Garasi Oase Ungkap Cara Mudah Deteksi Kondisi Kaki-Kaki Mobil dan Perawatannya

Cara Mudah Mendeteksi Kerusakan Kaki-Kaki Mobil dan Tips Merawatnya dari Garasi Oase

Garasi Oase Ungkap Cara Mudah Deteksi Kondisi Kaki-Kaki Mobil dan Perawatannya

Pernahkah Anda merasa mobil limbung, berdecit saat melewati gundukan, atau ban aus tidak merata? Bisa jadi itu pertanda kaki-kaki mobil butuh perhatian. Garasi Oase, bengkel spesialis yang dikenal dengan solusi komprehensifnya, memberikan tips tentang pentingnya perawatan kaki-kaki untuk performa optimal. Mereka menekankan bahwa memahami kondisi kaki-kaki kendaraan adalah kunci keamanan dan kenyamanan berkendara, sekaligus investasi jangka panjang untuk mobil kesayangan Anda.

KEY TAKEAWAYS

  • Apa tanda-tanda awal kaki-kaki mobil bermasalah?

    Tanda umumnya meliputi mobil limbung, bunyi decit saat melewati gundukan, atau ban aus tidak merata. Jika mobil sulit di-spooring, itu juga bisa jadi indikasi awal ada kerusakan kaki-kaki.
  • Apakah perawatan kaki-kaki mobil listrik berbeda dengan mobil biasa?

    Tidak. Komponen kaki-kaki mobil listrik sama seperti mobil konvensional karena terhubung langsung ke sasis, bukan ke mesin. Prosedur perawatan dan penggantiannya pun serupa.
  • Garasi Oase menyarankan pengecekan kaki-kaki setiap 6 bulan sekali. Rumusnya sederhana, jika mobil tidak bisa di-spooring dengan presisi, itu adalah indikasi awal masalah kaki-kaki. "Kalau misalnya di-spooring itu nggak dapet-dapet, berarti ada yang salah dengan kaki-kakinya. Udah gitu aja, begitu udah ada masalah nggak bisa di-spooring, langsung ke bengkel kaki-kaki. Semudah itu buat mendeteksi secara gampangnya," terang Manajer Garasi Oase, Theodorus Denies.

    Untuk memastikan diagnosis yang akurat, Garasi Oase menggunakan shaking machine canggih yang dapat berbelok. “Alat ini krusial karena rack steering yang rusak baru bisa terdengar kalau posisi belok. Ini menjadi salah satu keunggulan Garasi Oase dalam mendeteksi masalah yang tidak terdeteksi dengan cara konvensional,” beber Denies.

    Mengecek kondisi kaki-kaki mobil Foto: OTO

    Agar menjaga kaki-kaki mobil tetap awet, hindari jalanan rusak dan berlubang. Selain itu, kebiasaan berkendara juga sangat berpengaruh. "Seperti salah satunya ketika mau melewati polisi tidur, selalu gantung rem. Itu sering banget. Seharusnya, pengemudi melepaskan rem sebelum ban mengenai polisi tidur, mengikuti alur, baru kemudian menginjak gas lagi,” jelas Denies.

    Mengenai mobil listrik, Garasi Oase menegaskan bahwa kaki-kaki mobil listrik sama persis dengan mobil konvensional. "Sama persis, kaki-kaki enggak bakal ada bedanya. Kaki-kaki itu nyambungnya dengan sasis, dengan konstruksi sasis mobil. Jadi tidak berpengaruh terhadap mesin," katanya. Perbedaan hanya pada penggerak roda (FWD atau RWD). Meskipun beberapa mobil listrik mewah mungkin memiliki sensor tambahan pada stabilizer, namun komponen keseluruhan tetap sama.

    Sebagai contoh dia menyebutkan teknologi Skyactiv yang diusung Mazda. "Dia tuh ada sensornya, di stabilizer gitu. Jadi bisa deteksi kalau mobilnya limbung, ada sensornya yang masuk situ (bekerja)."

    Pengecekan dan servis kaki-kaki mobil Foto: OTO

    Meski demikian, Denies menegaskan secara umum komponen kaki-kaki mobil listrik masih sama. Sehingga untuk perbaikannya juga tidak jauh berbeda dengan mobil konvensional. "Sama saja. Tidak ada bedanya antara mobil listrik ataupun mobil konvensional," beber pria yang menggunakan BMW E46.

    Khusus pergantian part, Garasi Oase tetap menyarankan menggunakan produk orisinal pabrikan. Namun bila terlalu mahal, pihaknya menyarankan komponen aftermarket dari Cina.

    “Ya kita sama-sama tahu, kalau part ori pabrik itu harganya lumayan mahal. Solusinya pakai komponen aftermarket dari Cina. “Jangan salah, untuk komponen aftermarket dari Cina ini jujur sangat membantu konsumen. Sudah jelas. Karena harganya bisa 3 kali lipat lebih murah daripada OEM atau original. Heiker salah satu contoh produk Cina berkualitas baik dengan tingkat komplain yang rendah," tutup Denies, menekankan kemajuan kualitas suku cadang Cina saat ini. (BGX/TOM)

    Baca juga:

    Rahasia Perawatan Aki Agar Tetap Prima

    Pentingnya Ganti Oli Kompresor AC Mobil Secara Rutin

    Zenuar Yoga

    Zenuar Yoga

    Zenuar 'Bgenk' Yoga adalah salah satu jurnalis otomotif berpengalaman di Indonesia. Spontanitas dan suaranya yang lantang memberi warna kemanapun dia pergi. Keseharian, Yamaha Nmax jadi andalan mobilitas ke kantor atau untuk peliputan. Pengalaman berkendara dan pengetahuan di bidang otomotif roda dua membuatnya kerap ditunjuk sebagai road captain saat Forum Wartawan Otomotif melakukan kegiatan touring. 

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2025

    Tren & Pembaruan Terbaru

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Mobil Pilihan

    • Yang Akan Datang
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD Atto 4 ev
      BYD Atto 4
      Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Neta U ev
      Neta U
      Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • CHERY TIGGO 4 PRO
      CHERY TIGGO 4 PRO
      Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
      TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
      07 Jan, 2026 .
    • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
      COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
      30 Dec, 2025 .
    • FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
      FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
      30 Dec, 2025 .
    •  Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
      Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
      22 Dec, 2025 .
    • NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
      NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
      10 Dec, 2025 .
    • TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
      TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
      10 Dec, 2025 .
    • TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
      TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
      18 Nov, 2025 .
    • ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
      ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
      18 Nov, 2025 .
    • COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
      COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
      18 Nov, 2025 .
    • LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
      LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
      18 Nov, 2025 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Mengenal Fasilitas 3 Pabrik Toyota Indonesia, Basis Produksi Model Ekspor Global
      Mengenal Fasilitas 3 Pabrik Toyota Indonesia, Basis Produksi Model Ekspor Global
      Muhammad Hafid, 09 Jan, 2026
    • Lihat Mazda6e Langsung di Singapore Motorshow 2026, Evolusi Sedan Mewah Menjadi EV
      Lihat Mazda6e Langsung di Singapore Motorshow 2026, Evolusi Sedan Mewah Menjadi EV
      Anindiyo Pradhono, 09 Jan, 2026
    • Hino 600 Series Buktikan Ketangguhan Ikut Reli Dakar 2026
      Hino 600 Series Buktikan Ketangguhan Ikut Reli Dakar 2026
      Muhammad Hafid, 09 Jan, 2026
    • Ford Resmikan Dealer Baru di Bekasi, Fokus Servis dan Suku Cadang Resmi
      Ford Resmikan Dealer Baru di Bekasi, Fokus Servis dan Suku Cadang Resmi
      Zenuar Yoga, 09 Jan, 2026
    • Begini Strategi Toyota Indonesia Menjaga Ekspor Stabil dan Efisien
      Begini Strategi Toyota Indonesia Menjaga Ekspor Stabil dan Efisien
      Muhammad Hafid, 08 Jan, 2026

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
      Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
      Anjar Leksana, 09 Jan, 2026
    • 4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
      4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
      Anjar Leksana, 07 Jan, 2026
    • Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
      Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
      Setyo Adi, 05 Jan, 2026
    • Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
      Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
      Muhammad Hafid, 05 Jan, 2026
    • Ekspedisi Lintas Nusa: Menemukan Harmoni Alam dan Teknologi Bersama Toyota Veloz Hybrid EV di Panggung Jawa Timur
      Ekspedisi Lintas Nusa: Menemukan Harmoni Alam dan Teknologi Bersama Toyota Veloz Hybrid EV di Panggung Jawa Timur
      Zenuar Istanto, 05 Jan, 2026
    • Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
      Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
      Anjar Leksana, 29 Des, 2025
    • Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
      Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
      Setyo Adi, 12 Agu, 2025
    • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
      Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
      Setyo Adi, 04 Des, 2024
    • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Setyo Adi, 20 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
      Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
      Setyo Adi, 01 Sep, 2025
    • First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
      First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
      Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
    • First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
      First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
      Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
    • First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
      First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
      Setyo Adi, 24 Jun, 2025
    • Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
      Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
      Alvando Noya, 13 Jun, 2025
    • Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
      Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
      Anjar Leksana, 02 Jan, 2026
    • 5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
      5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
      Anjar Leksana, 16 Okt, 2025
    • Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
      Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
      Setyo Adi, 08 Sep, 2025
    • Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
      Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
      Anjar Leksana, 04 Agu, 2025
    • GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
      GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
      Setyo Adi, 04 Agu, 2025

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*