Honda Kantongi Penjualan 8.048 Unit selama Oktober 2024, Naik Tipis!

Model HR-V, BR-V dan WR-V mengalami kenaikan pemesanan

Honda Kantongi Penjualan 8.048 Unit selama Oktober 2024, Naik Tipis!

Dalam laporan bulanan, Honda Prospect Motor (HPM) mencatat kenaikan penjualan retail. Yakni sebanyak 8.048 unit pada Oktober 2024, meningkat sebesar 5,8 persen dibandingkan dengan penjualan pada September lalu. Menurut perusahaan, hal ini didukung oleh pelaksanaan program penjualan yang meringankan. Serta berbagai aktivitas bersama, melibatkan interaksi langsung bareng konsumen.

KEY TAKEAWAYS

  • Model Honda apa saja yang laku di Indonesia?

    Honda Brio jadi yang paling laris, diikuti HR-V, WR-V dan BR-V
  • Honda HR-V sebagai kompak SUV mencatatkan penjualan sebanyak 1.318 unit atau meningkat sebesar 13 persen dari bulan sebelumnya. Disusul oleh WR-V yang mengalami peningkatan 10 persen dengan penjualan sebanyak 1.099 unit. Kemudian BR-V naik sebesar 16 persen dengan total 785 unit.

    All New CR-V juga tersalur ke tangan konsumen sebanyak 175 unit. Sementara itu, Honda Brio tetap menjadi kontributor utama terhadap penjualan HPM dengan pangsa pasar sebesar 56 persen. Atau sebanyak 4.491 unit. Model lain mencatatkan total penjualan sebesar 180 unit.

    Honda CR-V RS HEV

    Baca juga: Hyundai Motors Indonesia Buka Pemesanan All New Tucson

    Yusak Billy, Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor (HPM), menyatakan, “Pada akhir 2024 ini kami terus berupaya untuk menggerakkan pasar dengan mendekatkan diri kepada konsumen melalui berbagai inisiatif. Salah satunya adalah penyelenggaraan event yang memberikan pengalaman interaktif. Serta program penjualan agar memudahkan konsumen dalam memiliki produk Honda. Kami mengucapkan terima kasih kepada konsumen atas kepercayaan. Dan kami berkomitmen untuk terus menghadirkan produk berkualitas serta layanan purnajual terbaik bagi konsumen.”

    Guna menyokong penjualan. Perusahaan menyuguhkan program penjualan menarik bertajuk Honda Luar Biasa yang memberikan kemudahan lebih bagi konsumen dalam memiliki mobil impian mereka. Program ini mencakup bebas biaya perawatan berupa Free Paket Hemat 1. Tersedia memberikan gratis biaya jasa dan suku cadang untuk perawatan berkala hingga 50.000 km atau 4 tahun. Namun khusus bagi pembelian Honda Brio Satya, Honda Brio RS, Honda CR-V, Honda Mobilio, Honda City Hatchback RS dan All New Honda BR-V.

    Selain itu, tersedia pula special leasing package dengan pilihan menarik. Seperti DP rendah, cicilan ringan, bunga rendah dan tenor panjang. Konsumen juga dapat meraih berbagai hadiah menarik melalui program lucky dip bernilai jutaan rupiah serta mendapatkan ekstra benefit senilai jutaan rupiah di setiap acara Honda di berbagai kota. Kemudian mereka pun tak luput menawarkan layanan trade-in melalui Dealer Honda Certified Used Car. Sudah tersebar di berbagai kota di penjuru Tanah Air. (ALX/TOM)

    Baca juga: Capaian Positif Chery, Hasil Jualan Tiggo 8 dan Peresmian Diler di Depok

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2025

    Tren & Pembaruan Terbaru

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Mobil Pilihan

    • Yang Akan Datang
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Pusat
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Pusat
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD Atto 4 ev
      BYD Atto 4
      Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Pusat
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Neta U ev
      Neta U
      Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Pusat
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • CHERY TIGGO 4 PRO
      CHERY TIGGO 4 PRO
      Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Jakarta Pusat
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
      TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
      07 Jan, 2026 .
    • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
      COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
      30 Dec, 2025 .
    • FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
      FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
      30 Dec, 2025 .
    •  Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
      Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
      22 Dec, 2025 .
    • NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
      NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
      10 Dec, 2025 .
    • TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
      TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
      10 Dec, 2025 .
    • TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
      TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
      18 Nov, 2025 .
    • ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
      ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
      18 Nov, 2025 .
    • COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
      COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
      18 Nov, 2025 .
    • LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
      LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
      18 Nov, 2025 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • 25 Tahun di Indonesia, Kia Hadirkan Transformasi Otomotif
      25 Tahun di Indonesia, Kia Hadirkan Transformasi Otomotif
      Setyo Adi, Hari ini
    • Sejarah Pabrik Toyota Indonesia di Karawang, Dari Plant 1 hingga Produksi Mesin Hybrid
      Sejarah Pabrik Toyota Indonesia di Karawang, Dari Plant 1 hingga Produksi Mesin Hybrid
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Pilih Hyundai Stargazer Cartenz X Sebagai Mobil Keluarga, Ini 5 Keunggulannya
      Pilih Hyundai Stargazer Cartenz X Sebagai Mobil Keluarga, Ini 5 Keunggulannya
      Editorial, Hari ini
    • Bukan Vacuum Cleaner, Dreame Debut Hypercar EV Lawan Bugatti di CES 2026
      Bukan Vacuum Cleaner, Dreame Debut Hypercar EV Lawan Bugatti di CES 2026
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Tren Elektrifikasi Dominasi Singapore Motorshow 2026, Eurokars Kenalkan Hongqi
      Tren Elektrifikasi Dominasi Singapore Motorshow 2026, Eurokars Kenalkan Hongqi
      Anindiyo Pradhono, Hari ini

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • Mazda6e Meluncur di Singapore Motorshow 2026 Sebagai Suksesor Mazda6
      Mazda6e Meluncur di Singapore Motorshow 2026 Sebagai Suksesor Mazda6
      Anindiyo Pradhono, Hari ini
    • Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
      Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
      Anjar Leksana, 09 Jan, 2026
    • 4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
      4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
      Anjar Leksana, 07 Jan, 2026
    • Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
      Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
      Setyo Adi, 05 Jan, 2026
    • Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
      Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
      Muhammad Hafid, 05 Jan, 2026
    • Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
      Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
      Anjar Leksana, 29 Des, 2025
    • Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
      Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
      Setyo Adi, 12 Agu, 2025
    • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
      Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
      Setyo Adi, 04 Des, 2024
    • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Setyo Adi, 20 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
      Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
      Setyo Adi, 01 Sep, 2025
    • First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
      First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
      Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
    • First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
      First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
      Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
    • First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
      First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
      Setyo Adi, 24 Jun, 2025
    • Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
      Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
      Alvando Noya, 13 Jun, 2025
    • Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
      Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
      Anjar Leksana, 02 Jan, 2026
    • 5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
      5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
      Anjar Leksana, 16 Okt, 2025
    • Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
      Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
      Setyo Adi, 08 Sep, 2025
    • Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
      Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
      Anjar Leksana, 04 Agu, 2025
    • GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
      GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
      Setyo Adi, 04 Agu, 2025

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*