Model Hatchback dan City Car yang Dapat PPnBM 100 Persen, Ini Harganya

Model Hatchback dan City Car yang Dapat PPnBM 100 Persen, Ini Harganya
Contents

Diskon Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah (PPnBM) 100 persen jadi kemudahan yang akan dirasakan calon konsumen otomotif hingga akhir tahun. Setelah sebelumnya berakhir pada Agustus lalu, pemerintah melalui PMK 120/PMK 010/2021, memutuskan untuk memperpanjang diskon PPnBM 100 persen untuk segmen kendaraan bermotor penumpang dengan kapasitas mesin sampai dengan 1.500 cc.

Setelah membahas model SUV dan MPV, ada satu segmen yang juga merasakan kemudahan. Segmen tersebut adalah city car serta hatchback. Model di segmen ini menawarkan desain sporty berjiwa muda yang memang menjadi target pasar mereka. Spesifikasinya menggunakan mesin di bawah 1.500 cc yang cukup bertenaga jika dipasangkan dengan dimensi kendaraan yang kompak.

Apa saja model-model hatchback dan city car ini? Simak daftar berikut:

Toyota Yaris

Toyota Yaris

Hatchback ini baru saja mendapatkan penyegaran dengan menghadirkan varian GR Sport beberapa waktu lalu. Variannya dibedakan dengan jumlah airbags yakni tiga dan tujuh airbags dengan pilihan transmisi CVT dan manual. Selisihnya dibandingkan dengan harga diskon 25 persen awal September lalu lebih murah Rp 14,2 jutaan sampai Rp 15,9 jutaan.

Mesin masih tetap ditenagai unit 2NR-FE 4-silinder 1,5-liter. Tenaganya tergolong moderat, 107 PS dan torsi 140 Nm. Seluruh daya tersalur ke roda depan melalui pilihan transmisi manual 5-speed atau CVT 7-speed. Fitur keselamatan Toyota Safety Sense tidak termasuk. Walau begitu, untuk mobil sekelas hatchback, peranti keselamatan Yaris sudah sangat komplet. Selain pengereman ABS + EBD + BA tersedia Vehicle Stability Control (VSC) dan alat bantu menanjak Hill-Start Assist sudah tersemat di semua varian. Proteksi dalam kabin pun bukan sekadar dual SRS Airbag, total tujuh kantung udara siap mengembang ketika terjadi kecelakaan. Keunggulan yang tak ada di lawannya.

Tipe Harga
1.5 G M/T 3 AB Rp 248.300.000
1.5 G M/T 7 AB Rp 252.900.000
1.5 G CVT 3 AB Rp 258.200.000
1.5 G CVT 7 AB Rp 262.800.000
1.5 S M/T GR SPORT 3 AB Rp 268.800.000
1.5 S M/T GR SPORT 7 AB Rp 273.400.000
1.5 S CVT GR SPORT 3 AB Rp 279.500.000
1.5 S CVT GR SPORT 7 AB Rp 284.000.000

 

Honda City Hatchback RS

Honda City Hatcback RS

Model hatchback pengganti Jazz ini juga terhitung baru di Indonesia. Beberapa fiturnya yang menarik antara lain mesin i-VTEC bertenaga 121 PS, paddle shift, serta kehadiran cruise control yang memudahkan berkendara jauh. Hanya ditawarkan dalam dua varian transmisi yakni CVT dan manual, banderol harga City Hatchback berada di atas Yaris.

Penjamin keselamatan cukup lengkap. Ia disokong kantong udara 6 titik, rem ABS, EBD, BA, Brake Override System. Dilengkapi juga dengan vehicle stability assist (VSA), hill start assist (HSA), sensor parkir, Multi-Angle Rear View Camera, Seatbelt Reminder, Pretensioner with Load Limiter Seat Belt, Emergency Stop Signal. Fitur menarik pada City Hatchback RS, remote engine start. Sebelumnya, eksklusif pada lini atas seperti Accord, Civic dan terbaru pada CR-V.

Tipe Harga
M/T Rp 292.000.000
CVT Rp 302.000.000

 

Baca juga: Simak Harga Avanza Xenia dan Kawan-Kawan Setelah PPnBM 100 Persen Diperpanjang

Honda Brio RS

Honda Brio RS

Tidak seperti Brio Satya yang masuk dalam skema LCGC, Brio RS masuk dalam skema diskon PPnBM 100 persen. City car terpopuler di Indonesia ini ditawarkan dalam dua varian transmisi yakni CVT dan manual. Selain itu, Brio RS juga mendapat penyegaran dengan kehadiran varian Urbanite yang hadir dengan detail sporty pada eksteriornya seperti under spoiler di depan dan belakang, serta penggunaan door mirror berwarna hitam dengan lampu sein LED.

Brio RS menggunakan mesin L12B 1.2 liter bertenaga 90 PS dan torsi 110 Nm, transmisinya pun terdiri dari pilihan manual dan CVT. Fitur keselamatan terdiri dari Dual SRS airbag tersemat standar, pun dengan ABS dan EBD di pengereman. Alarm dan immobilizer berguna dalam menjaga keamanan mobil. Tapi Brio RS cenderung minus jika dibandingkan dengan lawan sekelasnya. Karena sudah ada yang dilengkapi Vehicle Stability Control (VSC) dan Hill Start Assist (HSA). Bahkan Brio RS belum menerapkan smart key dan tombol start/stop engine. (Sta/Raju)

Tipe Harga
M/T Rp 181.300.000
CVT Rp 196.200.000
M/T Urban Rp 187.300.000
CVT Urban Rp 201.700.000

 

Baca juga: Diskon PPnBM Kembali 100 Persen, Ini Harga Rush Terios dan Kawan-Kawan

Setyo Adi Nugroho

Setyo Adi Nugroho

Pemuda asal Yogyakarta yang gemar fotografi dan dunia otomotif. Adi, begitu ia disapa, sudah cukup lama berkecimpung di jurnalisme. Khususnya otomotif. Salah satu poin paling menarik dari dirinya, sang bapak mengoleksi motor Honda Supra. Berlanjut sampai dirinya yang tetap setia menggunakan moped atau motor bebek Honda Supra di tengah terpaan gelombang skutik.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2025

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Pilihan

  • Yang Akan Datang
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Banjar Kalimantan Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Banjar Kalimantan Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Banjar Kalimantan Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Banjar Kalimantan Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • CHERY TIGGO 4 PRO
    CHERY TIGGO 4 PRO
    Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Banjar Kalimantan Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
    TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
    07 Jan, 2026 .
  • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    30 Dec, 2025 .
  • FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    30 Dec, 2025 .
  •  Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    22 Dec, 2025 .
  • NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    10 Dec, 2025 .
  • TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    10 Dec, 2025 .
  • TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    18 Nov, 2025 .
  • ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    18 Nov, 2025 .
  • COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    18 Nov, 2025 .
  • LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    18 Nov, 2025 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Mengenal Fasilitas 3 Pabrik Toyota Indonesia, Basis Produksi Model Ekspor Global
    Mengenal Fasilitas 3 Pabrik Toyota Indonesia, Basis Produksi Model Ekspor Global
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2026
  • Lihat Mazda6e Langsung di Singapore Motorshow 2026, Evolusi Sedan Mewah Menjadi EV
    Lihat Mazda6e Langsung di Singapore Motorshow 2026, Evolusi Sedan Mewah Menjadi EV
    Anindiyo Pradhono, 09 Jan, 2026
  • Hino 600 Series Buktikan Ketangguhan Ikut Reli Dakar 2026
    Hino 600 Series Buktikan Ketangguhan Ikut Reli Dakar 2026
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2026
  • Ford Resmikan Dealer Baru di Bekasi, Fokus Servis dan Suku Cadang Resmi
    Ford Resmikan Dealer Baru di Bekasi, Fokus Servis dan Suku Cadang Resmi
    Zenuar Yoga, 09 Jan, 2026
  • Begini Strategi Toyota Indonesia Menjaga Ekspor Stabil dan Efisien
    Begini Strategi Toyota Indonesia Menjaga Ekspor Stabil dan Efisien
    Muhammad Hafid, 08 Jan, 2026

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
    Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
    Anjar Leksana, 09 Jan, 2026
  • 4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
    4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
    Anjar Leksana, 07 Jan, 2026
  • Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
    Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
    Setyo Adi, 05 Jan, 2026
  • Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
    Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
    Muhammad Hafid, 05 Jan, 2026
  • Ekspedisi Lintas Nusa: Menemukan Harmoni Alam dan Teknologi Bersama Toyota Veloz Hybrid EV di Panggung Jawa Timur
    Ekspedisi Lintas Nusa: Menemukan Harmoni Alam dan Teknologi Bersama Toyota Veloz Hybrid EV di Panggung Jawa Timur
    Zenuar Istanto, 05 Jan, 2026
  • Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Anjar Leksana, 29 Des, 2025
  • Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Setyo Adi, 12 Agu, 2025
  • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Setyo Adi, 04 Des, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Setyo Adi, 01 Sep, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    Setyo Adi, 24 Jun, 2025
  • Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Alvando Noya, 13 Jun, 2025
  • Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
    Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
    Anjar Leksana, 02 Jan, 2026
  • 5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    Anjar Leksana, 16 Okt, 2025
  • Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Setyo Adi, 08 Sep, 2025
  • Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Anjar Leksana, 04 Agu, 2025
  • GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    Setyo Adi, 04 Agu, 2025

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*