4 Fakta Ganti Oli Yang Belum Anda Ketahui

4 Fakta Ganti Oli Yang Belum Anda Ketahui

Soal ganti oli mobil bukan hal sepele. Kesalahan dalam memilih atau saat megganti oli bisa berakibat fatal nantinya kepada mesin. Pemahaman soal oli sangat diperlukan ketika Anda memiliki kendaraan. Berikut 4 fakta ganti oli yang harus Anda pahami.

Sering Kena Macet Bikin Cepat Ganti Oli

KEmacetan lalu lintas kota besar

 

Ada istilah oli stres atau sudah rusak. Artinya performa oli juga sudah menurun dalam menjalankan fungsi. Tapi benarkah kalau sering kena macet oli harus lebih sering diganti? "Menurut saya itu benar sekali. Karena mesin hidup terus tanpa ada odometer bergerak. Salah satunya, faktor panas lebih yang ditanggung mesin. Semakin panas temperatur, usia oli semakin pendek. Setiap kenaikan 10 derajat, oli semakin pendek usianya menjadi separuhnya," ungkap Agung Prabowo selaku Technical Specialist PT Pertamina Lubricant saat presentasi di acara Mitos & Fakta Seputar BBM & Pelumas di Bogor (26/3). Pada intinya, ganti oli dilakukan saat oli sudah stres dan kemacetan jalan ekstrem jadi salah satu penyebab oli cepat stres.

Sering Ganti Merek Oli Tidak Masalah

Berganti-ganti dalam pemilihan merek oli tidak menimbulkan masalah. Selama tipe olinya sesuai dan sama, termasuk spesifikasi dan SAE-nya sama, ganti merek sangat aman. "Kalau tipe olinya sama, juga spesifikasinya, tidak apa-apa. Selama basis olinya sama, meski beda merek, tak ada masalah," papar Agung.

Yang perlu diperhatikan, menurut Agung, jangan sampai tercampur antara oli mineral dengan fully sintetis. Karena ada aditif yang tidak kompatibel antara keduanya. Jadi kalau mau beralih ke oli full sintetis, pastikan flushing atau pengurasan menyeluruh pada mesin agar bekas oli lama tidak tersisa lagi. Begitu juga sebaliknya. Selain itu, pastikan usia oli masih terbilang baru saat memilih full sintetis. Usia 3 - 6 bulan dipajang di toko merupakan rentang waktu yang masih bisa diterima. Lewat dari itu disarankan jangan membelinya.

Perubahan Warna Bukan Indikator Mengganti Oli

Semakin banyak bekerja oli akan semakin rusak. Warnanya juga berubah jadi lebih pekat. Wajar, karena perubahan warna menjadi indikasi kalau oli bekerja dengan baik mengikat partikel-partikel kecil agar tidak mengendap. Itu sejalan dengan salah satu fungsi oli, yakni membersihkan. Jadi perubahan warna oli semata tak bisa jadi patokan sebagai indikator waktu pergantian oli. "Oli yang bagus membawa kotoran lebih banyak, cukup lihat filternya saja. Tak perlu lama-lama, tiga hari (sejak mengganti) sudah cukup," ucap Agung.

Tak Wajib Ganti Oli Setiap 10.000 km

Anggapan kalau oli harus diganti setelah 10.000 km itu salah. Memang masing-masing manufaktur mobil memberi acuan mengganti oli berdasarkan waktu atau jarak penggunaan. Tapi jarak 10.000 km saja tidak wajib mengganti oli. Mengganti oli tetap dilakukan karena oli sudah stres tadi dan tak bekerja dengan baik. Jadi kalau ingin mengacu pada jarak, ya sebaiknya ikuti yang disarankan oleh manufaktur. (Tomi/RS)

Baca juga: Waspada Aki Rekondisi, Kenali Ciri-ciri Ini!

Ardiantomi

Ardiantomi

Ardiantomi, atau yang akrab disapa Tomi ini awalnya tidak menggeluti dunia otomotif hingga ia menyadari pasion-nya dalam mengemudi dan memutuskan untuk lebih memahami seluk-beluk otomotif. Pria yang sudah piawai mengemudi sejak usia 12 tahun ini kemudian memiliki hasrat untuk dapat mencoba semua jenis mobil yang ada di dunia.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2025

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Pilihan

  • Yang Akan Datang
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Bandar Lampung
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Bandar Lampung
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Bandar Lampung
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Bandar Lampung
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • CHERY TIGGO 4 PRO
    CHERY TIGGO 4 PRO
    Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Bandar Lampung
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    30 Dec, 2025 .
  • FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    30 Dec, 2025 .
  •  Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    22 Dec, 2025 .
  • NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    10 Dec, 2025 .
  • TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    10 Dec, 2025 .
  • TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    18 Nov, 2025 .
  • ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    18 Nov, 2025 .
  • COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    18 Nov, 2025 .
  • LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    18 Nov, 2025 .
  • WULING DARION EV dan PHEV NGACAK-NGACAK HARGA PASAR, JADI BIKIN PUSING PABRIKAN LAIN!
    WULING DARION EV dan PHEV NGACAK-NGACAK HARGA PASAR, JADI BIKIN PUSING PABRIKAN LAIN!
    18 Nov, 2025 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Bukan Cuma Irit BBM, 5 Alasan Ini Bikin Toyota Veloz Hybrid Jadi Opsi Menarik buat Road Trip
    Bukan Cuma Irit BBM, 5 Alasan Ini Bikin Toyota Veloz Hybrid Jadi Opsi Menarik buat Road Trip
    Zenuar Yoga, Hari ini
  • Wakil Indonesia Kembali Setelah 14 Tahun, Julian Johan Siap Debut Reli Dakar 2026
    Wakil Indonesia Kembali Setelah 14 Tahun, Julian Johan Siap Debut Reli Dakar 2026
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Mengenal Ford Everest Titanium, Tawarkan Rasa Premium dan Dapat Diandalkan
    Mengenal Ford Everest Titanium, Tawarkan Rasa Premium dan Dapat Diandalkan
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Geely EX2 Hadir Nyentrik, Tebar Pesona di Ben’s Backyard Bintaro
    Geely EX2 Hadir Nyentrik, Tebar Pesona di Ben’s Backyard Bintaro
    Setyo Adi, Hari ini
  • Bantu Penanggulangan Musibah di Sumatera, Hyundai Sumbang Ambulans Stargazer Cartenz
    Bantu Penanggulangan Musibah di Sumatera, Hyundai Sumbang Ambulans Stargazer Cartenz
    Anjar Leksana, Hari ini

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Veloz Hybrid EV Lintas Nusa, Menakar Efisiensi Bahan Bakar dan Kapabilitas sebagai Kendaraan Keluarga 7-Penumpang Jarak Jauh
    Veloz Hybrid EV Lintas Nusa, Menakar Efisiensi Bahan Bakar dan Kapabilitas sebagai Kendaraan Keluarga 7-Penumpang Jarak Jauh
    Bangkit Jaya Putra, Hari ini
  • Mengupas Singgasana Mewah Bozz Seat Milik Volkswagen ID.Buzz Bozz Edition
    Mengupas Singgasana Mewah Bozz Seat Milik Volkswagen ID.Buzz Bozz Edition
    Anindiyo Pradhono, Hari ini
  • 10 Kendaraan Bensin dan Diesel yang Mengaspal di Indonesia pada 2025
    10 Kendaraan Bensin dan Diesel yang Mengaspal di Indonesia pada 2025
    Anjar Leksana, 31 Des, 2025
  • Ada Kans Masuk Indonesia, Intip Spesifikasi Wuling Starlight 560
    Ada Kans Masuk Indonesia, Intip Spesifikasi Wuling Starlight 560
    Anjar Leksana, 26 Des, 2025
  • Ini Alasan Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel Masih Punya Banyak Peminat
    Ini Alasan Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel Masih Punya Banyak Peminat
    Anjar Leksana, 23 Des, 2025
  • Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Anjar Leksana, 29 Des, 2025
  • Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Setyo Adi, 12 Agu, 2025
  • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Setyo Adi, 04 Des, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Setyo Adi, 01 Sep, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    Setyo Adi, 24 Jun, 2025
  • Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Alvando Noya, 13 Jun, 2025
  • Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
    Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
    Anjar Leksana, Hari ini
  • 5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    Anjar Leksana, 16 Okt, 2025
  • Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Setyo Adi, 08 Sep, 2025
  • Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Anjar Leksana, 04 Agu, 2025
  • GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    Setyo Adi, 04 Agu, 2025

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*