Mercedes-AMG Siap Luncurkan E-Class Paling Brutal

  • 2016/10/Mercedes-AMG-E63-S-Sedan_039.jpg
  • 2016/10/Mercedes-AMG-E63-S-Sedan_18.jpg
  • 2016/10/Mercedes-AMG-E63-S.jpg
  • 2016/10/Mercedes-AMG-E63-S-Sedan_078.jpg

Mercedes-Benz kemarin (26/10) merilis spesifikasi model paling brutal dari generasi baru E-Class mereka. E63 yang disebut sebagai E-Class paling bertenaga yang pernah dibuat Mercedes-Benz sepanjang sejarah ini akan meluncur pada ajang Los Angeles Auto Show, November nanti.

“E63 generasi baru merepresentasikan kemajuan pesat yang pernah kami lakukan dari satu generasi ke generasi selanjutnya. Dinamika kendaraan sangat penting bagi kami, karenanya pada saat pengembangan, kami gabungkan sistem fully variable all-wheel drive yang dikombinasikan dengan performa mesin V8 4.0 liter Biturbo,” ujar Chairman of the Board of Management of Mercedes-AMG GmbH, Tobias Moers.

E63 launching November

Seperti biasanya, Mercedes-Benz akan merilis AMG E63 dalam dua opsi, E63 dan E63 S. Sedan 4 pintu ini dibedakan dengan output tenaganya. Model E63 mampu mengeluarkan daya hingga 563 PS, sedangkan model E63 S mampu memproduksi hingga 606 PS. Jumlah tenaga 606 PS tersebut membuat E63 S sebagai model E-Class paling bertenaga yang pernah dirancang Mercedes-Benz dan AMG.

Produksi tenaga ini sebenarnya cukup menarik, pasalnya Mercedes-AMG E63 generasi baru menggunakan unit mesin yang lebih kecil 1,5 liter dari pendahulunya, yakni hanya 4.0 liter. Masih menggunakan konfigurasi V8, mesin 4.0 liter dengan dua buah Twinscroll turbo ini bisa melesatkan E63 S 0-100 km/jam dalam tempo 3,3 detik saja, atau lebih cepat 0,1 detik dari Lamborghini Huracan yang harganya berkali lipat.

mesin E63 baru

Mesin ini dipadankan dengan transmisi AMG Speedshift MCT 9-speed yang disalurkan ke sistem gerak seluruh roda AMG Performance 4Matic+. Perbedaan 4Matic+ ini dengan sistem gerak seluruh roda sebelumnya adalah kemampuannya untuk menyalurkan tenaga secara variatif ke setiap sisi roda yang membutuhkan tenaga. Karakter penyaluran tenaga ini disebutkan Mercedes-AMG cukup berbeda dengan sebelumnya yang orientasinya lebih pada roda belakang.

Di sisi eksterior juga tentunya E63 tampil lebih modern dibanding generasi sebelumnya. Tampilan E63 lebih layak disebut sporti ketimbang disebut sebagai versi agresif E-Class. Bahkan uniknya untuk pertama kalinya, sedan AMG menggunakan potongan kap yang disajikan di bagian atas seperti model Coupe AMG.

E63 terbaru

Kemampuan E63 untuk melesat dengan cepat ternyata bukan hanya didukung oleh faktor mesinnya saja. Namun juga aerodinamika E-Class paling bertenaga ini juga ditingkatkan. Rendahnya hambatan angin, minimnya koefisien drag, hingga sepucuk spoiler kecil di bagian buritan, turut dirancang untuk menyajikan aerodinamika terbaik.

Model E63 paling brutal ini akan tampil perdana di ajang Los Angeles Motor Show. Nantinya, pengiriman di dealer global akan dilakukan pada Juni 2017, untuk kemudian dipasarkan ke publik.

Sambil menunggu, coba lihat bagaimana anggunnya 'monster berbulu domba' ini melenggok di lintasan sirkuit. Dan suaranya akan membuat para maniak mobil meneteskan air liur.

Baca Juga: Mercedes siap tantang Volvo

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mercedes Benz

  • Mercedes Benz GLB-Class
    Mercedes Benz GLB-Class
  • Mercedes Benz C-Class Sedan
    Mercedes Benz C-Class Sedan
  • Mercedes Benz GLE-Class
    Mercedes Benz GLE-Class
  • Mercedes Benz AMG GT
    Mercedes Benz AMG GT
  • Mercedes Benz E-Class
    Mercedes Benz E-Class
  • Mercedes Benz CLS-Class
    Mercedes Benz CLS-Class
  • Mercedes Benz CLA-Class
    Mercedes Benz CLA-Class
  • Mercedes Benz V-Class
    Mercedes Benz V-Class
  • Mercedes Benz GLC-Class
    Mercedes Benz GLC-Class
  • Mercedes Benz G-Class
    Mercedes Benz G-Class
Harga Mobil Mercedes Benz

Promo Mercedes Benz AMG GT, DP & Cicilan

  • 53 4Matic+ 4 Door Coupe DP Rp 913,53 Juta Angsuran Rp 69,52 Juta x 71 Bulan Rp 3,4 Milyar OTR Lihat Promo

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Mercedes Benz EQE SUV
    Mercedes Benz EQE SUV
    Rp 1,222 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Mercedes Benz AMG GT Terbaru di Oto

Oto
  • CHRIS HARRIS ON CARS - Mercedes AMG GT S
    CHRIS HARRIS ON CARS - Mercedes AMG GT S
    16 Oct, 2015 . 1M kali dilihat
  • Mercedes-Benz AMG GT S 2015 Start Up In Depth Review Interior Exterior
    Mercedes-Benz AMG GT S 2015 Start Up In Depth Review Interior Exterior
    16 Oct, 2015 . 28K kali dilihat
  • 2016 Mercedes AMG GT S Review
    2016 Mercedes AMG GT S Review
    04 Sep, 2015 .
  • Mercedes AMG GT review - Carbuyer
    Mercedes AMG GT review - Carbuyer
    04 Sep, 2015 .
  • 2016 Mercedes-AMG GT S (Edition 1) Start Up, Road Test, and In Depth Review
    2016 Mercedes-AMG GT S (Edition 1) Start Up, Road Test, and In Depth Review
    11 Aug, 2015 .
Tonton Video Mobil Mercedes Benz AMG GT

Bandingkan & Rekomendasi

Maserati GranTurismo
Maserati GranTurismo
Rp 3,5 - 3,96 Milyar
Tulis Review Harga GranTurismo
Bentley Continental
Bentley Continental
Rp 4,066 - 8 Milyar
Tulis Review Harga Continental
Mercedes Benz GLE-Class
Mercedes Benz GLE-Class
Rp 2,17 - 2,835 Milyar
Tulis Review Harga GLE-Class
BMW 8 Series Gran Coupe
BMW 8 Series Coupe
BMW 8 Series Coupe
Rp 3,033 Milyar
Harga 8 Series Coupe
Mesin 4244
5998
2999
2998
2998
Tenaga 405
626
367
340
340
Tempat Duduk 4
4
5
5
4
Jenis Transmisi Otomatis
Otomatis
Otomatis
Otomatis
Otomatis

Tren Coupe

  • Yang Akan Datang
  • Porsche 718
    Porsche 718
    Berdasarkan Pesanan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Coupe Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mercedes Benz AMG GT dari Carvaganza

  • Generasi Penerus Mercedes-AMG GT Lahir, Dapat Penyempurnaan Menyeluruh
    Generasi Penerus Mercedes-AMG GT Lahir, Dapat Penyempurnaan Menyeluruh
    Muhammad Hafid, 25 Agu, 2023
  • Mercedes-AMG GT2 Disiapkan Jadi Mobil Balap Paling Buas Sebelum Ganti Generasi
    Mercedes-AMG GT2 Disiapkan Jadi Mobil Balap Paling Buas Sebelum Ganti Generasi
    Alvando Noya, 16 Des, 2022
  • Ketahuan Sedang Uji Jalan, Tampang Calon Mercedes-AMG GT Terbaru Kelihatan
    Ketahuan Sedang Uji Jalan, Tampang Calon Mercedes-AMG GT Terbaru Kelihatan
    Muhammad Hafid, 15 Nov, 2022
  • Generasi Baru Mercedes-AMG GT 63 S 4-Door Coupe Bermesin Hybrid yang Sangat Buas
    Generasi Baru Mercedes-AMG GT 63 S 4-Door Coupe Bermesin Hybrid yang Sangat Buas
    Alvando Noya, 07 Feb, 2022
  • Mercedes-AMG GT Segera Stop Produksi Akhir Tahun Ini?
    Mercedes-AMG GT Segera Stop Produksi Akhir Tahun Ini?
    Wahyu Hariantono, 13 Okt, 2021

Artikel Mobil Mercedes Benz AMG GT dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Brabus Rocket 900, Super Saloon Berbasis Mercedes-AMG GT 63 S
    Brabus Rocket 900, Super Saloon Berbasis Mercedes-AMG GT 63 S
    Ahmad Karim, 28 Okt, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*