Motor Royal Enfield Indonesia 2024

Rating untuk Royal Enfield berdasarkan ulasan 7

Saat ini ada 9 model motor Royal Enfield yang tersedia di Indonesia. Royal Enfield Classic 350, Royal Enfield Hunter 350, Royal Enfield Meteor adalah motor Royal Enfield paling populer.

Royal Enfield memasarkan 5 Cruiser (Royal Enfield Classic 350, Hunter 350, Meteor, Super Meteor 650, Bullet 350), 2 Adventure Touring (Royal Enfield Himalayan, Scram 411), 2 Cafe Racer (Royal Enfield Interceptor 650, Continental GT 650) di country. Cek Paket Harga Kredit motor Royal Enfield DP dan Cicilan Murah di Dealer motor Royal Enfield Terdekat.

Daftar Harga Motor Royal Enfield Indonesia 2024

Yang termurah adalah Hunter 350 seharga Rp 110,2 Million dan termahal Super Meteor 650 seharga Rp 257,5 Million. Ada 12 motor Royal Enfield yang tersedia di Indonesia. Lihat harganya Maret 2024 di bawah ini.

Model Motor Royal Enfield Harga
Royal Enfield Classic 350 Rp 122,9 Juta
Royal Enfield Hunter 350 Rp 110,2 Juta
Royal Enfield Meteor Rp 123,7 - 127,3 Juta
Royal Enfield Super Meteor 650 Rp 251,1 - 257,5 Juta
Royal Enfield Bullet 350 Rp 115,1 Juta
Royal Enfield Interceptor 650 Rp 229,8 Juta
Royal Enfield Himalayan Rp 144,9 Juta
Royal Enfield Scram 411 Rp 133,4 Juta
Royal Enfield Continental GT 650 Rp 245,2 Juta

Jajaran Royal Enfield Indonesia

Royal Enfield Cruiser Royal Enfield Classic 350, Hunter 350, Meteor, Super Meteor 650, Bullet 350
Royal Enfield Adventure Touring Royal Enfield Himalayan, Scram 411
Royal Enfield Cafe Racer Royal Enfield Interceptor 650, Continental GT 650

Dealer Motor Royal Enfield

Hubungi salah satu dari 5 dealer resmi Royal Enfield, di 4 kota di Indonesia, dan dapatkan promo motor terbaik.

Baca Selengkapnya Sembunyikan
Sorting :

9 Motor Royal Enfield Indonesia 2024

  • Royal Enfield Classic 350
    Royal Enfield Classic 350
    Rp 122,9 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Classic 350 Lihat Promo 2 Varian
  • Royal Enfield Hunter 350
    Royal Enfield Hunter 350
    Rp 110,2 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Hunter 350 Lihat Promo 1 Varian
  • Royal Enfield Meteor
    Royal Enfield Meteor
    Rp 123,7 - 127,3 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Meteor Lihat Promo 3 Varian
  • Royal Enfield Super Meteor 650
    Royal Enfield Super Meteor 650
    Rp 251,1 - 257,5 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Super Meteor 650 Lihat Promo 2 Varian
  • Royal Enfield Bullet 350
    Royal Enfield Bullet 350
    Rp 115,1 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Harga Bullet 350 Lihat Promo 1 Varian
  • Royal Enfield Interceptor 650
    Royal Enfield Interceptor 650
    Rp 229,8 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Interceptor 650 Lihat Promo 1 Varian
  • Royal Enfield Himalayan
    Royal Enfield Himalayan
    Rp 144,9 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Himalayan Lihat Promo 1 Varian
  • Royal Enfield Scram 411
    Royal Enfield Scram 411
    Rp 133,4 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Scram 411 Lihat Promo 1 Varian
  • Royal Enfield Continental GT 650
    Royal Enfield Continental GT 650
    Rp 245,2 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Harga Continental GT 650 Lihat Promo 1 Varian
  • Royal Enfield Indonesia

    Pertama kali muncul di Redditch, lnggris pada 1901, Royal Enfield atau ‘RE’ merupakan pabrikan sepeda motor asal Inggris yang juga dikenal sebagai salah satu armada perang British Forces Motorcycle pada 1930-1945. Secara historis, Royald Enfield telah berusia lebih dari 100 tahun dan sangat kental dengan sejarah perang. Di mana motor ini pernah terlibat dalam Perang Dunia I (PD I) dan Perang Dunia II (PD II).

    Diawali sebagai perusahaan senjata api hingga menjadi produsen sepeda motor besar, Royal Enfield mulai meluncurkan sepeda motor beroda empat bernama quadricycle yang menggunakan mesin proprietary 1 1/2 hp De Dion. Empat belas tahun setelah kemunculannya, motor 2-tak Royal Enfield pertama diproduksi penuh. Saat itu, Inggris terlibat dalam Perang Dunia I sehingga menyebabkan penurunan produksi pada semua jenis sepeda motor Royal Enfield, dan membatasi pertumbuhan mesin ini dan penjualan varian Royal Enfield yang berjumlah paling besar, yaitu mesin berkapasitas 770cc 6 hp V-twin.

    Di tahun 1949, KR Sundaram Iyer meluncurkan Madras Motors untuk mengimpor sepeda motor Inggris ke India. Selain mesin Norton dan Matchless, KR Sundaram Iyer juga menjual Royal Enfield. Perusahaan Redditch pun mulai bermitra dengan Madras Motors dan mendirikan 'Enfield India', yang ditandai dengan pembangunan pabrik khusus di Tiruvottiyur, dekat Madras.

    Pada 1956, Pabrik Tiruvottiyur mulai beroperasi dan sepeda motor Bullets diproduksi di bawah lisensi. Produksi di awal menggunakan mesin yang didatangkan dari Inggris dalam bentuk rakitan, yang kemudian dirakit di Madras. Sebanyak 163 sepeda motor Bullet diproduksi sampai akhir tahun. Jalur produksi Enfield India juga menghadirkan sepeda motor berbahan bakar diesel pertama di dunia secara massal. Dikenal sebagai Enfield Diesel, sepeda motor berkapasitas 325 cc dengan efisiensi bahan bakar yang menakjubkan. Pada 1994, usaha Enfield India pun berakhir dan segera diakuisisi oleh The Eicher Group yang kemudian dinamakan Royal Enfield Motors.

    Royal Enfield juga membangun dua pusat teknologi baru, berlokasi di India dan Inggris, untuk meningkatkan kemampuan dan menjalankan strategi produk jangka panjang. Royal Enfield baru-baru ini mengumumkan ekspansinya ke Thailand bersama dengan peluncuran anak perusahaan pertamanya di luar India, tepatnya di Amerika Utara.

    Di Tanah Air sendiri, Royal Enfield Indonesia mengumumkan operasional ritelnya di tahun 2016 lalu dengan pembukaan gerai yang dinaungi oleh PT Distributor Motor Indonesia. Gerai ini tidak hanya menampilkan serangkaian motor-motor Royal Enfield yang dibawa langsung dari India, namun juga apparel, aksesoris dan produk lifestyle. Gerai ini juga merupakan dealer lengkap dengan pelayanan purna jual. Di pertengahan tahun 2020 ini, Royal Enfield juga membuka flagship store terbaru mereka di kawasan Pondok Indah, bersama PT Nusantara Batavia International.

    Royal Enfield percaya jika pasar Indonesia lebih mengandalkan kendaraan roda dua sebagai medium komuter yang populer. Terbukti jika potensi sangat besar terus datang melalui penjualan motor-motor ukuran 250-750 cc yang aspirasional dan dapat digunakan sehari-hari di dalam kota maupun dalam jarak jauh untuk menghabiskan waktu luang di akhir pekan.

    Di Jakarta, motor-motor ikonik Royal Enfield tersedia dalam berbagai tipe, antara lain Bullet, motor tertua di dunia yang diproduksi hingga kini sejak tahun 1932, Bullet Electra 350cc, Classic 500, Classic Battle Green & Desert Storm, Classic Chrome dan Royal Enfield Continental GT 535 café racer.

    Baca Selengkapnya Sembunyikan
  • Yang Menarik dari Royal Enfield Indonesia

    Model Populer Classic 350, Hunter 350, Meteor, Super Meteor 650, Bullet 350
    Model Mahal Super Meteor 650
    Model Terjangkau Hunter 350
    Jenis Mobil Cruiser, Adventure Touring, Cafe Racer
    Jenis bahan bakar Bensin
    Dealer 5
    Service Center 3
  • Brands Similar To Royal Enfield Indonesia

  • Komparasi Motor Royal Enfield Populer

  • Promo Royal Enfield di Indonesia

    Dapatkan promo cicilan uang muka & cicilan bulanan terendah untuk model Motor Royal Enfield. Cek Promo Hunter 350 terbaik hari ini 18 Maret 2024, dengan DP mulai dari Rp 18,1 Million, Angsuran Rp 4,73 Million (48x) di Oto. Cek juga promo resmi terbaru dari Royal Enfield Indonesia untuk diskon tunai, Diskon Pembiayaan, gratis, dan lainnya di halaman promo Royal Enfield berdedikasi.

    Promo Royal Enfield
  • Dealer Royal Enfield Terdekat

    Dealer Royal Enfield Terdekat
  • Video Royal Enfield Indonesia

    • New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
      New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
      27 Feb, 2024 .
    • Royal Enfield Super Meteor 650, Posisi Riding Asik Nih! | GIIAS 2023
      Royal Enfield Super Meteor 650, Posisi Riding Asik Nih! | GIIAS 2023
      28 Aug, 2023 .
    • Royal Enfield Indonesia Rilis Hunter 350. Intip Spesifikasinya | oto.com
      Royal Enfield Indonesia Rilis Hunter 350. Intip Spesifikasinya | oto.com
      21 Dec, 2022 .
    • Royal Enfield Himalaya, Jalan Sempit Tak Masalah | Cinematic
      Royal Enfield Himalaya, Jalan Sempit Tak Masalah | Cinematic
      20 Oct, 2020 .
    • Royal Enfield Himalayan 2020 | First Impression | Apa Bedanya? | OTO.com
      Royal Enfield Himalayan 2020 | First Impression | Apa Bedanya? | OTO.com
      28 Jul, 2020 .
    Video Royal Enfield Motor
  • Automotive News And Reviews

    • Berita
    • Artikel Feature
    • Review Redaksi
  • Royal Enfield User Reviews

    • model nya yg klasik

      tak lekang oleh waktu walau jaman semakin modern tp royal enfield motor terkeren buat ku

      Baca Selengkapnya
      S
      Surya Hermanto 23 Nov, 2019 untuk Royal Enfield Classic 350
    • Moge murah meriah

      Awalnya tergoda karena murah untuk ukuran moge. Tapi setelah dipikir-pikir mendingan nambah dikit ke yang versi 500cc. Soalnya harganya juga gak terlalu jauh kalau dihitung. Tenaganya sih sebetulnya cukup. Apalagi kalau cuma dipake harian. Rasio giginya panjang banget. Tapi getar kerasa sampe ke stang. Ini katanya sih keluhan para pengguna RE sama. Getarannya bikin gak nyaman. terutama kalau jalan jauh.

      Baca Selengkapnya
      A
      Adhiarja 18 Okt, 2019 untuk Royal Enfield Bullet 350(2016-2023)
  • Dealer Royal Enfield di Kota Populer

  • Motor Royal Enfield yang dihentikan

  • Motor Royal Enfield Indonesia 2024 FAQs

    Berapa harga Royal Enfield di Indonesia?

    Harga motor Royal Enfield di Indonesia bermula dari Rp 106,4 Juta hingga Rp 257,5 Juta.

    Ada berapa Dealers Royal Enfield di Indonesia?

    Ada 5 dealer resmi motor Royal Enfield yang tersebar di 4 kota di Indonesia.

    Motor Royal Enfield apa yang paling baru?

    Yang paling baru adalah motor Royal Enfield Bullet 350 2024 and Royal Enfield Super Meteor 650 2024.
Lihat Promo