Kawaski Dirumorkan Akan Produksi Scrambler 150cc

Kawaski Dirumorkan Akan Produksi Scrambler 150cc

JAKARTA: Pada ajang EICMA 2015 yang baru saja dihelat, spekulasi bermunculan terkait Kawasaki yang kabarnya akan membuat mesin kuat 150cc silinder tunggal, yang akan digunakan untuk menghidupi dua motro – roadster modern dan retro-klasik yang keduanya merupakan motor jenis scrambler. Untuk semakin menghangatkan spekulasi ini, sebuah sketsa dengan model scrambler gunung dirilis di internet.

Jika spekulasi ini benar adanya, Kawasaki kemungkinan akan memasang mesin 150cc silinder tunggal bersistem pendingin udara di proyek terbarunya. Besaran tenaga yang dikeluarkan masih belum diumumkan, namun scrambler terbaru ini diperkirakan menghasilkan tenaga sebesar 17-20 bhp dan akan dilengkapi dengan girbok 6-percepatan. Dalam segi desain, Kawasaki scrambler baru akan dibuat berpatokan pada Scrambler bergaya 1970-an, dan perpaduan tampang sport moderen dan retro, yang sudah menjadi tren terkini di pasar motor. Terinspirasi dari Benelli dan Ducati, Kawasaki meluncurkan scrambler barunya tapi di segmen entry-level.

Pabrikan asal Jepang masih belum merilis pernyataan resmi apapun mengenai scrambler 150cc barunya. Namun dengan adanya cerita yang beredar di internet dan perilisan sketsanya saat ini, kelihatannya Kawasaki mempunyai rencana yang utuh untuk terjun di segmen entry-level scrambler. Kawasaki dikabarkan membatasi perilisian model terbarunya di pasar Asia dan Amerika Selatan saja. Jika rumor ini benar, maka scrambler baru dari Kawasaki akan menyaingi Ducati Sixty2 dan Benelli Scrambler.

Model Motor Kawasaki

  • Kawasaki D-Tracker
    Kawasaki D-Tracker
  • Kawasaki KX 65
    Kawasaki KX 65
  • Kawasaki Ninja ZX-25R
    Kawasaki Ninja ZX-25R
  • Kawasaki W175
    Kawasaki W175
  • Kawasaki Ninja 250
    Kawasaki Ninja 250
  • Kawasaki KLX 150
    Kawasaki KLX 150
  • Kawasaki KLX 150 SM
    Kawasaki KLX 150 SM
  • Kawasaki W175TR
    Kawasaki W175TR
  • Kawasaki Ninja ZX-25RR
    Kawasaki Ninja ZX-25RR
  • Kawasaki KLX 140R
    Kawasaki KLX 140R
Harga Motor Kawasaki

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki Ninja H2R
    Kawasaki Ninja H2R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki ZH2
    Kawasaki ZH2
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Kawasaki Terbaru di Oto

Oto
  • Kawasaki Ninja ZX-4RR, Lebih Mahal Rp100 Jutaan dari ZX-25R, Menarik Buat Dibeli?
    Kawasaki Ninja ZX-4RR, Lebih Mahal Rp100 Jutaan dari ZX-25R, Menarik Buat Dibeli?
    31 Mar, 2023 .
  • Kawasaki KLX150SM, Asik Buat Riding di Perkotaan - First Impression
    Kawasaki KLX150SM, Asik Buat Riding di Perkotaan - First Impression
    21 Mar, 2023 .
  • Kawasaki KLX 230, Tinggal Pilih Mau Trail atau Supermoto | First Impression
    Kawasaki KLX 230, Tinggal Pilih Mau Trail atau Supermoto | First Impression
    17 Jun, 2022 .
  • Kawasaki Ninja ZX-25R | First Ride | Tes Di Sirkuit Sentul | OTO.com
    Kawasaki Ninja ZX-25R | First Ride | Tes Di Sirkuit Sentul | OTO.com
    28 Jul, 2020 .
  • Kawasaki W175TR | First Impression | Lebih Murah, Lebih Jadul | OTO.com
    Kawasaki W175TR | First Impression | Lebih Murah, Lebih Jadul | OTO.com
    29 Nov, 2019 .
  • Kawasaki KLX 230 | First Ride | Bagaimana Impresinya? | OTO com
    Kawasaki KLX 230 | First Ride | Bagaimana Impresinya? | OTO com
    01 Jul, 2019 .
  • Kawasaki KLX 230 | First Impression | Pertama Di Dunia | OTO com
    Kawasaki KLX 230 | First Impression | Pertama Di Dunia | OTO com
    23 May, 2019 .
  • Kawasaki W175 Cafe 2019 | First Impression | Apa Saja Bedanya? | OTO.com
    Kawasaki W175 Cafe 2019 | First Impression | Apa Saja Bedanya? | OTO.com
    17 Jan, 2019 .
  • Kawasaki Ninja 250 2019 | Bike Review | Perbedaan Setiap Varian | OTO.com
    Kawasaki Ninja 250 2019 | Bike Review | Perbedaan Setiap Varian | OTO.com
    06 Dec, 2018 .
  • Kawasaki Ninja 250 2019 & ZX-6R | First Impression | Sekarang Punya Fitur Canggih | OTO.com
    Kawasaki Ninja 250 2019 & ZX-6R | First Impression | Sekarang Punya Fitur Canggih | OTO.com
    02 Nov, 2018 .
Tonton Video Motor Kawasaki

Artikel Motor Kawasaki dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Ingin Pakai Supermoto Buat Harian? Ini Pilihannya
    Ingin Pakai Supermoto Buat Harian? Ini Pilihannya
    Zenuar Istanto, 05 Apr, 2024
  • Kawasaki Ninja 40th Anniversary Series Dijual Terbatas di Indonesia
    Kawasaki Ninja 40th Anniversary Series Dijual Terbatas di Indonesia
    Zenuar Istanto, 26 Mar, 2024
  • Kawasaki W175TR Lebih Segar dengan Warna Baru
    Kawasaki W175TR Lebih Segar dengan Warna Baru
    Zenuar Istanto, 09 Jan, 2024
  • Tawaran Supermoto dari Kawasaki, Pilihannya Beragam Mulai Rp30 Jutaan
    Tawaran Supermoto dari Kawasaki, Pilihannya Beragam Mulai Rp30 Jutaan
    Zenuar Istanto, 04 Jan, 2024
  • Spesifikasi Kawasaki Ninja Elektrik dan Hybrid yang Dipajang di JMS 2023
    Spesifikasi Kawasaki Ninja Elektrik dan Hybrid yang Dipajang di JMS 2023
    Anjar Leksana, 02 Nov, 2023
  • Kawasaki KLX 150 BF: Jawaban Klaim Multi-Purpose di Habitat Sebenarnya
    Kawasaki KLX 150 BF: Jawaban Klaim Multi-Purpose di Habitat Sebenarnya
    Eka Zulkarnain H, 12 Nov, 2020
  • Macam-macam Kawasaki KLX, Trail untuk Harian hingga Off-road Serius
    Macam-macam Kawasaki KLX, Trail untuk Harian hingga Off-road Serius
    Zenuar Istanto, 28 Jun, 2021
  • Deretan Kawasaki KLX Series Khusus Pehobi Trail dan Off-road
    Deretan Kawasaki KLX Series Khusus Pehobi Trail dan Off-road
    Zenuar Istanto, 15 Jun, 2021
  • Bedah Trio Trail Kompetisi Kawasaki di Pasar Tanah Air
    Bedah Trio Trail Kompetisi Kawasaki di Pasar Tanah Air
    Helmi Alfriandi, 04 Nov, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*