Melihat Spesifikasi Bus Listrik Buatan Anak Bangsa

Melihat Spesifikasi Bus Listrik Buatan Anak Bangsa

Pameran bertajuk Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2018 berakhir. Di gelaran yang diselenggarakan oleh Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) itu, terbesit satu harapan datangnya era kendaraan niaga bermesin listrik di Tanah Air. Ini digaungkan oleh PT Mobil Anak Bangsa (MAB) yang secara spesial mengkhususkan diri jadi pembuat bus bertenaga listrik.

Dalam pameran itu, MAB memamerkan prototipe bus listrik buatannya. Terdapat dua bus yang mereka pamerkan, satu di bagian dalam Hall A. Satu unit lainnya ada di pelataran Jakarta Convention Center (JCC) tempat berlangsungnya pameran yang dilaksanakan selama 1-4 Maret tersebut. Bus ini rencananya dipasarkan dan digunakan sebagai alat transportasi di perkotaan serta wilayah khusus seperti bandara. Lantas seperti apa spesifikasi yang diusung oleh bus yang diklaim sebagai karya anak bangsa ini?

 

 

Bus MAB memiliki dimensi panjang 12.000 mm, lebar 2.500 mm dan tinggi 3.720 mm. Jarak sumbu roda mencapai 5.950 mm serta ground clearence 250 mm. Kendaraan ini dapat menampung 60 orang, dengan komposisi penumpang duduk dan berdiri. Diklaim pula ramah bagi difabel, atau mereka yang berkebutuhan khusus. Karena MAB merancangnya dengan pintu rendah dan adanya jembatan untuk memudahkan pengguna kursi roda masuk ke bagian dalam.

Kendaraan yang dipamerkan dengan nomer seri MD255-XBE1 itu, menggunakan motor elektrik HYQ 800-1200 sebagai penggeraknya. Motor ini dapat menghasilkan tenaga hingga 268 Hp dan torsi maksimal 2.400 Nm. Sedangkan sumber tenaganya berasal dari baterai berkapasitas 259,2 kWh yang bobotnya mencapai 2.290 kg.

Untuk memberikan kenyamanan bagi pengguna, bagian dalam bus ini dilengkapi beberapa layar infotainment. Sedangkan untuk pendingin udara yang digunakan yaitu TSD-LE Sanden dengan spesifikasi 400-800 VDC. Perakitan bus ini sepenuhnya dikerjakan oleh perusahaan karoseri New Armada.

"Bus ini masih 40 persen komponennya yang dibuat lokal. Sisanya masih impor seperti mesin (motor listrik-RED), baterai dan lainnya. Tapi kami menargetkan bus ini memiliki kandungan lokal 100 persen. Kita juga terus kembangkan teknologi yang akan digunakan nantinya seperti apa," papar penggagas PT MAB,  Jenderal TNI (Purn) Moeldoko, saat kami temui di GIICOMVEC 2018 lalu (1/3).

Moeldoko mencontohkan, untuk melakukan isi daya baterai awalnya memakan waktu hingga 8 jam, namun untuk prototipe terbaru bisa cuma 3 jam saja. (Diro/RS)

Baca juga: Moeldoko Ingin Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik Di Indonesia

Aldiro Syahrian

Aldiro Syahrian

Aldiro memulai karir jurnalistik di salah satu stasiun televisi swasta. Semangat pemuda ini untuk berkarya sangat tidak perlu diragukan, terutama di bidang jurnalistik otomotif.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2025

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Pilihan

  • Yang Akan Datang
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • CHERY TIGGO 4 PRO
    CHERY TIGGO 4 PRO
    Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    30 Dec, 2025 .
  • FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    30 Dec, 2025 .
  •  Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    22 Dec, 2025 .
  • NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    10 Dec, 2025 .
  • TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    10 Dec, 2025 .
  • TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    18 Nov, 2025 .
  • ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    18 Nov, 2025 .
  • COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    18 Nov, 2025 .
  • LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    18 Nov, 2025 .
  • WULING DARION EV dan PHEV NGACAK-NGACAK HARGA PASAR, JADI BIKIN PUSING PABRIKAN LAIN!
    WULING DARION EV dan PHEV NGACAK-NGACAK HARGA PASAR, JADI BIKIN PUSING PABRIKAN LAIN!
    18 Nov, 2025 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Pemasok Baterai BYD Gandeng Zhongwei, Kembangkan Baterai Solid-State 60 Ah
    Pemasok Baterai BYD Gandeng Zhongwei, Kembangkan Baterai Solid-State 60 Ah
    Muhammad Hafid, 31 Des, 2025
  • KALEIDOSKOP 2025: 10 Mobil Paling Banyak Dicari, Mobil Murah Masih Incaran
    KALEIDOSKOP 2025: 10 Mobil Paling Banyak Dicari, Mobil Murah Masih Incaran
    Zenuar Yoga, 31 Des, 2025
  • Toyota Operasikan 3 Posko Siaga 24 Jam Selama Mudik Nataru 2025–2026
    Toyota Operasikan 3 Posko Siaga 24 Jam Selama Mudik Nataru 2025–2026
    Anjar Leksana, 31 Des, 2025
  • Kolaborasi Suzuki x Monster Hunter di Tokyo Auto Salon 2026, Ada Jimny Bergaya Ekstrem
    Kolaborasi Suzuki x Monster Hunter di Tokyo Auto Salon 2026, Ada Jimny Bergaya Ekstrem
    Setyo Adi, 31 Des, 2025
  • Dreame Rilis Teaser Perdana Hypercar Listriknya, Siap Debut Dengan 1.000 HP Lebih
    Dreame Rilis Teaser Perdana Hypercar Listriknya, Siap Debut Dengan 1.000 HP Lebih
    Muhammad Hafid, 30 Des, 2025

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • 10 Kendaraan Bensin dan Diesel yang Mengaspal di Indonesia pada 2025
    10 Kendaraan Bensin dan Diesel yang Mengaspal di Indonesia pada 2025
    Anjar Leksana, 31 Des, 2025
  • Ada Kans Masuk Indonesia, Intip Spesifikasi Wuling Starlight 560
    Ada Kans Masuk Indonesia, Intip Spesifikasi Wuling Starlight 560
    Anjar Leksana, 26 Des, 2025
  • Ini Alasan Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel Masih Punya Banyak Peminat
    Ini Alasan Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel Masih Punya Banyak Peminat
    Anjar Leksana, 23 Des, 2025
  • Kembaran Toyota Yaris Cross Mengaspal, Harga Mulai Rp312 Jutaan
    Kembaran Toyota Yaris Cross Mengaspal, Harga Mulai Rp312 Jutaan
    Anjar Leksana, 22 Des, 2025
  • Vinfast e-scooter Siap Diproduksi di Pabrik Subang pada 2026
    Vinfast e-scooter Siap Diproduksi di Pabrik Subang pada 2026
    Anjar Leksana, 19 Des, 2025
  • Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Anjar Leksana, 29 Des, 2025
  • Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Setyo Adi, 12 Agu, 2025
  • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Setyo Adi, 04 Des, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Setyo Adi, 01 Sep, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    Setyo Adi, 24 Jun, 2025
  • Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Alvando Noya, 13 Jun, 2025
  • 5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    Anjar Leksana, 16 Okt, 2025
  • Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Setyo Adi, 08 Sep, 2025
  • Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Anjar Leksana, 04 Agu, 2025
  • GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    Setyo Adi, 04 Agu, 2025
  • Tambah Honda HR-V e:HEV, Ini Pilihan SUV Hybrid di Bawah Rp500 Juta
    Tambah Honda HR-V e:HEV, Ini Pilihan SUV Hybrid di Bawah Rp500 Juta
    Setyo Adi, 12 Jun, 2025

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*