Pabrik Mobil Esemka Diresmikan Presiden Jokowi, Siap Produksi 3.500 Pikap

Pabrik Mobil Esemka Diresmikan Presiden Jokowi, Siap Produksi 3.500 Pikap
Contents
Baca SelengkapnyaSembunyikan

Roda bisnis Esemka mulai bergerak. Merek di bawah naungan PT Solo Manufaktur Kreasi (PT SMK) diresmikan Presiden Joko Widodo. Seremonial itu sekaligus mengenalkan fasilitas produksi pabrik. Tepat di Jalan Raya Demangan Km 3,5 Sambi-Boyolali, Jawa Tengah. Perusahaan ini 100 persen milik swasta dan siap produksi ribuan unit pikap Bima selama 2019. 

Beroperasinya pabrik mobil ini, ditargetkan dapat meningkatkan penyerapan komponen otomotif dalam negeri. Khususnya yang diproduksi Industri Kecil dan Menengah (IKM). “Saat ini, PT SMK bekerjasama dengan lebih dari 30 industri penyedia komponen otomotif lokal. Dan melakukan persiapan untuk produksi massal. Pada tahap awal bakal menyerap 300 tenaga kerja untuk satu shift. Kalau kapasitasnya bertambah, tentu bertambah juga jumlah tenaga kerja lokalnya,” papar Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto, mendampingi Presiden (6/9).

Sejumlah produk Esemka dibanderol di bawah Rp 200 juta. Dinilai punya peluang bisnis yang prospektif. “Dengan harga itu, Esemka bisa menjadi sarana migrasi bagi para pemilik motor yang ingin memiliki mobil pertama kali. Apalagi, PT SMK menghasilkan jenis pikap, yang dapat menunjang produktivitas. Kami juga dorong peran dari industri komponennya, sehingga terbentuk rantai pasok terintegrasi,” tambah Airlangga.

Dalam proses produksi, SMK mengaku menggunakan komponen lokal. Ditandai dengan penandatanganan Letter of Intent (LoI) bersama Perkumpulan Industri Kecil Menengah Komponen Otomotif (PIKKO) pada Agustus 2019 di Jakarta. Secara nasional, saat ini terdapat 1.500 perusahaan komponen otomotif di Indonesia. Terbagi dalam Tier 1, Tier 2 dan Tier 3 yang tersebar di Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur.

Mengantongi TPT

Pabrikan memiliki Tanda Pendaftaran Tipe (TPT) yang diterbitkan Kementerian Perindustrian. Berlaku untuk enam jenis kendaraan roda empat. Empat di antaranya merupakan kendaraan komersial tipe pikap single cabin yang diberi nama Bima. Lalu satu tipe penumpang double cabin yang diberi nama Digdaya. Dan kendaraan penumpang minivan Borneo.

Saat ini mereka memiliki fasilitas produksi. Amsal pengecatan bodi, perakitan mobil type monocoque, gasoline engine, diesel, transmisi dan axle. Ada juga tempat penyambungan transmisi diesel dan bensin, pengujian kendaraan statik atau elektronik. Lalu pengujian jalan, perbaikan kendaraan pascauji, area stock yard, show room dan fasilitas pendukung lain.

Tahun pertama, perusahaan memproduksi 3.500 unit pikap Bima. Kapasitas produksi total sebesar 12.000 unit saban tahun. “Dari sisi produksi dan penjualan otomotif nasional, pada 2013 hingga 2018 mencapai rata-rata di atas 1,2 juta unit per tahun. Tentu banyak industri komponen lokal, yang turut tumbuh sejalan dengan peningkatan produksi itu,” sebutnya.

Kementerian bertekad mendorong agar mobil Esemka dapat meningkatkan penggunaan komponen dalam negeri (TKDN). “Mobil buatan anak bangsa ini diharapkan tidak banyak didominasi oleh komponen impor. Sehingga TKDN harus menjadi prioritas mobil Esemka,” imbuh Harjanto, Direktur Jenderal Industri Logam, Mesin, Alat Transportasi dan Elektronika Kemenperin. (Alx/Odi)

Sumber Foto: Setpres Agus Suparto

Baca Juga: Membandingkan Mobil Dinas Jokowi, Mercedes S600 Guard Vs BMW 760 High Security

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Bedah Fitur Wuling Cloud EV, Punya ADAS Paling Lengkap
    Bedah Fitur Wuling Cloud EV, Punya ADAS Paling Lengkap
    Bangkit Jaya, 03 Mei, 2024
  • PEVS 2024: MAB Bawa Rolling Chassis Untuk Truk Listrik, Bisa Muat Baterai 162 kWh Lebih
    PEVS 2024: MAB Bawa Rolling Chassis Untuk Truk Listrik, Bisa Muat Baterai 162 kWh Lebih
    Muhammad Hafid, 03 Mei, 2024
  • Kisah Ayrton Senna Diangkat Jadi Serial Netflix, Rilis Akhir Tahun Ini
    Kisah Ayrton Senna Diangkat Jadi Serial Netflix, Rilis Akhir Tahun Ini
    Alvando Noya, 03 Mei, 2024
  • Ferrari 12Cilindri Lahir, Kembalikan Proporsi Gran Turismo Bermesin V12 Buas
    Ferrari 12Cilindri Lahir, Kembalikan Proporsi Gran Turismo Bermesin V12 Buas
    Muhammad Hafid, 03 Mei, 2024
  • Au Revoir! Peugeot Resmi Stop Penjualan di Indonesia
    Au Revoir! Peugeot Resmi Stop Penjualan di Indonesia
    Setyo Adi, 03 Mei, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Pikap Bekas Bisa Jadi Solusi Murah Bisnis dan Usaha, Ini Pilihan yang Paling Diincar
    Pikap Bekas Bisa Jadi Solusi Murah Bisnis dan Usaha, Ini Pilihan yang Paling Diincar
    Anjar Leksana, 03 Mei, 2024
  • Mitsubishi Luncurkan New ASX, Masih Berbasis Renault Captur
    Mitsubishi Luncurkan New ASX, Masih Berbasis Renault Captur
    Anjar Leksana, 02 Mei, 2024
  • Mazda EZ-6 Meneruskan Estafet Mazda6 di Tiongkok
    Mazda EZ-6 Meneruskan Estafet Mazda6 di Tiongkok
    Alvando Noya, 02 Mei, 2024
  • Bluebird Siapkan Armada Listrik BYD e6 Generasi Terbaru
    Bluebird Siapkan Armada Listrik BYD e6 Generasi Terbaru
    Alvando Noya, 02 Mei, 2024
  • Panduan Balik Nama Mobil dengan Biayanya
    Panduan Balik Nama Mobil dengan Biayanya
    Anjar Leksana, 02 Mei, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*