Top 3 Berita Mobil Minggu Ini: DFSK di GIIAS Surabaya, DnZ Wheels dan Penjualan Honda Civic HB

Top 3 Berita Mobil Minggu Ini: DFSK di GIIAS Surabaya, DnZ Wheels dan Penjualan Honda Civic HB

Setelah GIIAS 2021 di ICE BSD pada November lalu, perhelatan GIIAS 2021 yang digelar di Surabaya dilangsungkan sejak 8 Desember. Terdapat beragam kendaraan terbaru dari berbagai brand. Selain kendaraan terbaru, di GIIAS Surabaya 2021 ini beberapa peserta juga menghadirkan kendaraan konsep dengan menawarkan teknologi dan fitur terkini di dalamnya.

Di antaranya DFSK yang menghadirkan mobil listrik Seres SF5, kemudian Honda SUV RS yang digadang-gadang sebagai wujud anyar dari Honda HR-V dan Wuling GSEV yang merupakan kendaraan kompak dengan tenaga listrik.

Dunia modifikasi Indonesia mendapat kebanggaan baru-baru ini. Rumah modifikasi sekaligus butik otomotif ternama West Coast Custom (WCC) baru saja menghadirkan karya terbaru dengan menggunakan produk-produk Indonesia. Bengkel asal Burbank, California, Amerika Serikat itu memodifikasi satu unit Honda Civic EF yang merupakan milik youtuber ternama MTV Jesse.

Nah, tampilan Honda Civic Nouva bergaya JDM ini berhasil terlihat out of the box dengan body kit Project J serta pelek DNZ Wheels yang merupakan produk asli Indonesia. Pelek DNZ Type One berukuran 16 inci dilabur kelir merah dan memberikan tampilan rapi dan estetis pada mobil ini.

Sementara PT Honda Prospect Motor (HPM) membuat pengumuman mengejutkan. Mereka mengatakan resmi memberhentikan penjualan model Civic RS Hatchback. Penjualan wholesale model ini sudah dihentikan pada September lalu. Untuk Oktober sampai bulan-bulan berikutnya tidak ada lagi. Apa alasannya?

Seres SF5

DFSK Seres SF5 di GIIAS Surabaya

Setelah GIIAS 2021 di ICE BSD pada November lalu, perhelatan GIIAS 2021 yang digelar di Surabaya dilangsungkan sejak 8 Desember. Terdapat beragam kendaraan terbaru dari berbagai brand. Selain kendaraan terbaru, di GIIAS Surabaya 2021 ini beberapa peserta juga menghadirkan kendaraan konsep dengan menawarkan teknologi dan fitur terkini di dalamnya.

Di antaranya DFSK yang mengjadirkan mobil listrik Seres SF5, Honda SUV RS yang digadang-gadang sebagai wujud anyar dari Honda HR-V dan Wuling GSEV yang merupakan kendaraan kompak dengan tenaga listrik.

DFSK memang absen pada GIIAS 2021 lalu. Namun pada gelaran serupa di Surabaya, PT Sokonindo Automobile malah ikut meramaikan. Menariknya lagi, DFSK memamerkan mobil listrik keren yang disebut Seres SF5. SUV elektrik itu bisa dilihat langsung dari 8 - 12 Desember di Grand City Convex, Jawa Timur. Kedatangan mobil listrik ini disebut sebagai bagian dari langkah dalam mengembangkan kendaraan ramah lingkungan.

SUV elektrik Seres SF5 menyapa pengunjung GIIAS Surabaya 2021 bersama dengan sejumlah lini DFSK lain. Perusahaan sengaja membawa sang EV sebagai spesial display. Nilai yang hendak disorot dari display itu, menurut perusahaan, ialah sofistikasi teknologi, bertenaga dan innovasi baru.

Untuk kenal lebih dekat dengan Seres SF5 dengan spesifikasinya, baca di sini. Selain itu, DFSK juga hadir dengan tawaran promo khusus yang hanya berlaku selama GIIAS Surabaya 2021. Baca lengkapnya di sini.

DnZ wheels

WCC Pakai Velg DnZ Asli Indonesia

Rumah modifikasi sekaligus butik otomotif ternama West Coast Custom (WCC) baru saja menghadirkan karya terbaru dengan menggunakan produk-produk Indonesia. Bengkel asal Burbank, California, Amerika Serikat itu memodifikasi satu unit Honda Civic EF yang merupakan milik youtuber ternama MTV Jesse. Proyek ini merupakan sebuah aktivasi marketing untuk produk apparel Full Send.

Honda Civic EF atau yang dikenal dengan Civic Nouva mendapat sentuhan bergaya Japanese Domestic Market (JDM). Pembuatan karya modifikasi ini dilakukan oleh kepala desain WCC yang juga orang Indonesia yakni Musa Tjahjono. Tampilan Honda Civic Nouva ini berhasil terlihat out of the box dengan body kit Project J serta pelek DNZ Wheels yang merupakan produk asli Indonesia. Pelek DNZ Type One berukuran 16 inci dilabur kelir merah dan memberikan tampilan rapi dan estetis pada mobil ini.

Ryan Friedlinghaus, sang owner dari WCC memberikan pujian pada karya modifikasi teranyar ini. Rumah modifikasi yang terkenal dengan acara "Pimp My Ride" ini masih menjadi pilihan selebriti dunia untuk mendapatkan kendaraan yang tidak biasa hasil keluaran pabrikan.

Civic Nouva tahun 1988 ini juga berubah berkat bodykit Project J yang meliputi front lip, bumper, wide body fenders, side skirts, rear fenders, dan rear bumper. Bahan ini dikirim langsung dari Indonesia. Pelek DNZ Wheels membuat kaki-kaki Civic Nouva makin sedap dipandang. Pelek dengan diameter 16 x 7 inci dan PCD ukuran 4/100 dan ET 38 ini adalah hasil garapan Garasi Drift yang dibuat di pabrik Pako di Indonesia. Baca selengkapnya di sini

Honda Civic Hatchback RS

Honda Setop Penjualan Civic Hatchback RS

PT Honda Prospect Motor (HPM) mengumumkan bahwa mereka memberhentikan penjualan model Civic RS Hatchback. Penjualan wholesale model ini sudah dihentikan pada September lalu. Untuk Oktober sampai bulan-bulan berikutnya tidak ada lagi.

Business and Marketing & Sales Director PT HPM Yusak Billy mengungkapkan strategi yang diambil Honda untuk menghentikan penjualan Civic Hatchback RS ini karena antara model hatcback dan sedan memiliki karakter yang mirip, bahkan perbedaan hanya ada di bagian bagasi. "Di pasar retail masih ada unit yang dapat dibeli. Sekitar 21 unit di sejumlah diler. Jadi kami sudah stop wholesale-nya sejak September lalu. Untuk ke depannya tidak ada lagi," ucap Billy.

Selain itu HPM berkonsentrasi untuk model RS di masing-masing segmen. "Saat ini kalau mau sedan ada Civic RS, kalau mau hatcback ada City Hatchback RS. Begitu juga kalau mau yang ukuran kecil ada Brio RS, dan untuk low MPV ada Mobilio RS," ucap Billy.

Tambahan lagi, sekarang ini pajak emisi membuat perbedaan pajak antara model hatcback dan sedan menjadi tidak ada. Jadi perbedaan harga lebih murah model hatchback sudah tidak terjadi di model-model terbaru.

Bagi yang masih ingin mendapatkan model Civic RS Hatchback terakhir segera mengincarnya di diler Honda terdekat. Model ini ditawarkan dengan banderol harga Rp 512,8 juta dengan perangkat keselamatan antara lain electric parking brake dan auto brake, 6 airbag, vehicle stability assist, hill start assist, ABS EBD dan BA. Baca lengkapnya di sini. (Raju)

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • LEBARAN DRIVE: 5 Hal Yang Disukai Dari Daihatsu Xenia Selama Mudik
    LEBARAN DRIVE: 5 Hal Yang Disukai Dari Daihatsu Xenia Selama Mudik
    Eka Zulkarnain H, 25 Apr, 2024
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: MINI Aceman Debut Jadi Crossover EV Pertama
    BEIJING AUTO SHOW 2024: MINI Aceman Debut Jadi Crossover EV Pertama
    Setyo Adi, 25 Apr, 2024
  • BEIJING AUTO SHOW 2024: Hongqi EH7 Menggoda Jadi Carbiolet Listrik Mewah
    BEIJING AUTO SHOW 2024: Hongqi EH7 Menggoda Jadi Carbiolet Listrik Mewah
    Muhammad Hafid, 25 Apr, 2024
  • Pekan Depan Dibuka, PEVS 2024 Akan Ada Banyak Launching Mobil Listrik Baru
    Pekan Depan Dibuka, PEVS 2024 Akan Ada Banyak Launching Mobil Listrik Baru
    Zenuar Yoga, 25 Apr, 2024
  • Penampakan Pertama Range Rover Listrik, Disiksa di Cuaca Ekstrem
    Penampakan Pertama Range Rover Listrik, Disiksa di Cuaca Ekstrem
    Alvando Noya, 25 Apr, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
    Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
    Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
    Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
  • Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur, Harganya Tak Sampai Rp300 Juta!
    Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur, Harganya Tak Sampai Rp300 Juta!
    Muhammad Hafid, 24 Apr, 2024
  • Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
    Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
    Anjar Leksana, 24 Apr, 2024
  • Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Anjar Leksana, 23 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*