ECGO Kejar TKDN 60 Persen untuk Motor Listriknya, Siap Pakai Baterai Merek Lokal

ECGO Kejar TKDN 60 Persen untuk Motor Listriknya, Siap Pakai Baterai Merek Lokal
Contents

Salah satu syarat merek motor listrik mendapatkan subsidi Rp7 juta dari pemerintah adalah dengan memiliki pabrik dan punya Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) yang tinggi. Terkhusus TKDN, ECGO EV bencana meningkat komponen lokalnya hingga 60 persen.

KEY TAKEAWAYS

  • Berapa persen TKDN motor listrik ECGO?

    ECGO EV sudah melakukan lokalisasi dan bertahap TKDN nya mencapai 40-60 persen
  • COO dan Co-Founder ECGO EV, Gary Prawira mengatakan pihaknya akan terus sejalan dengan pemerintah terkait percepatan kendaraan listrik di Indonesia. Dalam upaya tersebut, mereka sudah melakukan lokalisasi dan secara bertahap meningkatkan TKDN untuk mendapat insentif dari pemerintah.

    "Kami rencanakan TKDN sampai 60 persen. Saat ini kita sedang di tahap proses sertifikasi dan diperkirakan TKDN-nya mencapai 40 hingga 60 persen," kata Gary, di Jakarta belum lama ini.

    ECGO

    Target terdekat adalah melakukan produksi lokal untuk komponen frame atau sasis, dilanjut pengecatan, dan penggunaan ban produksi lokal. Sementara untuk komponen paling utama di motor listrik seperti baterai, dinamo listrik, dan controller juga diproyeksikan bakal dilokalisasi.

    Baca juga: Motor Listrik Yamaha E01 Digilir ke Medan, Kapan Resmi Dijual?

    "Komponen-komponen itu secara bertahap akan kita produksi lokal, termasuk baterai. Jadi untuk sekarang ini untuk frame-nya itu kita produksi sendiri termasuk untuk pengecatan dan hingga pada akhirnya sampai ke komponen baterai," pungkasnya.

    Untuk rencana penggunaan baterai lokal, menurut Gary, pihaknya terbuka untuk bermitra dengan produsen baterai kendaraan listrik dalam negeri. Namun karena baterai jadi komponen paling vital di motor listrik pihaknya perlu melakukan riset dan kurasi yang ketat. Sekadar informasi, komponen kelistrikan yang ada di ECGO masih diimpor seluruhnya dari Cina.

    ECGO

    "Karena memang komponen baterai ini adalah teknologi inti di motor listrik. Maka dari itu, kita juga harus supplier yang tepat untuk bisa menyamakan teknologi baterai dengan apa yang kita harapkan," imbuhnya.

    Saat ini produsen besar dalam negeri yang sudah memproduksi baterai untuk kendaraan listrik adalah PT Intercallin lewat merek ABC. Mereka meniagakan baterai berjenis Lithium-Ion dengan berbagai kebutuhan, seperti misalnya dalam bentuk pack atau satuan. Harga persatuan dibanderol Rp60 ribu, sementara dalam bentuk pack dijual Rp4 juta sampai Rp20 juta.

    Baterai ABC lithium

    Langkahi Pemerintah soal Subsidi

    Untuk mempercepat peralihan ke motor listrik, ECGO EV memberikan subsidi Rp7 juta untuk pembelian 2 motor listriknya yakni ECGO 5 dan 3. Perusahaan menggelontorkan Rp70 miliar untuk 10 ribu pembeli pertama.

    Besaran subsidi yang dikucurkan oleh perusahaan sama dengan rencana nilai subsidi dari pemerintah untuk pembelian motor listrik baru. Namun aturan atau regulasi terkait insentif tersebut belum diumumkan oleh pemerintah, yang tak sedikit membuat konsumen menahan pembelian.

    "Kita berharap bisa tetap mendukung masyarakat yang ingin beralih ke motor listrik, tidak perlu tunggu subsidi dari pemerintah yang tidak tahu kapan dikasihnya," jelas Gary.

    (KIT/TOM)

    Baca juga: Efek Subsidi Mandiri, ECGO Klaim Motor Listriknya Terpesan Seribuan Unit

    IIMS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Yang Akan Datang
    • Kawasaki Ninja H2SX
      Kawasaki Ninja H2SX
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Yamaha Niken
      Yamaha Niken
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Kawasaki Ninja H2R
      Kawasaki Ninja H2R
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BMW R 1200 GS 2024
      BMW R 1200 GS 2024
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Viar E Cross
      Viar E Cross
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Motor Terbaru di Oto

    Oto
    • Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
      Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
      26 Mar, 2024 .
    • Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
      Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
      01 Mar, 2024 .
    • New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
      New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
      27 Feb, 2024 .
    • Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
      Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
      27 Feb, 2024 .
    • Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
      Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
      21 Feb, 2024 .
    • Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
      Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
      16 Feb, 2024 .
    • 133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
      133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
      12 Feb, 2024 .
    • Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
      Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
      30 Jan, 2024 .
    • Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
      Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
      30 Jan, 2024 .
    • Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
      Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
      08 Jan, 2024 .
    Tonton Video Motor

    Artikel Motor dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
      Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
      Anjar Leksana, 16 Apr, 2024
    • ExxonMobil Kembali Gelar Program Mudik Gratis Untuk Mekanik
      ExxonMobil Kembali Gelar Program Mudik Gratis Untuk Mekanik
      Zenuar Istanto, 09 Apr, 2024
    • Ingin Pakai Supermoto Buat Harian? Ini Pilihannya
      Ingin Pakai Supermoto Buat Harian? Ini Pilihannya
      Zenuar Istanto, 05 Apr, 2024
    • Marak Pencurian Baterai Motor Listrik, Alva Punya Fitur Anti-maling
      Marak Pencurian Baterai Motor Listrik, Alva Punya Fitur Anti-maling
      Zenuar Istanto, 04 Apr, 2024
    • Honda Segarkan Vario 125 dengan Warna Baru, Harganya Naik
      Honda Segarkan Vario 125 dengan Warna Baru, Harganya Naik
      Zenuar Istanto, 03 Apr, 2024
    • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
      Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
      Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
    • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
      8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
      Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
    • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
      Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
      Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
    • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
      Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
      Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
    • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
      Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
      Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
    • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
      First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
      Setyo Adi, 07 Mar, 2024
    • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
      First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
      Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
    • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
      First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
      Anjar Leksana, 30 Jan, 2024
    • Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
      Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
      Bangkit Jaya Putra, 27 Mar, 2023
    • First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
      First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
      Setyo Adi, 02 Mar, 2023
    • 11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
      11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
      Bangkit Jaya Putra, 28 Jun, 2022
    • Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
      Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
      Zenuar Istanto, 22 Mar, 2022
    • Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
      Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
      Zenuar Istanto, 08 Mar, 2022
    • Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
      Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
      Bangkit Jaya Putra, 15 Nov, 2021
    • Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
      Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
      Zenuar Istanto, 26 Agu, 2021

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*