Fitur Water Wading Menjadi Andalan Chery J6 Series untuk Menerjang Genangan

Chery mengimbau, penggguna tidak melintas di genangan air melebihi batas aman saat banjir

Fitur Water Wading Menjadi Andalan Chery J6 Series untuk Menerjang Genangan

Di balik desain boxy unik Chery J6 series. Terkandung beberapa kemampuan untuk menghadapi cuaca ekstrem belakangan yakni curah hujan tinggi bahkan banjir. Dua fitur utama seperti water wading dan ground clearance tinggi menjadi andalan. Mobil dirancang guna memberikan rasa aman saat melintasi genangan air maupun medan menantang. Bahkan secara teknis ia didukung oleh sertifikasi IP68.

KEY TAKEAWAYS

  • Apa keunggulan utama Chery J6 Series dalam menghadapi banjir?

    Chery J6 Series dibekali fitur water wading hingga 600 mm (J6) dan 625 mm (J6T), serta ground clearance tinggi yang membantu melintasi genangan air dengan aman.
  • Apakah baterai Chery J6 aman saat terkena air?

    Ya, sistem baterai Chery J6 dan J6T memiliki sertifikasi IP68, yang berarti tahan terhadap air hingga kedalaman 1 meter selama 30 menit dalam kondisi pengujian tertentu.
  • Sertifikasi Anti-air IP68

    Perusahaan bilang, spesifikasi water wading depth merupakan batas teknis maksimum yang telah diuji dalam kondisi tertentu dan terkontrol. "Kami menghadirkan Chery J6 series sebagai SUV off-road listrik pertama di Indonesia. Ini sebuah langkah awal menuju tren baru dalam gaya hidup mobilitas berkelanjutan, dengan fitur kemampuan water wading. Sistem baterai Chery J6 dan J6T juga telah dilengkapi perlindungan terhadap air dan debu dengan standar IP68. Secara teknis memungkinkan baterai bertahan terhadap paparan air. Yakni hingga kedalaman 1 meter selama maksimal 30 menit dalam kondisi pengujian tertentu,” ujar Rifkie Setiawan, Head of Brand & Marketing, PT Chery Sales Indonesia dalam surel.

    Chery J6 dan J6T sebetulnya dirancang khusus untuk kalangan urban modern yang ingin menyalurkan jiwa tualang mereka di medan tak terduga. Baik dalam aktivitas sehari-hari maupun eksplorasi luar ruang seperti off-road. Dengan kombinasi inovasi teknologi canggih seperti water wading dan ground clearance tinggi, performa diandalkan dan sistem keselamatan terdepan. Ia diklaim memberi pengalaman berkendara yang berbeda. Desain ‘Fashion Cube Box’ estetik dengan struktur all-aluminium. Lalu kokpit rubik multidimensi luas memberikan identitas unik dan kekuatan karakter bagi pemilik.

    Chery J6 Foto: Chery

    Jadi, pengguna dapat menikmati sensasi petualangan tanpa batas dengan tetap merasa aman. Ini berkat fitur keselamatan yang lengkap dan didukung oleh teknologi yang diberikan. Keamanan berkendara juga dijanjikan semakin terasa karena Chery J6 dibekali water wading depth hingga sekitar 600 mm. Sementara varian J6T yang mengusung karakter lebih rugged menawarkan kemampuan hingga 625 mm, tergantung dari varian dan kondisi pengujian.

    Kapabilitas ini diperkuat dengan ground clearance setinggi 220 mm untuk Chery J6 dan 225 mm untuk Chery J6T. Mampu membantu menjaga jarak aman komponen vital kendaraan dari permukaan jalan saat melintasi genangan, jalan rusak, maupun rintangan off-road ringan.

    Kombinasi fitur ini bikin mobil lebih siap menghadapi kondisi banjir dibandingkan banyak SUV perkotaan secara umum. Dengan kemampuan ia ia digadang sanggup memberikan kendali dan kepercayaan diri lebih saat menghadapi kondisi jalan tergenang.

    Chery J6 Foto: Chery

    J6 Series Dibekali Mekanisme Fail-safe Bila Ada Gejala Tak Normal

    Nah, di dalam kendaraan listrik Chery J6 dan J6T. Komponen utama seperti motor listrik, inverter, baterai traksi. Kemudian sistem kabel tegangan tinggi dirancang dengan perlindungan dan isolasi berstandar tinggi. Kendaraan juga dibekali mekanisme fail-safe yang secara otomatis memutus aliran listrik apabila terdeteksi kondisi tidak normal. Misalnya seperti potensi korsleting.

    Untuk itu, Chery Indonesia mengimbau seluruh pengguna kendaraannya agar selalu mengutamakan keselamatan dengan tidak mengemudi dalam kondisi genangan air yang melebihi batas aman. Terutama jika dilakukan dalam durasi berkendara lebih dari 30 menit.

    Apabila kendaraan terpaksa melintasi genangan air atau melewati batas water wading yang dianjurkan. Pelanggan disarankan untuk segera melakukan pemeriksaan di diler resmi Chery terdekat guna memastikan kondisi kendaraan tetap aman dan bekerja secara optimal. Sebagai bentuk komitmen terhadap layanan purnajual. Customer Care Chery tersedia selama 24 jam, 7 hari seminggu. Bila Anda membutuhkan bantuan darurat di jalan, sila menghubungi 0800-179-7979. (ALX/TOM)

    Baca juga:

    Kia Sales Indonesia Tampilkan Wujud New Carens 2026 Secara Perdana

    ID42NER Jajal Ketangguhan Toyota Fortuner Lewat Touring “Discover Borneo Island”

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Cerita Terkait CHERY J6

    • Berita
    • Artikel feature
    • Review Redaksi
    Berita Mobil CHERY J6
    Artikel feature Mobil CHERY J6
    Review Redaksi Mobil CHERY J6

    Model Mobil CHERY

    • CHERY E5 ev
      CHERY E5
    • CHERY TIGGO 8
      CHERY TIGGO 8
    • CHERY TIGGO 8 PRO
      CHERY TIGGO 8 PRO
    • CHERY TIGGO 7 PRO
      CHERY TIGGO 7 PRO
    • CHERY TIGGO 8 PRO MAX
      CHERY TIGGO 8 PRO MAX
    • CHERY OMODA 5 GT
      CHERY OMODA 5 GT
    • CHERY J6 ev
      CHERY J6
    • CHERY Tiggo Cross
      CHERY Tiggo Cross
    • CHERY Tiggo 8 CSH phev
      CHERY Tiggo 8 CSH
    • CHERY C5
      CHERY C5
    Harga Mobil CHERY

    Jangan lewatkan

    Promo CHERY J6, DP & Cicilan

    • RWD DP Rp 101,1 Juta Angsuran Rp 10,74 Juta x 60 Bulan Harga Rp 525,5 Juta OTR Lihat Promo
    • IWD DP Rp 113,1 Juta Angsuran Rp 11,98 Juta x 60 Bulan Harga Rp 585,5 Juta OTR Lihat Promo

    GIIAS 2025

    Tren & Pembaruan Terbaru

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Mobil Unggulan CHERY

    • Yang Akan Datang
    • CHERY TIGGO 4 PRO
      CHERY TIGGO 4 PRO
      Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil CHERY J6 Terbaru di Oto

    Oto
    • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
      COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
      30 Dec, 2025 .
    • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      14 Nov, 2024 .
    Tonton Video Mobil CHERY J6

    Bandingkan & Rekomendasi

    CHERY J6 ev
    CHERY J6
    Rp 525,5 - 615,5 Juta
    Harga CHERY J6
    Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
    Rp 583,7 - 788,3 Juta
    Harga Fortuner
    Suzuki Jimny
    Suzuki Jimny
    Rp 456,8 - 473,5 Juta
    Harga Jimny
    Nissan X Trail
    Nissan X Trail
    Rp 576 Juta
    Harga X Trail
    Mazda CX-30
    Mazda CX-30
    Rp 585,5 Juta
    Harga CX-30
    Jenis Bahan Bakar Electric
    Diesel
    Bensin
    Bensin
    Bensin
    Tenaga 181
    148
    101
    169
    153
    Torsi 220 Nm
    400 Nm
    130 Nm
    233 Nm
    200 Nm
    Ground Clearance 200 mm
    -
    210 mm
    210 mm
    180 mm
    Tempat Duduk 5
    7
    4
    7
    5
    Jenis Transmisi Otomatis
    Manual
    Manual
    CVT
    Otomatis
    Mesin -
    2393
    1462
    2488
    1998
    Bandingkan Sekarang

    Tren SUV

    • Yang Akan Datang
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Neta U ev
      Neta U
      Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan Ariya ev
      Nissan Ariya
      Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • DFSK Glory E3 ev
      DFSK Glory E3
      Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • DFSK Seres 3 ev
      DFSK Seres 3
      Rp 370 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Hyundai Seven Concept ev
      Hyundai Seven Concept
      Rp 974,42 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    Mobil SUV Yang Akan Datang

    Artikel Mobil CHERY J6 dari Carvaganza

    • Debut Chery J6T Dapat Sambutan Hangat, Varian Reguler Masih Diminati
      Debut Chery J6T Dapat Sambutan Hangat, Varian Reguler Masih Diminati
      Muhammad Hafid, 10 Des, 2025
    • GJAW 2025: Chery J6T Ungkap Harga Resmi, Tidak Sampai Rp600 Juta
      GJAW 2025: Chery J6T Ungkap Harga Resmi, Tidak Sampai Rp600 Juta
      Bangkit Jaya, 21 Nov, 2025
    • Siksa Varian Anyar Chery J6T di Medan Ekstrem, Buktikan Keandalan EV di Jalur Off-road
      Siksa Varian Anyar Chery J6T di Medan Ekstrem, Buktikan Keandalan EV di Jalur Off-road
      Muhammad Hafid, 17 Nov, 2025
    • Chery Hadirkan Paket Aksesori J6 Phantom Parts, Bikin Gaya Semakin Gagah
      Chery Hadirkan Paket Aksesori J6 Phantom Parts, Bikin Gaya Semakin Gagah
      Muhammad Hafid, 11 Nov, 2025
    • Chery J6 Fest Tantang Komunitas Adu Ketangkasan Main Off-road Pakai EV
      Chery J6 Fest Tantang Komunitas Adu Ketangkasan Main Off-road Pakai EV
      Muhammad Hafid, 10 Nov, 2025

    Artikel Mobil CHERY J6 dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Bisa Jadi Inspirasi Konsumen, Chery Pajang J6 Hasil Modifikasi Cellos di GIIAS 2025
      Bisa Jadi Inspirasi Konsumen, Chery Pajang J6 Hasil Modifikasi Cellos di GIIAS 2025
      Anjar Leksana, 28 Jul, 2025
    • SUV Listrik J6 Jadi Penopang Penjualan Chery Sales Indonesia 
      SUV Listrik J6 Jadi Penopang Penjualan Chery Sales Indonesia 
      Anjar Leksana, 02 Mei, 2025
    • Chery J6 EV Semakin Diminati, Pemesanan Bisa 1.000 Unit Sebulan
      Chery J6 EV Semakin Diminati, Pemesanan Bisa 1.000 Unit Sebulan
      Anjar Leksana, 12 Feb, 2025
    • Ada Dua Varian, Cek Harga Offroader Listrik Chery J6
      Ada Dua Varian, Cek Harga Offroader Listrik Chery J6
      Zenuar Istanto, 02 Des, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*