Polisi Dubai Makin Canggih, Punya Motor Terbang

  • 2018/10/Dubai-Police-Flying-Bike-Hoversurf-Scorpion-4.jpg
  • 2018/10/Dubai-Police-Flying-Bike-Hoversurf-Scorpion-3.jpg
  • 2018/10/Dubai-Police-Flying-Bike-Hoversurf-Scorpion-2.jpg
  • 2018/10/Dubai-Police-Flying-Bike-Hoversurf-Scorpion-1.jpg

Mengikuti perkembangan kepolisian Dubai, bikin geleng-geleng kepala. Bagaimana tidak, pasukannya dilengkapi moda transportasi yang bikin iri. Supercar, hypercar, superbike sampai mobil mewah ada semua. Merek seperti Ducati, Bugatti, Aston Martin dan Lamborghini ada di garasi kepolisian. Yang terbaru, dan paling bikin dahi berkerut, ada motor terbang. Ya, Polisi Dubai pakai motor terbang yang melayang di udara, tak lagi menapak dengan roda dan ban. Wow banget!

Polisi Dubai Makin Canggih, Punya Motor Terbang

Dilansir dari pewartaan situs Visordown, motor terbang milik kepolisian Dubai, mirip seperti drone besar yang bisa mengangkut orang. Dibuat oleh Hoversurf, perusahaan dari Rusia namun berbasis di California, Amerika Serikat. Estimasi harganya, $59 ribu atau hampir Rp 900 jutaan. Kecepatan di udara diklaim bisa menyentuh 65 km/jam dan mengudara selama 20 menit dalam sekali pengisian daya baterai sampai penuh.

Teorinya, kendaraan itu cukup praktis dan bisa digunakan untuk patroli aerial pendukung drone, yang memang sudah dipakai juga oleh kepolisian Dubai. Nyatanya, pengendalian tak semudah mengendalikan drone dari jauh. Karena kendali dilakukan oleh pilot yang mengendarai. Kemungkinan celaka sangat tinggi, karena kesulitan manuver cukup tinggi. Belum lagi kalau dipakai berpatroli, berisiko jatuh di keramaian. Namun kenyataan, motor terbang sudah masuk lini moda transportasi kepolisian Dubai tetap hal yang keren.

Sebelumnya, lini roda dua milik kepolisian Dubai ditambah dengan motor yang semi futuristik desainnya. Dengan basis bak transformer yang menggabungkan Ducati XDiavel dengan desain motor dalam film fiksi Tron. Hasilnya sangat spektakuler, seperti motor konsep, namun nyata.

Tak cuma itu, dilaporkan juga, kepolisian Dubai membeli mobil yang punya label sebagai 'mobil polisi paling canggih di dunia' untuk saat ini. Disebut Beast Patrol, SUV gagah nan sarat teknologi canggih itu, jadi salah satu kendaraan patroli di sana. Bagian dasbor dipenuhi layar monitor untuk mengakses berbagai kebutuhan dalam mobil. Beast Patrol dibikin khusus oleh W Motor divisi Special Project Operations. Semua kendaraan canggih baru itu dipamerkan di GITEX Technology Week. (Tom/Van)

Berikut spesifikasi lengkapnya:

Kapasitas Penumpang:      1 orang

  • Berat kosong termasuk baterai:     50kg / 110lb
  • Sumber energi :Hoverbike Scorpion 3 adalah kendaraan sport ekstrim untuk mereka yang tidak takut dengan tinggi dan kecepatan. Layout Scorpion 3 seperti sepeda motor biasa, tetapi bisa terbang!

         Nama Baterai: SD LiPo
         Deskripsi Baterai: Total berat baterai 54kg
         Baterai Qty: 3
         Berat Baterai: 18kg / 40lb
         Waktu Pengisian Daya Baterai: 180 menit
  • Kinerja:  Terbang Tanpa Baterai Cadangan: 20 menit
  • Kecepatan : Maks: 44 mph / 70kmh
  • Harga : Perkiraan Harga Daftar: $ 59.000 /Hampi Rp 900 juta

sumber: Times Out,  Visordown

Baca Juga: Promo TAF Dalam Rangka Ulang Tahun

 

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki Ninja H2R
    Kawasaki Ninja H2R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Viar E Cross
    Viar E Cross
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Terbaru di Oto

Oto
  • Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
    Honda CRF250L, Seenak Apa Buat Offroad dan Harian? | Test Ride
    26 Mar, 2024 .
  • Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
    Test Ride Honda EM1 e:, Seberapa Layak untuk Dibeli?
    01 Mar, 2024 .
  • New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
    New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
    27 Feb, 2024 .
  • Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
    Honda SC e: Concept, Cikal Bakal Vario Listrik Nih?!
    27 Feb, 2024 .
  • Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
    Fun Ride Goes To IIMS 2024 Bareng Komunitas Motor Gede!
    21 Feb, 2024 .
  • Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
    Impresi Perdana dan Jajal Honda Stylo 160, Incar Penggemar Desain Retro Modern | First Ride
    16 Feb, 2024 .
  • 133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    12 Feb, 2024 .
  • Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    30 Jan, 2024 .
  • Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    30 Jan, 2024 .
  • Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    08 Jan, 2024 .
Tonton Video Motor

Artikel Motor dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Kredit Honda Vario 125 Model 2024 Bisa Dicicil Mulai Ratusan Ribu Rupiah
    Anjar Leksana, 16 Apr, 2024
  • ExxonMobil Kembali Gelar Program Mudik Gratis Untuk Mekanik
    ExxonMobil Kembali Gelar Program Mudik Gratis Untuk Mekanik
    Zenuar Istanto, 09 Apr, 2024
  • Ingin Pakai Supermoto Buat Harian? Ini Pilihannya
    Ingin Pakai Supermoto Buat Harian? Ini Pilihannya
    Zenuar Istanto, 05 Apr, 2024
  • Marak Pencurian Baterai Motor Listrik, Alva Punya Fitur Anti-maling
    Marak Pencurian Baterai Motor Listrik, Alva Punya Fitur Anti-maling
    Zenuar Istanto, 04 Apr, 2024
  • Honda Segarkan Vario 125 dengan Warna Baru, Harganya Naik
    Honda Segarkan Vario 125 dengan Warna Baru, Harganya Naik
    Zenuar Istanto, 03 Apr, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
    Setyo Adi, 07 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    Anjar Leksana, 30 Jan, 2024
  • Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Vespa LX125 i-get Batik: Layak Dikoleksi
    Bangkit Jaya Putra, 27 Mar, 2023
  • First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
    First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
    Setyo Adi, 02 Mar, 2023
  • 11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    11 Istilah yang Akrab di Kalangan Bikers Sejati
    Bangkit Jaya Putra, 28 Jun, 2022
  • Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Perjalanan Yamaha R15, Transformasi Revolusioner hingga Menjadi Motor Sport Mutakhir
    Zenuar Istanto, 22 Mar, 2022
  • Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Sejarah Perkembangan Honda Vario, dari 110 cc hingga 160 cc
    Zenuar Istanto, 08 Mar, 2022
  • Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Bangkit Jaya Putra, 15 Nov, 2021
  • Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Zenuar Istanto, 26 Agu, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*