PSBB Kembali Aktif, BMW Astra Gratiskan Biaya Servis di Rumah

PSBB Kembali Aktif, BMW Astra Gratiskan Biaya Servis di Rumah
Contents
Baca SelengkapnyaSembunyikan

Masa PSBB kembali bergulir di Jakarta. Ini menjadi upaya untuk menekan penyebaran Covid-19. Lagi-lagi kendaraan terpaksa diparkirkan di garasi karena harus beraktivitas di rumah saja. Guna menjaga kondisi mobil selalu prima, BMW Astra pun menghadirkan program perawatan. Dengan membebaskan biaya untuk servis BMW di rumah konsumen.

Program berlaku mulai kemarin (14/09) hingga akhir September, untuk wilayah Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi. Adapun layanan mencakup penggantian oli, perawatan berkala sesuai indikator yang menyala di mobil. Termasuk servis lain yang tak menggunakan lift. Bila ditemukan pengerjaan harus dilakukan di bengkel. Tim BMW Astra akan menjemput dan mengantarkan kembali ke rumah konsumen.

“Kami berusaha selalu hadir di sisi pelanggan dan siap membantu segala kebutuhannya. Kami tahu saat ini kita sedang dihadapkan masalah yang sama. Untuk itu sebisa mungkin kami melakukan berbagai upaya, agar kita semua dapat melewati ini segera dan dalam kondisi baik,” jelas Fredy Handjaja selaku CEO BMW Astra.

gratis servis di rumah BMW Astra

Tak perlu khawatir soal keselamatan. Seluruh armada BMW Astra telah dilengkapi Care Kit untuk penerapan protokol kesehatan. Bahkan disinfektan yang digunakan untuk membersihkan mobil pelanggan memiliki standar United States Environmental Protection Agency (EPA). Dapat membasmi bakteri dan Novel Coronavirus SARS-CoV-2, ramah lingkungan tanpa mengandung CFC dan bersertifikat food grade. Begitu pula tenaga bersertifikasi, dipastikan diuji dengan rapid test setiap dua minggu. Untuk melakukan penjadwalan, konsumen dapat menghubungi BMW Astra.

Baca juga: Prototipe BMW i7 Tertangkap Basah, Bakal Menjadi Varian Paling Kuat 7 Series

“Kini kita harus mendisiplinkan diri kembali untuk sebisa mungkin berada di rumah, untuk itu BMW Astra gratiskan biaya layanan servis BMW dan MINI di rumah. Serta mengaplikasikan pengasapan disinfektan setelah pengerjaan. Dan BMW Astra IconicScent yang bisa Anda gunakan untuk disinfeksi udara pada mobil, ketika Anda terpaksa harus pergi keluar rumah,” tambahnya.

Layanan diler berprotokol kesehatan ketat

Sebelumya BMW Astra telah menerapkan protokol ketat pencegahan Covid-19 di seluruh jaringan diler. Hampir semua layanan kini bersifat tanpa sentuhan (touchless). Ketika pengunjung datang, dilakukan pemeriksan suhu dan mengharuskan mengisi buku tamu lewat sistem QR code. Tujuannya untuk mengetahui rekam jejak jika sewaktu-waktu hal buruk terjadi. Lalu Tindakan menjaga jarak juga sangat ditegakkan. Termasuk menyiapkan cairan pembersih tangan di tiap sudut ruangan.

Untuk servis, saat melakukan penyerahan kunci mobil diwajibkan melalui medium lain. Petugas akan memberikannya menggunakan kotak UV sterilizer sehingga terbebas dari bakteri dan virus. Begitu pula ketika membayar. Mesin EDC hingga kartu disterilkan terlebih dahulu menggunakan alkohol.

Kendaraan yang telah diperbaiki atau diservis akan dipasang segel. Sebelumnya semua area pada mobil, terutama yang sering menjadi titik sentuh dibersihkan. Ini bertujuan meyakinkan konsumen agar merasa aman dan nyaman. Seluruh karyawan dan teknisi tak luput dapat protokol ketat. Penggunaan masker dibatasi waktunya. Tiap empat jam sekali diganti. Termasuk dibekali vitamin, hand sanitizer dan melakukan rapid test rutin. (Hfd/Tom)

Baca juga: BMW M4 Bertubuh Gahar Tertangkap Kamera, Diduga Varian Terbuas

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Chery Group Catat Pertumbuhan di Q1 2024, Punya Senjata Baru di Beijing Auto Show
    Chery Group Catat Pertumbuhan di Q1 2024, Punya Senjata Baru di Beijing Auto Show
    Muhammad Hafid, 19 Apr, 2024
  • Toyota Fortuner Punya Versi Mild Hybrid di Afrika Selatan, Bisa Seirit Apa?
    Toyota Fortuner Punya Versi Mild Hybrid di Afrika Selatan, Bisa Seirit Apa?
    Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
  • MINI Aceman Siap Debut di Beijing Pekan Depan, Buka Segmen Baru
    MINI Aceman Siap Debut di Beijing Pekan Depan, Buka Segmen Baru
    Setyo Adi, 19 Apr, 2024
  • LEBARAN DRIVE: Menu Andalan Mercedes-Benz GLE 450 AMG Line Jadi Partner Liburan
    LEBARAN DRIVE: Menu Andalan Mercedes-Benz GLE 450 AMG Line Jadi Partner Liburan
    Alvando Noya, 19 Apr, 2024
  • Lamborghini Hadirkan Huracan STJ, Jadi Varian Baru dan Terakhir Bermesin V10
    Lamborghini Hadirkan Huracan STJ, Jadi Varian Baru dan Terakhir Bermesin V10
    Alvando Noya, 19 Apr, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
  • Periksa 7 Bagian Mobil Usai Dipakai Mudik di Kampung Halaman 
    Periksa 7 Bagian Mobil Usai Dipakai Mudik di Kampung Halaman 
    Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
  • Menjelajah Irit Jakarta - Surabaya Bersama All New Toyota Yaris Cross S HV
    Menjelajah Irit Jakarta - Surabaya Bersama All New Toyota Yaris Cross S HV
    Ardiantomi, 18 Apr, 2024
  • Honda Siapkan 6 Mobil Listrik Baru, Desainnya Ada yang Mirip HR-V
    Honda Siapkan 6 Mobil Listrik Baru, Desainnya Ada yang Mirip HR-V
    Anjar Leksana, 18 Apr, 2024
  • Masalah Fuel Pump, Suzuki Recal 448 Unit Jimny 3-Doors
    Masalah Fuel Pump, Suzuki Recal 448 Unit Jimny 3-Doors
    Setyo Adi, 18 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*