Produksi Calon Hypercar Terkencang Sedunia Terancam?

Produksi Calon Hypercar Terkencang Sedunia Terancam?

Hypercar Bugatti Chiron Super Sport 300+ sepertinya akan semakin lama memegang rekor dunia kecepatan untuk production car. Mungkin sampai setahun ke depan sejak diciptakan pada September 2019 lalu di fasilitas pengujian Volkswagen di Ehra-Lessien, Jerman. Rekornya adalah 490,48 km/jam.

venom F5 the fastest car

Kenapa bisa lama? Karena calon rival kuatnya Hennessey Venom F5 memundurkan jadwal launching selama enam bulan. Tapi menurut sejumlah sumber internal yang dikutip dari situs Motorauthority, mobil tersebut tetap bakal dirilis ke pasar meski agendanya molor. Hypercar Venom F5 sendiri pertama kali diperkenalkan kepada publik di SEMA Show, Las Vegas, Amerika, pada November 2017, tanpa mesin dan interior.

Proyek pengembangan menjadi mundur. Pabrikan membutuhkan waktu tambahan untuk memaksimalkan pengembangan aerodinamika agar target top speed mobil tercapai. Untuk meyakinkan publik bahwa proyek Venom F5 tetap jalan, pabrikan Hennessey Performance Engineering (HPE) mempublikasikan sejumlah foto chassis serat karbon kendaraan super cepat tersebut.

Untuk mengembangkan chassis custom itu (bespoke istilah Hennessey) pabrikan butuh waktu dua tahun. Berat chassis hanya 88,189 kg saja. Agar bisa mengimbangi kecepatan dan tenaga mobil yang begitu besar, chassis memiliki torsional rigidity (rigiditas) 52.014 Nm torsi per derajat.

HPE mengumumkan mobil ini memakai mesin V8 twin-turbo 6.6 liter bertenaga 1.817 hp, torsinya 1.618 Nm dengan peak power di 8000 rpm. Nah, itu memperkuat pernyataan pabrikan bulan Oktober lalu bahwa Venom mendapat penambahan tenaga jadi 1.800 hp, bukan lagi 1.600 plus seperti rencana awal.

Cita-cita HPE membuat Venom F5 adalah untuk memecahkan rekor dunia kecepatan 480 km/jam dengan angka aktual 497 km/jam. Dengan koefisien drag 0,33, Venom F5 sebetulnya tak butuh 1.817 hp untuk mencapai kecepatan segitu. Menurut kalangan engineer HPE, berdasarkan hasil pengujian CFD, untuk mencapai kecepatan 480 km/jam hanya dibutuhkan 1.520 hp saja. Nah, kalau tenaga sampai 1.800 hp, kecepatan nyaris 500 km/jam mungkin bisa gampang didapat.

Pabrikan yang berbasis di Texas, Amrik ini juga mengumumkan bahwa harga mobil mengalami kenaikan dari banderol rencana sebelumnya US$1,6 juta menjadi US$ 1,8 juta. Atau dari Rp 22,4 milyar, menjadi Rp 25 miliar. (Eka/Odi)

Baca Juga: Aspark Owl, Hypercar Elektrik Bertenaga 2.012 PS Meluncur di Dubai

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
  • Ini Rasanya Suzuki Jimny 5-Door di Trek Offroad, Lebih Baik dari 3 Pintunya?
    Ini Rasanya Suzuki Jimny 5-Door di Trek Offroad, Lebih Baik dari 3 Pintunya?
    07 Mar, 2024 .
  • Chery Tiggo 5X, Mulai Rp269Juta Fiturnya Bejibun
    Chery Tiggo 5X, Mulai Rp269Juta Fiturnya Bejibun
    27 Feb, 2024 .
  • Cobain Langsung Nissan Sakura EV, Ini Baru Kecil-kecil Cabe Rawit
    Cobain Langsung Nissan Sakura EV, Ini Baru Kecil-kecil Cabe Rawit
    27 Feb, 2024 .
  • First Drive Nissan Ariya EV, Mewah dan Kencang Jadi Satu
    First Drive Nissan Ariya EV, Mewah dan Kencang Jadi Satu
    27 Feb, 2024 .
  • Seharian Keliiling IIMS 2024, Mobil-Motor Baru hingga Aksesori Bertebaran!
    Seharian Keliiling IIMS 2024, Mobil-Motor Baru hingga Aksesori Bertebaran!
    27 Feb, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Demi Kelancaran Perjalanan, Lalu Lintas Kendaraan Berat Dibatasi di Jalur Mudik
    Demi Kelancaran Perjalanan, Lalu Lintas Kendaraan Berat Dibatasi di Jalur Mudik
    Zenuar Yoga, Today
  • BAIC Motor Segera Mengaspal di Pasar Indonesia, Andalkan Model SUV Gagah
    BAIC Motor Segera Mengaspal di Pasar Indonesia, Andalkan Model SUV Gagah
    Anindiyo Pradhono, Today
  • TIPS: Mau Mudik Pakai Mobil Listrik, Ini Yang Harus Dipersiapkan
    TIPS: Mau Mudik Pakai Mobil Listrik, Ini Yang Harus Dipersiapkan
    Setyo Adi, 28 Mar, 2024
  • Bentley Jakarta Mantapkan Layanan Aftersales, Jamin Konsumen Bebas Pusing 10 Tahun
    Bentley Jakarta Mantapkan Layanan Aftersales, Jamin Konsumen Bebas Pusing 10 Tahun
    Anindiyo Pradhono, 28 Mar, 2024
  • GWM Tank dan Haval Curi Perhatian Pengunjung Central Park Mall
    GWM Tank dan Haval Curi Perhatian Pengunjung Central Park Mall
    Tomi Tomi, 28 Mar, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • BMW i5 Meluncur di Indonesia, Harganya Belum Dirilis
    BMW i5 Meluncur di Indonesia, Harganya Belum Dirilis
    Anindiyo Pradhono, 27 Mar, 2024
  • Aneka Pilihan Car Audio Murah untuk Menemani Perjalanan Mudik Lebaran
    Aneka Pilihan Car Audio Murah untuk Menemani Perjalanan Mudik Lebaran
    Anjar Leksana, 26 Mar, 2024
  • Sebelum Mudik, Simak Dulu Skema Cicilan Syariah Toyota Avanza dan Veloz 2024
    Sebelum Mudik, Simak Dulu Skema Cicilan Syariah Toyota Avanza dan Veloz 2024
    Anjar Leksana, 25 Mar, 2024
  • MG VS HEV Meluncur dengan Harga Rp389 Juta
    MG VS HEV Meluncur dengan Harga Rp389 Juta
    Alvando Noya, 22 Mar, 2024
  • Bermain di Segmen Premium Hybrid, GWM Indonesia Jual Tank 500 dan Haval H6
    Bermain di Segmen Premium Hybrid, GWM Indonesia Jual Tank 500 dan Haval H6
    Anjar Leksana, 22 Mar, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*