Tampilan New Mazda VX-1 Terbaru Diumumkan Mazda

  • 2016/03/MazdaVX1_lugage.jpg

Jakarta: Tanpa seremoni apapun, PT Mazda Motor Indonesia (MMI) akhirnya mengumumkan penyegaran line-up entry MPV mereka, Mazda VX-1 pada Selasa (01/03). Mazda Indonesia melalui siaran pers-nya memaparkan pembaharuan pada sisi eksterior dan interior VX-1 serta penambahan pada fitur keselamatan yang dibawanya. Saat ini Mazda menawarkan dua pilihan varian VX-1 yaitu Metro Tipe V dan Tipe R dengan pilihan transmisi manual (MT) maupun otomatis (AT).

VX-1 tampak belakang

Sebagaimana sebelumnya, produk yang merupakan hasil kerjasama dengan Suzuki ini, juga memiliki perubahan yang didapatkan oleh Suzuki Ertiga. Sosok varian Ertiga Dreza yang diluncurkan awal tahun ini seakan menjadi kembaran untuk VX-1 teranyar kali ini. Di bagian depan, gril berlapis chrome kini lebih lebar, desain bumper yang juga mendapatkan aksen chrome pada bagian lampu kabut, tampil lebih modern. Pada roda, velgnya kini juga mendapatkan desain baru. Di belakang, kini tersedia sensor parkir untuk memudahkan pengemudi saat ermanuver parkir, dan kini, kaca spion luar dapat dilipat secara otomatis.

kabin VX-1

Di dalam kabin, beberapa sentuhan penyegaran juga diberikan, antara lain dengan penggunaan sistem audio terbaru untuk menghibur penumpang. Paduan warna hitam dan beige yang terang menjadikan ruang kabin VX-1 terasa lapang. Lingkar kemudi juga diklaim mendapatkan sentuhan warna baru. Pada baris kedua, kini juga telah disediakan soket listrik 12V yang berguna untuk mengisi ulang baterai ponsel atau gadget penumpang tengah. Sementara di baris ketiga, kursinya kini mendapatkan mekanisme pelipatan 50:50 untuk memberikan ruang ekstra pada bagasi jika diperlukan.

soket listrik VX-1

“Selain melengkapi jajaran produk Mazda di Indonesia, kehadiran New Mazda VX-1 ini juga merupakan salah satu upaya nyata kami untuk sekali lagi memberikan pilihan terbaik bagi pelanggan Mazda,” ujar Keizo Okue, President Director MMI. Layanan terbaik ini antara lain juga disuguhkan melalui fitur keselamatan yang disempurnakan. Bagi penumpang di depan, VX-1 kini telah memiliki Dual SRS Airbag, sementara sabuk keselamatannya juga telah memiliki fitur pretensioner dan load limiter. Kabin VX-1 juga semakin sehat dengan adanya Pollen Filter pada penyejuk kabin (AC) yang akan menyaring dan membuang partikel penyebab alergi yang berasal dari udara luar. Sebagai informasi, pada Oktober tahun lalu, Mazda Indonesia sukses mendapatkan penghargaan sebagai merek paling memuaskan bagi konsumennya versi JD Power Asia Pacific.

Mazda tak memberikan perubahan pada mesin VX-1 terbaru ini, dengan masih mengusung mesin 4-silinder 1,5 liter yang digunakan sebelumnya. VX-1 hadir dengan enam pilihan warna, yaitu Snow White, Silky Silver Metallic, Graphite Grey Pearl Metallic, Cool Black Pearl Metallic, Lilac Grey, dan Radiant Red Pearl. Untuk konsumen di Jadetabek, MMI memberi banderol harga VX-1 mulai Rp 200,5 juta untuk VX-1 Metro V MT, Rp 213 juta untuk VX-1 Metro V AT, Rp 208,9 juta untuk VX-1 Metro R MT dan varian tertinggi VX-1 Metro R AT Rp 221,5 juta. Seluruh varian VX-1 akan tersedia di dealer Mazda di Indonesia mulai tanggal 1 Maret 2016.

Baca juga: Mazda stop produksi MPV Mazda Biante, Premacy dan Mazda8 di Jepang

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mazda

  • Mazda 2
    Mazda 2
  • Mazda CX-3
    Mazda CX-3
  • Mazda 3 Hatchback
    Mazda 3 Hatchback
  • Mazda CX 9
    Mazda CX 9
  • Mazda CX-30
    Mazda CX-30
  • Mazda CX 5
    Mazda CX 5
  • Mazda CX-8
    Mazda CX-8
  • Mazda MX 5 RF
    Mazda MX 5 RF
  • Mazda 3 Sedan
    Mazda 3 Sedan
  • Mazda 2 Sedan
    Mazda 2 Sedan
Harga Mobil Mazda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Mazda VX-1 Terbaru di Oto

Oto
  • mazda vx-1 2016
    mazda vx-1 2016
    11 Feb, 2016 . 25K kali dilihat
Tonton Video Mobil Mazda VX-1

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Lexus LM 2024
    Lexus LM 2024
    Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Avanza 2024
    Toyota Avanza 2024
    Rp 294,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Mobilio 2024
    Honda Mobilio 2024
    Rp 275,9 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mazda VX-1 dari Carvaganza

  • Chery Group Catat Pertumbuhan di Q1 2024, Punya Senjata Baru di Beijing Auto Show
    Chery Group Catat Pertumbuhan di Q1 2024, Punya Senjata Baru di Beijing Auto Show
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Toyota Fortuner Punya Versi Mild Hybrid di Afrika Selatan, Bisa Seirit Apa?
    Toyota Fortuner Punya Versi Mild Hybrid di Afrika Selatan, Bisa Seirit Apa?
    Anjar Leksana, Hari ini
  • MINI Aceman Siap Debut di Beijing Pekan Depan, Buka Segmen Baru
    MINI Aceman Siap Debut di Beijing Pekan Depan, Buka Segmen Baru
    Setyo Adi, Hari ini
  • LEBARAN DRIVE: Menu Andalan Mercedes-Benz GLE 450 AMG Line Jadi Partner Liburan
    LEBARAN DRIVE: Menu Andalan Mercedes-Benz GLE 450 AMG Line Jadi Partner Liburan
    Alvando Noya, Hari ini
  • Lamborghini Hadirkan Huracan STJ, Jadi Varian Baru dan Terakhir Bermesin V10
    Lamborghini Hadirkan Huracan STJ, Jadi Varian Baru dan Terakhir Bermesin V10
    Alvando Noya, Hari ini

Artikel Mobil Mazda VX-1 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Anjar Leksana, Today
  • Periksa 7 Bagian Mobil Usai Dipakai Mudik di Kampung Halaman 
    Periksa 7 Bagian Mobil Usai Dipakai Mudik di Kampung Halaman 
    Anjar Leksana, Today
  • Menjelajah Irit Jakarta - Surabaya Bersama All New Toyota Yaris Cross S HV
    Menjelajah Irit Jakarta - Surabaya Bersama All New Toyota Yaris Cross S HV
    Ardiantomi, 18 Apr, 2024
  • Honda Siapkan 6 Mobil Listrik Baru, Desainnya Ada yang Mirip HR-V
    Honda Siapkan 6 Mobil Listrik Baru, Desainnya Ada yang Mirip HR-V
    Anjar Leksana, 18 Apr, 2024
  • Masalah Fuel Pump, Suzuki Recal 448 Unit Jimny 3-Doors
    Masalah Fuel Pump, Suzuki Recal 448 Unit Jimny 3-Doors
    Setyo Adi, 18 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*