Audi Luncurkan R8 Spesial Game Final Fantasy XV

Audi Luncurkan R8 Spesial Game Final Fantasy XV

Audi kembali menghadirkan mobil dengan status edisi terbatas. Kali ini, pabrikan Jerman ini meluncurkan mobil edisi terbatas khusus untuk pasar Jepang. Audi meluncurkan R8, edisi spesial untuk merayakan hari jadi sebuah game, Final Fantasy XV.

Final Fantasy ialah sebuah game yang terbilang populer di seluruh dunia. Permainan konsol game ini mengisahkan petualangan dimana hal tersebut yang ingin ditunjukkan Audi dengan memasarkan R8 dengan berbagai ubahannya sehingga tampilannya berbeda dibanding model biasa.

Audi R8 Spesial Edition Final Fantasy XV hanya dibuat satu unit dan akan memilih secara spesial calon pemilik mobil tersebut. Sementara untuk spesifikasi, mobil ini akan hadir dengan teknologi dan desain dari Audi R8 2017. Dalam membuat mobil ini, Audi menjuluki dengan 'Star of Lucis'.

Audi R8 Final hanya satu unit

Hal tersebut dikarenakan Audi R8 Spesial Edition Final Fantasy XV dibuat dengen elemen-elemen yang tidak biasa. Pada bagian eksterior mobil ini dicat dengan menggunakan warna hitam namun tetap mencolok. Selain itu di beberapa bagian sisi samping diberikan aksen lukisan bunga yang membuat mobil ini tampak menarik.

Audi juga memberikan spoiler belakang dan juga desain velg yang dibuat dengan desain terbilang unik. Hal ini dimaksudkan untuk tetap sejalan dengan desain virtual dari Final Fantasy XV. Pada bagian depan mobil ini terlihat sporty dengan desain grill serta bentuk dari lampu depan yang menunjukan aura gagah.

Untuk harga Audi R8 Spesial Edition Final Fantasy XV diperkirakan akan dijual mulai Audi ¥ 50.000.015 atau setara Rp 6,5 miliar. Sementara penjualannya akan dilakukan Audi pada 21 November 2016 mendatang.

Audi R8 edisi spesial

Pada bagian mesin diperkirakan tidak akan terjadi perubahan. Varian standar R8 menggunakan mesin V8 naturally-aspirated berkapasitas 5,2-liter yang mampu menghasilkan daya hingga 540 hp.

Dengan menggunakan mesin tersebut, Audi R8 dapat dipacu dari posisi diam hingga kecepatan 100 km/jam hanya dalam waktu 3,5 detik. Selain itu tersedia juga varian sport yang memiliki daya hingga 610 hp dan 560 Nm. Sementara kecepatan maksimalnya mencapai 330 km/jam.

Baca Juga: Audi Tersandung Skandal Emisi

Sumber: Carcoops

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Jelajahi Audi R8

  • Tampak Depan Bawah Audi R8
  • Tampak belakang serong R8
  • Tampak Depan Audi R8
  • Tampak atas R8
  • Fog lamp depan R8
  • lampu belakang R8
  • Pelek R8
  • Tampak belakang R8
  • Audi R8 Front Cross Side View
  • Tampak kanan Audi R8
  • Dashboard R8
  • Setir Audi R8
  • Setir multi fungsi Audi R8
  • Mesin R8
  • Kursi depan R8
  • Kursi belakang Audi R8
  • courtesy lamp R8
  • Kursi penumpang R8
Audi R8
Rp 7,5 - 8,5 Milyar Cicilan : Rp 176,27 Juta x 36

Model Mobil Audi

  • Audi R8
    Audi R8
  • Audi A6
    Audi A6
  • Audi Q3
    Audi Q3
  • Audi A7
    Audi A7
  • Audi  TTS Coupe
    Audi TTS Coupe
  • Audi TT Coupe
    Audi TT Coupe
  • Audi Q7
    Audi Q7
  • Audi A8 L
    Audi A8 L
  • Audi Q8
    Audi Q8
  • Audi A5
    Audi A5
  • Audi RS 4 Avant
    Audi RS 4 Avant
  • Audi A5 Sportback
    Audi A5 Sportback
  • Audi RS5
    Audi RS5
  • Audi Q5
    Audi Q5
  • Audi Q3 Sportback
    Audi Q3 Sportback
Harga Mobil Audi

IIMS 2023

Anda mungkin juga tertarik

Video Mobil Audi R8 Terbaru di Oto

Oto
Tonton Video Mobil Audi R8

Bandingkan & Rekomendasi

Lamborghini Aventador
Lamborghini Huracan
Aston Martin Vanquish
Bentley Continental
Aston Martin DB11
Mesin 6498
5204
5935
5998
5198
Tenaga 700
620
-
626
600
Tempat Duduk 2
2
2
4
4
Jenis Transmisi Otomatis
Manual
Otomatis
Otomatis
Otomatis

Tren Coupe

  • Yang Akan Datang
Mobil Coupe Yang Akan Datang

Artikel Mobil Audi R8 dari Carvaganza

Artikel Mobil Audi R8 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature