Lihat Pasar Potensial, Lexus Kembangkan Crossover Tujuh Penumpang

Lihat Pasar Potensial, Lexus Kembangkan Crossover Tujuh Penumpang

JAKARTA :Tidak bisa dipungkiri, dalam beberapa periode terakhir ini, segmen mobil dengan kapasitas tujuh penumpang menunjukkan pertumbuhan yang signifikan. Hal ini membuat banyak produsen otomotif ‘berbondong-bondong’ untuk menghadirkan berbagai model terbaru yang menampung tujuh penumpang. Tidak terkecuali merek premium di bawah Toyota, Lexus, yang kabarnya juga akan mengembangkan model RX350 sebagai model crossover yang mengusung tiga baris bangku penumpang.

Keputusan Lexus untuk mengembangkan model andalannya itu juga lantaran hasil kajian pasar yang dilakukan di Amerika Serikat menunjukkan permintaan pasar akan crossover tujuh penumpang semakin meningkat. “Telah banyak diler Lexus di Amerika Serikat yang meminta Lexus RX350 dilengkapi dengan kapasitas tiga baris tempat duduk bagi penumpangnya,” jelas Jeff Bracken,selaku General Manager Lexus AS. Demikian dikutip dari Caranddrivers, Senin (10/8/2015). RX350 akan menjadi model ketiga SUV tujuh penumpang besutan Lexus. Sebelumnya, anak perusahaan Toyota itu telah memiliki dua model SUV yang berkapasitas tujuh penumpang, yaitu GX570 dan LX570.

Meskipun Lexus RX350 nantinya akan berstatus sebagai model baru, tapi Lexus belum memberikan informasi mengenai ubahan apa saja yang akan dilakukan pada model crossover andalannya itu. Selain akan mengubah konfigurasi tempat duduk dengan menambah kursi di baris ketiga, Lexus masih enggan membeberkan spek detail dari RX350 7 kursi. Yang pasti, hadirnya RX350 yang memiliki tujuh kursi akan membuat produsen mobil premium lainnya kebakaran jenggot. Dilansir, mobil itu akan bersaing ketat dengan BMW X5, QX60, dan Volvo XC90 – yang juga merupakan model SUV premium yang dapat menampung tujuh penumpang.

Seperti yang telah diketahui sebelumnya, saat ini, Lexus RX350 diposisikan sebagai crossover lima penumpang dan terjual 100.000 unit per tahun, lantaran menawarkan level ekonomis terbaik di kelasnya. Model ini dikembangkan menggunakan platform atau kerangka yang sama dengan Toyota Highlander model 2014. Crossover mewah ini mengadopsi mesin V6 berkapasitas 3.5 liter dual VVT-i. Mesin ini mampu menyemburkan tenaga sebesar 270 hp beserta letupan torsi sebesar 6200 Nm. RX350 hanya membutuhkan waktu 7,7 detik untuk menembus 100 km/jam dari posisi diam dengan kecepatan puncak mencapai 112 kilometer per jam.

Hingga detik ini, Lexus masih bungkam perihal spesifikasi jantung pacu yang akan diusung RX350 tujuh penumpang. Akankah mesin V6 masih dipertahankan, masih belum diketahui secara pasti. Begitu juga halnya dengan harga dan tanggal perilisan resmi. Kita tunggu bersama perkembangannya!

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Lexus

  • Lexus RX
    Lexus RX
  • Lexus LM
    Lexus LM
  • Lexus LX
    Lexus LX
  • Lexus LS
    Lexus LS
  • Lexus ES
    Lexus ES
  • Lexus UX
    Lexus UX
  • Lexus NX
    Lexus NX
  • Lexus LC
    Lexus LC
  • Lexus RZ
    Lexus RZ
Harga Mobil Lexus

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Lexus RX 350 Terbaru di Oto

Oto
  • 2013 Lexus RX 350 - SUV | New Car Review | AutoTrader.com
    2013 Lexus RX 350 - SUV | New Car Review | AutoTrader.com
    26 May, 2015 . 45K kali dilihat
  • 2015 Lexus RX 350 Full Review, Start Up, Exhaust
    2015 Lexus RX 350 Full Review, Start Up, Exhaust
    26 May, 2015 . 122K kali dilihat
  • 2015 Lexus RX 350 Start Up / Exhaust / Full Review
    2015 Lexus RX 350 Start Up / Exhaust / Full Review
    26 May, 2015 . 16K kali dilihat
  • 2015 Lexus RX 350 Review
    2015 Lexus RX 350 Review
    26 May, 2015 . 68K kali dilihat
Tonton Video Mobil Lexus RX 350

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mercedes Benz EQE SUV
    Mercedes Benz EQE SUV
    Rp 1,222 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Haval Jolion
    Haval Jolion
    Rp 442,21 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Lexus RX 350 dari Carvaganza

  • Adrian Newey Resmi Tinggalkan Red Bull Tahun Depan, Bakal Pindah ke Mana?
    Adrian Newey Resmi Tinggalkan Red Bull Tahun Depan, Bakal Pindah ke Mana?
    Wahyu Hariantono, Hari ini
  • PEVS 2024: Harga Khusus Chery Omoda E5 Hampir Sold Out, Sisa Ratusan Unit
    PEVS 2024: Harga Khusus Chery Omoda E5 Hampir Sold Out, Sisa Ratusan Unit
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Sukses di Segmen EV, Wuling Motors Perkuat Komitmen Lewat ABC Stories
    Sukses di Segmen EV, Wuling Motors Perkuat Komitmen Lewat ABC Stories
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Eksplor Perubahan Neta V-II, Bukan Cuma Penyegaran Tampilan
    Eksplor Perubahan Neta V-II, Bukan Cuma Penyegaran Tampilan
    Setyo Adi, Hari ini
  • Bertemu Langsung Tank 300 di Baoding, SUV Hybrid Gagah Pelahap Off-road
    Bertemu Langsung Tank 300 di Baoding, SUV Hybrid Gagah Pelahap Off-road
    Editorial, Hari ini

Artikel Mobil Lexus RX 350 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • BMW i5 eDrive40 M Sport Dilabeli Harga Rp2,177 Miliar
    BMW i5 eDrive40 M Sport Dilabeli Harga Rp2,177 Miliar
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Wuling Cloud EV Bisa Dipesan dengan Estimasi Harga Rp410 Juta
    Wuling Cloud EV Bisa Dipesan dengan Estimasi Harga Rp410 Juta
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • GWM Tank 300, Calon Penjinak Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport
    GWM Tank 300, Calon Penjinak Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport
    Zigwheels, Hari ini
  • Dijual Rp200 Jutaan, Selengkap Apa Mobil Listrik Neta V-II Rakitan Lokal?
    Dijual Rp200 Jutaan, Selengkap Apa Mobil Listrik Neta V-II Rakitan Lokal?
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Detail Kelengkapan Chery Tiggo 9 PHEV yang Baru Mendebut 
    Detail Kelengkapan Chery Tiggo 9 PHEV yang Baru Mendebut 
    Anjar Leksana, 30 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*