GIIAS 2017: 6 Mobil Paling Bertenaga di GIIAS 2017

GIIAS 2017: 6 Mobil Paling Bertenaga di GIIAS 2017

Mobil performa tinggi, salah satu magnet bagi pengunjung Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017. Mobil dengan mesin bertenaga besar, biasanya memikat karena memiliki desain yang eksotis. Tapi ternyata ada juga yang tampil elegan bak sedan eksekutif ataupun SUV. Berikut 6 mobil paling bertenaga di GIIAS 2017.

1. Mercedes-AMG GT R (593 PS) Rp 5,599 miliar

Mengedepankan performa AMG, Mercedes-AMG GT R, dibekali mesin V8 4,0 liter yang bertenaga 585 PS pada 6.250 rpm dengan torsi puncak 700 Nm pada 1.900-5.500 rpm. Performanya dapat melesat dari posisi diam sampai 100 kpj dalam waktu 3,6 detik. Kecepatan maksimum yang bisa dicapai monster buas ini adalah 318 kpj. Mercedes-AMG GT R dijual di GIIAS 2017 dengan harga Rp 5,599 miliar.

2. Lexus LC 500 (477,5 PS) Rp 4,290 miliar

Produsen mobil mewah asal Jepang, Lexus menampilkan Lexus LC 500. Mobil yang diluncurkan beberapa hari menjelang GIIAS 2017 ini adalah karya tertinggi yang dijual Lexus. Memakai mesin V8 5,0 liter, Lexus LC 500 menghasilkan tenaga 477,5 PS pada 7.100 rpm dengan torsi puncak 532 Nm pada 4.800-5.600 rpm. Sport coupe berharga Rp 4,290 miliar itu memiliki catatan akselerasi 0-100 kpj dalam 4,5 detik dan kecepatan maksimum 270 kpj.

3. BMW M3 & M4 Coupe (436,9 PS) Rp 1,889 miliar & Rp 1,999 miliar

BMW memperkenalkan versi penyegaran dari BMW M3 dan M4 coupe. Keduanya, sebetulnya saudara kembar. Karena di balik kap mesinnya terdapat mesin yang sama, 6-silinder 3,0 liter yang bertenaga 436,9 PS dengan torsi puncak 550 Nm. Akselerasi 0-100 kpj keduanya 4,1 detik. BMW M3 terbaru dijual Rp 1,889 miliar dan M4 Coupe dijual Rp 1,999 miliar. Kedua harga masih off the road.

4. Mercedes-AMG E43 (406,5 PS) Rp 1,849 miliar

Mercedes-AMG E43, salah satu dari enam mobil terbaru yang diluncurkan Mercedes-Benz di GIIAS 2017. Mercedes-AMG E43 tak kalah buas dibanding monster AMG GT R. Di balik kap mesin AMG E43, terdapat mesin V6 3,0 liter yang bertenaga 406,5 PS pada 6.100 rpm dengan torsi puncak 520 Nm pada 2.500-5.000 rpm. Mesinnya bisa melesatkan AMG E43 dari 0 sampai 100 kpj dalam tempo 4,6 detik. Kecepatan maksimumnya dibatasi secara elektronis sampai 250 kpj. Harganya Rp 1,849 miliar off the road.

5. BMW M2 Coupe (375,1 PS) Rp 1,369 miliar

BMW M2 Coupe memang bukan mobil baru. Meluncur di Indonesia sejak April 2016 lalu. Meski begitu, BMW M2, salah satu mobil performa tinggi pada GIIAS 2017. Mobil yang dijual Rp 1,369 miliar off the road, dibekali mesin 6-silinder 3,0 liter bertenaga 375,1 PS dengan torsi puncak 465 Nm. BMW M2 Coupe ini mampu berakselerasi 0-100 kpj dalam 4,3 detik dengan kecepatan maksimum 250 kpj.

6. Audi Q7 3.0 TFSI Quattro (337,6 PS) Rp 2,175 miliar

Audi Q7, satu-satunya Sport Utility Vehicle (SUV) yang masuk dalam 6 besar mobil paling bertenaga di GIIAS 2017. Dibekali mesin V6 3,0 liter yang bertenaga 337,6 PS pada 5.500-6.500 rpm dengan torsi puncak 440 Nm pada 2.900-5.300 rpm. SUV bertubuh bongsor ini memiliki kemampuan akselerasi 0-100 kpj dalam 6,3 detik.

Sebetulnya di GIIAS 2017 ada beberapa mobil lain yang lebih bertenaga dari mobil-mobil di atas. Namun mobil-mobil tersebut bukanlah mobil yang dijual oleh Agen Pemegang Merek (APM). Misalnya saja, Lamborghini Aventador yang mejeng di booth Pertamina. Atau juga replika mobil balap Formula 1 McLaren yang memukau booth Honda.

Baca Juga: Alternatif Lain Selain Mitsubishi Xpander

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Agu, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Sep, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Neta V-II Tampil Lebih Menarik dengan Harga yang Kompetitif!
    Neta V-II Tampil Lebih Menarik dengan Harga yang Kompetitif!
    06 May, 2024 .
  • BYD Seal: Sedan Sport Mewah EV Punya Harga Terjangkau | Road Test
    BYD Seal: Sedan Sport Mewah EV Punya Harga Terjangkau | Road Test
    06 May, 2024 .
  • Canggihnya Mobil Hidrogen Hyundai Nexo. Sekali Isi 630 km!
    Canggihnya Mobil Hidrogen Hyundai Nexo. Sekali Isi 630 km!
    06 May, 2024 .
  • Tes Jalan Cloud EV, Ini Model Listrik Paling Mewah dari Wuling!
    Tes Jalan Cloud EV, Ini Model Listrik Paling Mewah dari Wuling!
    06 May, 2024 .
  • Mobil Listrik Neu Citi, Dijual Lebih Mahal dari Air EV dan Seres E1 Bisa Apa?
    Mobil Listrik Neu Citi, Dijual Lebih Mahal dari Air EV dan Seres E1 Bisa Apa?
    06 May, 2024 .
  • Neta V II 2024, Facelift Penting Jadi Bikin Lengkap dan Menarik
    Neta V II 2024, Facelift Penting Jadi Bikin Lengkap dan Menarik
    06 May, 2024 .
  • Review Lengkap Kia EV9, SUV Listrik yang Serba Bisa
    Review Lengkap Kia EV9, SUV Listrik yang Serba Bisa
    06 May, 2024 .
  • Citroen C3 Aircross, Nggak Sampai Rp300 Juta Alternatif SUV 7 Penumpang Nih!
    Citroen C3 Aircross, Nggak Sampai Rp300 Juta Alternatif SUV 7 Penumpang Nih!
    06 May, 2024 .
  • Lebaran Drive Mudik Raya 2024, Kami Uji 10 Mobil ke 10 Tujuan Lokasi
    Lebaran Drive Mudik Raya 2024, Kami Uji 10 Mobil ke 10 Tujuan Lokasi
    06 May, 2024 .
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Chery Indonesia Recall Omoda 5, Antisipasi Patah Sasis Seperti di Malaysia
    Chery Indonesia Recall Omoda 5, Antisipasi Patah Sasis Seperti di Malaysia
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Masih CBU, Citroen E-C3 Dapat Insentif Mobil Listrik Dari Pemerintah
    Masih CBU, Citroen E-C3 Dapat Insentif Mobil Listrik Dari Pemerintah
    Setyo Adi, Hari ini
  • GWM Janji Luncurkan Haval Jolion Tahun Ini, Bakal Diproduksi Lokal
    GWM Janji Luncurkan Haval Jolion Tahun Ini, Bakal Diproduksi Lokal
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Mobil Listrik Xiaomi Langsung Mogok Setelah 39 KM, Pabrikan Tidak Bisa Perbaiki
    Mobil Listrik Xiaomi Langsung Mogok Setelah 39 KM, Pabrikan Tidak Bisa Perbaiki
    Alvando Noya, Hari ini
  • Membandingkan Spek Mitsubishi Pajero Sport Elite Limited dengan Toyota Fortuner
    Membandingkan Spek Mitsubishi Pajero Sport Elite Limited dengan Toyota Fortuner
    Muhammad Hafid, Hari ini

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Honda Freed Memasuki Generasi Ketiga, Seperti Ini Tampilannya
    Honda Freed Memasuki Generasi Ketiga, Seperti Ini Tampilannya
    Setyo Adi, Hari ini
  • Bedah Fitur Menarik di Haval H6 HEV
    Bedah Fitur Menarik di Haval H6 HEV
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Meski Hengkang, Layanan Purnajual Peugeot Tetap Berjalan
    Meski Hengkang, Layanan Purnajual Peugeot Tetap Berjalan
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Simak Ubahan dan Kelengkapan Mitsubishi Pajero Sport Elite Limited Edition 2024
    Simak Ubahan dan Kelengkapan Mitsubishi Pajero Sport Elite Limited Edition 2024
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Hal yang Membuat Mudik Nyaman dan Aman Naik All New Honda CR-V RS e:HEV
    Hal yang Membuat Mudik Nyaman dan Aman Naik All New Honda CR-V RS e:HEV
    Zigwheels, 10 Mei, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*