GIIAS 2017: 5 Peluncuran Mobil Terbaik

GIIAS 2017: 5 Peluncuran Mobil Terbaik

Pada 10 Agustus 2017 lalu, Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS)menjadi pusat perhatian industri otomotif dunia. Pasalnya ada mobil-mobil baru yang meluncur perdana di Indonesia bahkan dunia.

Berikut kami rangkum model-model kendaraan terbaru yang perdana meluncur pada pameran ini dan bisa dibeli masyarakat. Ya, kami sengaja mengeliminir mobil konsep demi memfokuskan pembahasan pada kendaraan yang sudah dijual.

Mitsubishi Xpander

MItsubishi Xpander

Peluncuran Mitsubishi Xpander menjadi agenda yang paling ditunggu-tunggu khalayak bukan cuma Indonesia, namun dunia. Lantaran Indonesia memang menjadi negara yang dititah oleh Mitsubishi Motors Corporation (MMC) untuk mengembangkan mobil ini hingga produksi perdananya. Pada 10 Agustus lalu para jurnalis dari seluruh dunia pun memfokuskan perhatiannya ke mobil ini.

Next Generation Small MPV, adalah konsep mereka untuk Xpander. Sosok Low MPV yang memiliki ketangguhan dan kenyamanan lebih dari para kompetitornya. Menggunakan mesin 1.5 liter MIVEC dengan penggerak roda depan, bentuk bodi yang peranakan SUV dan MPV, hingga ruang kabin yang lapang membuat mobil ini superior dari mobil keluarga di kelasnya. Dengan komposisi harga mulai Rp 189-245 jutaan, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia, sukses mencanangkan posisinya untuk berkompetisi.

Honda Civic Type R

GIIAS-2017-1st-Honda-Civic-TypeR (52)-002

PT Honda Prospect Motor (HPM) menggunakan momentum GIIAS untuk menyajikan sportscar berbasis hatchback premium mereka, Civic Type R. Model ini menjadi mobil baru pertama yang meluncur di pameran otomotif terbesar di Asia Tenggara itu.

Civic yang makin bertenaga ini di Indonesia sangat tak diduga. Pasalnya sempat diprediksi HPM merilis mobil keluarga atau kendaraan yang lebih murah. Ternyata yang diluncurkan sedan sport dengan nominal hampir Rp 1 milyar. Indonesia hanya kebagian jatah 50 unit Civic Type R, kabarnya dalam satu hari saja hanya tersisa 3 unit.

Toyota Voxy

Toyota Voxy di giias 2017

Toyota menepati janji meluncurkan pengganti Nav1, Toyota All New Voxy. Sosok High Roof MPV dengan kelapangan optimal serta tampilan mewah. Sosok tubuhnya yang bongsor, menjadi modal untuk bersaing dengan Nissan All New Serena, Mazda Biante Skyactiv, dan Mitsubishi Delica. Pasar yang terbilang bukan penarik massa terbanyak, namun tetap memiliki tempat bagi sebagian khalayak yang mencari mobil mewah.

Levelnya berada di bawah Alphard, dengan harga hanya Rp 446 juta. Tampilannya yang elegan membuatnya layak disebut baby Alphard. Bentuk mengotak yang sebelumnya sangat kental di berbagai sudut Nav1, kini diperhalus sehingga membuat desainnya lebih dinamis. Voxy ditemani C-HR dan Fortuner TRD kala peluncurannya 10 Agustus lalu.

Volvo 

Volvo V40 Cross country

Kembalinya Volvo di tanah air menjadi momen peluncuran yang monumental di GIIAS 2017. Di bawah naungan Garansindo Group, bersama Jeep, Dodge, Fiat, dan Chrysler, merek asal Swedia ini berkomitmen untuk bersaing bersama Mercedes-Benz dan BMW.

Ada 4 model yang langsung dirilis pada hari itu (10/8), V40, S60, S90 dan XC90. Model hatchback, V40 Cross Country dijual Rp 599 juta. S60 yang bersaing dengan sedan kompak premium, Mercedes-Benz C-Class dan BMW 3-Series, dijual Rp 777 juta. Sementara sedan besar buatannya, S90 dijual Rp 1,329 miliar. Untuk Sport Utility Vehicle (SUV), Volvo XC90 dijual dalam dua varian, T5 Momentum seharga Rp 1,299 miliar dan T6 Inscription Rp 1,499 miliar.

Suzuki Baleno

GIIAS-2017-Suzuki-Baleno-016

Salah satu mobil yang juga menyedot perhatian kala peluncuran mobil baru di GIIAS, Suzuki Baleno. Mobil ini sudah menarik minat masyarakat penggemar hatchback sejak GIIAS tahun lalu, namun baru sekarang ia resmi dijual.

Meski menggunakan mesin lebih kompak,1.4 liter dengan pilihan girboks manual atau otomatis, namun Baleno tetap kompetitif dengan Toyota All New Yaris atau Honda Jazz terbaru. Tapi, komposisi harganya yang mulai Rp 195 jutaan membuat mobil ini juga sanggup menggoda konsumen pembeli hatchback kompak. (Van)

Baca Juga : 5 Hatchback Terbaik di GIIAS

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
    08 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
    08 Apr, 2024 .
  • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
    02 Apr, 2024 .
  • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
    19 Mar, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • LEBARAN DRIVE: Menikmati Buas dan Mewahnya Mercedes-Benz GLE 450 Keliling Jakarta
    LEBARAN DRIVE: Menikmati Buas dan Mewahnya Mercedes-Benz GLE 450 Keliling Jakarta
    Alvando Noya, Hari ini
  • Mitsubishi Buka Dealer Resmi di Morowali, Jadi Cabang ke-176
    Mitsubishi Buka Dealer Resmi di Morowali, Jadi Cabang ke-176
    Setyo Adi, Hari ini
  • Penjualan Global Porsche Kuartal 1 Naik, SUV dan EV Paling Banyak Peminat
    Penjualan Global Porsche Kuartal 1 Naik, SUV dan EV Paling Banyak Peminat
    Alvando Noya, Hari ini
  • Jeep Wrangler Rubicon Mario Dandy Dilelang, Buka Harga Rp809 Jutaan
    Jeep Wrangler Rubicon Mario Dandy Dilelang, Buka Harga Rp809 Jutaan
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Setelah Recall, Daihatsu Lanjutkan Distribusi Rocky Hybrid di Jepang
    Setelah Recall, Daihatsu Lanjutkan Distribusi Rocky Hybrid di Jepang
    Alvando Noya, 22 Apr, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Zhidou Rainbow, Mobil Listrik Mini Tak Sampai Rp100 Juta
    Zhidou Rainbow, Mobil Listrik Mini Tak Sampai Rp100 Juta
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Keunggulan All New Toyota Yaris Cross Hybrid yang Membuatnya Nikmat Dipakai Mudik
    Keunggulan All New Toyota Yaris Cross Hybrid yang Membuatnya Nikmat Dipakai Mudik
    Ardiantomi, 22 Apr, 2024
  • Toyota Fortuner Mild Hybrid Dijual di Afrika Selatan, Apa yang Berbeda?
    Toyota Fortuner Mild Hybrid Dijual di Afrika Selatan, Apa yang Berbeda?
    Anjar Leksana, 22 Apr, 2024
  • Wuling Group Rilis SUV Listrik Yep Plus,  Harganya Mirip LCGC
    Wuling Group Rilis SUV Listrik Yep Plus,  Harganya Mirip LCGC
    Anjar Leksana, 22 Apr, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
    Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
  • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
    Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
  • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
    Setyo Adi, 02 Jan, 2023
  • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
    Anjar Leksana, 30 Des, 2022
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
    Setyo Adi, 29 Feb, 2024
  • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
    Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
  • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
  • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
    Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
  • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
    Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
  • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
    Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
  • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
    Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*