Kapan Waktu Tepat Gadai BPKB Mobil?

Kapan Waktu Tepat Gadai BPKB Mobil?

Soal kapan waktu tepat menggadaikan BPKB mobil, jawabannya sederhana. Ketika Anda membutuhkan dana. Tapi tak melulu pas butuh duit, Anda juga bisa menggadaikan BPKB mobil untuk kredit multiguna dan memenuhi kebutuhan seperti modal usaha atau biaya pendidikan anak. Skenario lain, bisa untuk biaya renovasi rumah, pengobatan, pernikahan dan kebutuhan finansial lainnya. Kelebihan dari kredit multiguna, biasanya menawarkan batas pinjaman tinggi, tenor yang panjang dan pemakaian yang lebih fleksibel.

Tapi jangan asal menjaminkan BPKB mobil untuk kredit multiguna. Ada beberapa waktu tepat yang bisa dimanfaatkan untuk mendapat kredit lebih tinggi. Seperti saat Suku bunga rendah.

Artinya, suku bunga lebih rendah dari kredit awal mobil. Karena dengan menjaminkan BPKB mobil untuk pinjaman, mobil Anda dinilai sebagai mobil bekas dan biasanya kredit mobil bekas lebih mahal ketimbang baru. Sewajarnya Anda bisa mendapat lebih dari pihak pembiayaan. Gampangnya, pihak pembiayaan seperti membeli mobil Anda secara kredit, makanya suku bunga yang ditanggung kreditur lebih besar. Tapi tak semua begitu. Penting untuk menggali informasi lebih soal kreditur yang ingin Anda ajukan.

Selain itu, perhatikan nilai kredit Anda, karena kreditur mungkin mempertimbangkannya. Kalau nilai kredit Anda lebih tinggi dari sebelumnya, kreditur mungkin mempertimbangkan untuk memberikan pinjaman lebih tinggi. Kalau data peminjaman Anda dinilai baik oleh kreditur, pinjaman yang didapat bisa lebih banyak.

Dari situ, jika Anda mengajukan kredit multiguna bukan untuk keperluan mendesak, misalnya untuk menstabilkan finansial bulanan, keuntungan bisa didapat. Apalagi kalau Anda pintar-pintar dalam memutar uang pinjaman. Memang kalau dihitung jangka panjang lebih berat. Tapi pembayaran individual yang harus Anda lakukan bisa jadi lebih terjangkau.

Itu tadi beberapa tips terkait waktu terbaik untuk mengajukan kredit multiguna dengan agunan BPKB mobil. Tentu ada syarat dari masing-masing bank atau perusahaan pembiayaan terkait plafon, tenor, suku bunga dan pencairan dana. Untuk itu, Anda perlu meriset lebih dalam soal pemahaman kredit multiguna dari bank atau perusahaan pembiayaan. Karena, selain keuntungan, risiko kerugian juga selalu melekat. (Tom/Odi)

Baca Juga: Kebiasaan Buruk Mengemudi Ini Berakibat Fatal!

Ardiantomi

Ardiantomi

Ardiantomi, atau yang akrab disapa Tomi ini awalnya tidak menggeluti dunia otomotif hingga ia menyadari pasion-nya dalam mengemudi dan memutuskan untuk lebih memahami seluk-beluk otomotif. Pria yang sudah piawai mengemudi sejak usia 12 tahun ini kemudian memiliki hasrat untuk dapat mencoba semua jenis mobil yang ada di dunia.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
    Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
    09 Sep, 2024 .
  • Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
    Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
    09 Sep, 2024 .
  • Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
    Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
    04 Sep, 2024 .
  • THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
    THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
    04 Sep, 2024 .
  • Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
    Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
    04 Sep, 2024 .
  • Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
    Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
    04 Sep, 2024 .
  • Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
    Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
    28 Aug, 2024 .
  • INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
    INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
    28 Aug, 2024 .
  • Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
    Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
    28 Aug, 2024 .
  • Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
    Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
    28 Aug, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Utamakan Kecepatan, Zeekr Butuh Hanya 2,5 Tahun Kembangkan Produk Baru
    Utamakan Kecepatan, Zeekr Butuh Hanya 2,5 Tahun Kembangkan Produk Baru
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Hyundai Akan Ikut Balap Endurance, Andalkan Merek Genesis
    Hyundai Akan Ikut Balap Endurance, Andalkan Merek Genesis
    Wahyu Hariantono, 14 Sep, 2024
  • Neta X Mulai Dirakit Lokal dari Bekasi, 44 Persen Kandungan Lokal
    Neta X Mulai Dirakit Lokal dari Bekasi, 44 Persen Kandungan Lokal
    Setyo Adi, 14 Sep, 2024
  • Michelin Kenalkan Inovasi Teknologi Ban Untuk Kendaraan Tambang
    Michelin Kenalkan Inovasi Teknologi Ban Untuk Kendaraan Tambang
    Zenuar Yoga, 13 Sep, 2024
  • Dampak Kampanye EV Berhasil, Wuling Dapat Penghargaan Marketeers
    Dampak Kampanye EV Berhasil, Wuling Dapat Penghargaan Marketeers
    Alvando Noya, 13 Sep, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Toyota Sedang Menyiapkan GR Starlet, Bakal Lebih Murah dari GR Yaris
    Toyota Sedang Menyiapkan GR Starlet, Bakal Lebih Murah dari GR Yaris
    Alvando Noya, 13 Sep, 2024
  • Bentley Flying Spur V8 PHEV, Saloon dengan Tenaga Terbesar saat Ini
    Bentley Flying Spur V8 PHEV, Saloon dengan Tenaga Terbesar saat Ini
    Alvando Noya, 13 Sep, 2024
  • Neta S Shooting Brake Edition Dirilis Tak Lama Lagi, PHEV dengan Daya Jelajah 1.000 Km Lebih
    Neta S Shooting Brake Edition Dirilis Tak Lama Lagi, PHEV dengan Daya Jelajah 1.000 Km Lebih
    Anjar Leksana, 13 Sep, 2024
  • Dalam Kinerja 8 Bulan 2024, Daihatsu Posisi ke-2 dengan Pangsa Pasar 20,1 Persen
    Dalam Kinerja 8 Bulan 2024, Daihatsu Posisi ke-2 dengan Pangsa Pasar 20,1 Persen
    Anjar Leksana, 13 Sep, 2024
  • Chery Tiggo 8 Mulai Diproduksi Lokal
    Chery Tiggo 8 Mulai Diproduksi Lokal
    Ardiantomi, 12 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
    First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
    Alvando Noya, 13 Sep, 2024
  • All New Hyundai Kona Electric: Upgrade Besar dan Lebih Melokal
    All New Hyundai Kona Electric: Upgrade Besar dan Lebih Melokal
    Bangkit Jaya Putra, 12 Sep, 2024
  • Wuling Cloud EV: Benarkah Nyaman Seperti Awan?
    Wuling Cloud EV: Benarkah Nyaman Seperti Awan?
    Anjar Leksana, 11 Sep, 2024
  • Off-road Test All New Mitsubishi Triton GLS M/T: Cocok Dijadikan Pekerja Keras
    Off-road Test All New Mitsubishi Triton GLS M/T: Cocok Dijadikan Pekerja Keras
    Anjar Leksana, 11 Sep, 2024
  • Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
    Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
    Setyo Adi, 05 Sep, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*