Voxan dan Max Biaggi Berburu Rekor Kecepatan Dunia, Siap Lewati 408 Km/Jam

Voxan dan Max Biaggi Berburu Rekor Kecepatan Dunia, Siap Lewati 408 Km/Jam

Voxan Wattman bersiap menaklukkan rekor kecepatan dunia lagi. Setelah mencetak 11 hasil terbaik pada November 2020, superbike listrik itu kembali berburu hasil tercepat. Kuda besi itu sekarang sedang dioptimalkan di Monako. Tujuannya untuk menerima tantangan kecepatan lain di kategori kendaraan niremisi di bawah 300 kg. Sekali lagi, mesin kencang itu bakal dikendarai oleh Max Biaggi.

Awalnya Voxan Wattman dirancang untuk upaya rekor dunia di dataran garam terbesar di planet ini, Salar de Uyuni di Bolivia. Namun, karena ada pembatasan yang diberlakukan sebagai tanggapan terhadap krisis Covid-19, membuat perjalanan itu tidak mungkin dilakukan.

Jadi pada musim gugur 2020, landasan pacu lapangan terbang Châteauroux Airfield di Prancis dipilih sebagai venue. Dan pada akhir 2021 Voxan siap mendirikan kamp di jalur aspal lain. Dalam persiapan untuk upaya terbaru ini, Wattman tengah dioptimalkan. Mesin dan transmisi telah diubah dengan kolaborasi ahli. Dan masih seperti sebelumnya, Michelin tetap menjadi mitra sekaligus pemasok ban.

Voxan Wattman dan Max Biaggi

Supaya bisa menerima tantangan kecepatan lain, kendaraan cepat itu harus berbobot di bawah 300 kg. Wattman masih tergolong berat karena baterai yang digunakan. Tapi Gildo Pastor (Presiden), Franck Baldet (Direktur Teknis) dan Louis-Marie Blondel (Desainer) telah memilih SAFT untuk bermitra dalam proyek menarik ini. Perusahaan Prancis ini memiliki pengalaman yang luas di bidang motorsport dan sektor kedirgantaraan.

“Hampir setahun setelah memposting yang pertama, dan mencoba kembali untuk membuat rekor kecepatan baru, sangat menggembirakan! Saya beruntung dapat mengandalkan tim yang terinspirasi dan menginspirasi menjadikan Voxan Wattman sebagai sepeda motor listrik tercepat di dunia. Sebelas rekor (dikonfirmasi oleh Fédération Internationale de Motocyclisme) memang bagus tapi itu tidak cukup. Saya ingin terus dan terus mengembangkan mobilitas listrik,” kata Gildo Pastor, Presiden Venturi-Voxan.

Baca juga: Zero Siap Luncurkan FXE, Motor Listrik Baru Bergaya Supermoto

Voxan Wattman dan Max Biaggi

Kecepatan yang saat ini masih dipegang Wattman yakni 408 km/jam. Untuk mengalahkan rekornya sendiri, tim engineering di Venturi-Voxan juga berfokus pada masalah penetrasi dan stabilitas udara. Sementara simulasi di terowongan angin memainkan peran penting, departemen R&D juga meminta bantuan spesialis dalam simulasi dinamika fluida. Hal itu dilakukan untuk memperhitungkan kecepatan tinggi yang ditargetkan.

“Saya tidak percaya pekerjaan yang telah kami lakukan hanya dalam beberapa bulan. November lalu, kami bertanya-tanya apakah kami bisa mencapai 400 kpjm, tetapi sekarang kecepatan itu hanyalah titik awal untuk pekerjaan kami. Di luar nilai penting itulah kami belajar dan berkembang. Dengan motivasi, semangat tim di Voxan dan rasa lapar kami untuk unggul, saya tidak ragu sama sekali bahwa kami bakal berhasil,” ujar Max Biaggi, pengendara Voxan Wattman.

Voxan Wattman dan Max Biaggi

Sebagai informasi, pada 2010 pabrikan sepeda motor ikonik Voxan Motors dibeli oleh Venturi. Presidennya, Gildo Pastor. Mereka memfokuskan kembali konstruktor pada bisnis inti baru, mesin listrik. Tiga tahun kemudian, Venturi meluncurkan Voxan Wattman, simbol kelahiran kembali merek dan arah teknis serta gaya baru yang radikal.

Pada 2019, tim mulai mengerjakan Wattman versi performa tinggi, yang dirancang khusus untuk memecahkan rekor kecepatan dunia baru. Tahun berikutnya, dengan menunjuk Max Biaggi sebagai rider, Wattman mampu membuat 11 rekor kecepatan (dalam kategori "sepeda motor listrik yang disederhanakan sebagian di atas 300 kg"), menjadi sepeda motor listrik tercepat di dunia. (Bgx/Raju)

Sumber: Motorcycle News, Ride Apart

Baca juga: Ducati Multistrada V4 S 2021, Sekarang Bisa Gunakan Radar Aktif

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki Ninja H2R
    Kawasaki Ninja H2R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Viar E Cross
    Viar E Cross
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Terbaru di Oto

Oto
  • Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
    Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
    26 Mar, 2024 .
  • Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
    Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
    01 Mar, 2024 .
  • New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
    New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
    27 Feb, 2024 .
  • Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
    Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
    27 Feb, 2024 .
  • Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
    Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
    21 Feb, 2024 .
  • Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
    Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
    16 Feb, 2024 .
  • 133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    12 Feb, 2024 .
  • Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    30 Jan, 2024 .
  • Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    30 Jan, 2024 .
  • Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    08 Jan, 2024 .
Tonton Video Motor

Artikel Motor dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Pilihan Skuter Matik 125 cc Terjangkau Rp20 Jutaan
    Pilihan Skuter Matik 125 cc Terjangkau Rp20 Jutaan
    Zenuar Istanto, Hari ini
  • Nostalgia Grand Prix 1980-an, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Nostalgia Grand Prix 1980-an, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
  • Honda Giorno+ 2024 Edisi Spesial Donald Duck Dijual Rp29 Jutaan
    Honda Giorno+ 2024 Edisi Spesial Donald Duck Dijual Rp29 Jutaan
    Anjar Leksana, 24 Apr, 2024
  • Deret Skutik dengan Bagasi Luas, Cocok buat Harian Maupun Touring
    Deret Skutik dengan Bagasi Luas, Cocok buat Harian Maupun Touring
    Zenuar Istanto, 19 Apr, 2024
  • Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Anjar Leksana, 16 Apr, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    Setyo Adi, 07 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    Anjar Leksana, 30 Jan, 2024
  • Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Bangkit Jaya Putra, 27 Mar, 2023
  • 11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    Bangkit Jaya Putra, 28 Jun, 2022
  • Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Zenuar Istanto, 22 Mar, 2022
  • Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Zenuar Istanto, 08 Mar, 2022
  • Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Bangkit Jaya Putra, 15 Nov, 2021
  • Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Zenuar Istanto, 26 Agu, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*