini termasuk dalam daftar LMPV penerima diskon PPnBM. Daftar harga Nissan Livina bulan ini mengalami kenaikan sekitar Rp 11 jutaan sampai Rp 12 jutaan dibanding bulan lalu. Livina menawarkan dua varian yakni VE dan VL.

Berikut daftar harga Nissan Livina:

Model Harga
VE AT Rp 270.750.000
VL AT Rp 283.400.000
VE AT White Rp 272.250.000
VL AT White Rp 284.900.000

 

Suzuki Ertiga

Suzuki Ertiga

MPV terpopuler Suzuki ini juga mendapatkan kemudahan diskon PPnBM. Jika dibandingkan bulan lalu, harga Ertiga mengalami kenaikan mulai Rp 11 jutaan sampai Rp 13 jutaan. Ertiga menawarkan empat varian dengan pilihan transmisi manual dan otomatis.

Daftar harga Suzuki All New Ertiga:

Model Harga
ALL NEW ERTIGA GA - MT Rp 210.508.500
ALL NEW ERTIGA GL - MT Rp 229.844.000
ALL NEW ERTIGA GL - AT Rp 240.149.500
ALL NEW ERTIGA GX - MT Rp 243.643.500
ALL NEW ERTIGA GX - AT Rp 254.002.000
ALL NEW ERTIGA SUZUKI SPORT MT Rp 255.202.750
ALL NEW ERTIGA SUZUKI SPORT AT Rp 265.508.250

 

Baca juga: Ini Tanggapan Para ATPM Terkait Diskon PPnBM Jadi 25 Persen

Honda Mobilio

Honda Mobilio

Produk MPV Honda ini menjadi produk yang mendapatkan kemudahan PPnBM. Perubahan setelah penerapan diskon 25 persen PPnBM memiliki selisih sekitar Rp 8 jutaan sampai Rp 11 jutaan dibanding dengan harga bulan lalu. Besaran potongan PPnBM sendiri sekitar Rp 2,8 juta sampai Rp 3,7 juta.

Daftar harga Honda Mobilio

Model Harga
Honda Mobilio S MT Rp 206.400.000
Honda Mobilio E MT Rp 227.000.000
Honda Mobilio E CVT Rp 237.800.000
Honda Mobilio RS MT Rp 250.700.000
Honda Mobilio RS CVT Rp 261.500.000

 

Wuling COnfero

Wuling Confero

MPV dari merek Tiongkok ini punya kejutan sendiri di bulan ini. Sementara merek lain menaikkan harganya, Wuling justru tetap memberikan diskon PPnBM 100 persen plus 25 persen dari pemerintah. Selisihnya pun cukup besar, bisa sekitar Rp 10 jutaan untuk masing-masing varian. (Sta/Raju)

Daftar harga Wuling Confero:

Model Harga
New Confero Rp146.300.000
New Confero S Type C Lux Rp169.800.000
New Confero S Type C Lux+ Rp171.800.000
New Confero S Type L Lux Rp180.800.000
New Confero S Type L Lux+ Rp182,800,000
New Confero S Type L ACT Lux Rp189.300.000
New Confero S Type L ACT Lux+ Rp191.300.000

 

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • BEIJING AUTO SHOW 2024: Audi Q6L e-tron Meluncur Eksklusif Untuk Konsumen Cina
    BEIJING AUTO SHOW 2024: Audi Q6L e-tron Meluncur Eksklusif Untuk Konsumen Cina
    Setyo Adi, Hari ini
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: BYD Pamer Konsep Hot Hatch Listrik, Bakal Jegal Ioniq 5 N
    BEIJING AUTO SHOW 2024: BYD Pamer Konsep Hot Hatch Listrik, Bakal Jegal Ioniq 5 N
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: Jetour Rilis Shanhai T2, SUV Off-road Bermesin PHEV
    BEIJING AUTO SHOW 2024: Jetour Rilis Shanhai T2, SUV Off-road Bermesin PHEV
    Anjar Leksana, Hari ini
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: Toyota Bawa bZ3X & bZ3C di Tengah Gempuran EV Cina
    BEIJING AUTO SHOW 2024: Toyota Bawa bZ3X & bZ3C di Tengah Gempuran EV Cina
    Anindiyo Pradhono, Hari ini
  • LEBARAN DRIVE: 5 Hal Yang Disukai Dari Daihatsu Xenia Selama Mudik
    LEBARAN DRIVE: 5 Hal Yang Disukai Dari Daihatsu Xenia Selama Mudik
    Eka Zulkarnain H, 25 Apr, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
    Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
    Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
    Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
  • Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur, Harganya Tak Sampai Rp300 Juta!
    Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur, Harganya Tak Sampai Rp300 Juta!
    Muhammad Hafid, 24 Apr, 2024
  • Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
    Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
    Anjar Leksana, 24 Apr, 2024
  • Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Anjar Leksana, 23 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*