Tesla Kembali Recall Produknya Akibat Masalah di Monitor

Tesla Kembali Recall Produknya Akibat Masalah di Monitor

Pabrikan mobil listrik Tesla kembali melaporkan masalah pada produknya. Terbaru, Tesla melaporkan untuk melakukan penarikan kembali atau recall pada sekitar 130.000 kendaraan di pasar Amerika Serikat. Ini dilakukan menyusul masalah overheat yang menyebabkan tampilan layar sentuh monitor utama di bagian dasbor mati dan tidak bisa difungsikan.

KEY TAKEAWAYS

  • Recall Tesla Model S

    Terkait masalah pada layar monitor yang bisa overheat dan malfungsi
  • Penarikan kembali ini telah dilaporkan kepada Badan Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional atau NHTSA. Berdasarkan laporan yang dikutip dari Reuters, penarikan kali ini mencakup Model S tahun 2022. Berdasarkan NHTSA, Tesla akan melakukan pembaruan perangkat lunak over-the-air untuk mengatasi masalah tersebut.

    Kemungkinan terdapat bug pada perangkat lunak yang menyebabkan prosesor dalam sistem bekerja terlalu keras dan menyebabkan overheat. Panas tersebut membuat prosesor melambat dan melakukan restart sistem secara tiba-tiba.

    Tesla Model S Plaid

    Baca juga: Ada Masalah di Kamera Belakang dan Kap Depan, Tesla Recall Model 3 Serta S

    Tesla mengungkapkan, pihaknya telah mendapatkan 59 klaim garansi dan 59 laporan dari konsumen di lapangan sejak Januari lalu. Ini kemungkinan masalah yang sama meski tidak ada laporan kecelakaan atau kejadian fatal akibat problem yang ditemukan ini.

    "CPU yang terlalu panas pada sistem infotainment dapat mengakibatkan layar monitor pada bagian tengah dashboard tidak dapat menampilkan gambar dari kamera spion, lampu peringatan dan informasi lainnya," tulis pernyataan dari NHTSA.

    Layar utama Tesla merupakan pusat operasi kendaraan. Pengemudi dapat melakukan pengaturan berbagai macam fitur kendaraan. Masalah ini membuat pengemudi tidak bisa melihat gambar dari kamera di kendaraan, pergantian gigi, kontrol visibilitas dan lampu peringatan.

    Ini bukan kali pertama Tesla melaporkan masalah. Sebelumnya sekitar 48.000 kendaraan Model 3 Performance di pasar Negeri Paman Sam pada April lalu dilaporkan tidak menampilkan petunjuk kecepatan atau speedometer saat dalam mode Track. Mode ini didesain untuk mengatur stability control, kontrol traksi, pengereman regeneratif, dan sistem pendinginan untuk meningkatkan performa dan pengendalian yang cocok dibawa di sirkuit. Pembaruan pada perangkat lunak yang dilakukan membuat speedometer tidak tampil pada mode tersebut yang membuat pengemudi tidak mengetahui seberapa cepat ia bergerak yang meningkatkan risiko kecelakaan.

    Tesla Model 3

    Awal tahun ini, Tesla mematikan fitur Boombox pada sistem audio mereka. Audio Tesla mampu mengeluarkan suara ke sekeliling kendaraan. Fitur ini ternyata melanggar aturan yang dibuat pemerintah federal dimana kendaraan listrik wajib menghasilkan suara peringatan saat bergerak pelan. Ini membuat Tesla menarik hampir setengah juta kendaraan.

    Masalah lainnya dilaporkan terkait kamera. Pada Maret lalu tesla menarik 900-an unit kendaraan juga di Amerika Serikat karena gambar spion tidak menampilkan gambar saat kendaraan bergerak mundur. Pada Desember tahun lalu, Tesla melakukan penarikan sekitar 356 ribu kendaraan Model 3 dari tahun 2017 sampai 2020 yang tidak menampilkan gambar dari kamera spion. Masalah ini karena kabel kamera tersebut rusak akibat buka tutup bagasi yang membuat gambar tidak tampil. (Sta/Tom)

    Sumber: Reuters

    Baca juga: Sejumlah Produk Tesla Direntas Remaja 19 Tahun, Keamanan Fitur IOT Dipertanyakan

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    IIMS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Hilux Rangga
      Toyota Hilux Rangga
      Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
      Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
      10 Apr, 2024 .
    • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
      Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
      08 Apr, 2024 .
    • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
      Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
      08 Apr, 2024 .
    • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
      Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
      08 Apr, 2024 .
    • Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
      Update Terkini Jalan Pantura Bareng Wuling Almaz Hybrid, Muluus! | Electria Mudik with Hybrid
      02 Apr, 2024 .
    • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
      Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
      19 Mar, 2024 .
    • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
      Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
      12 Mar, 2024 .
    • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
      Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
      07 Mar, 2024 .
    • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
      Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
      07 Mar, 2024 .
    • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
      Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
      07 Mar, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • BEIJING AUTO SHOW 2024: Audi Q6L e-tron Meluncur Eksklusif Untuk Konsumen Cina
      BEIJING AUTO SHOW 2024: Audi Q6L e-tron Meluncur Eksklusif Untuk Konsumen Cina
      Setyo Adi, Hari ini
    • BEIJING AUTO SHOW 2024: BYD Pamer Konsep Hot Hatch Listrik, Bakal Jegal Ioniq 5 N
      BEIJING AUTO SHOW 2024: BYD Pamer Konsep Hot Hatch Listrik, Bakal Jegal Ioniq 5 N
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • BEIJING AUTO SHOW 2024: Jetour Rilis Shanhai T2, SUV Off-road Bermesin PHEV
      BEIJING AUTO SHOW 2024: Jetour Rilis Shanhai T2, SUV Off-road Bermesin PHEV
      Anjar Leksana, Hari ini
    • BEIJING AUTO SHOW 2024: Toyota Bawa bZ3X & bZ3C di Tengah Gempuran EV Cina
      BEIJING AUTO SHOW 2024: Toyota Bawa bZ3X & bZ3C di Tengah Gempuran EV Cina
      Anindiyo Pradhono, Hari ini
    • LEBARAN DRIVE: 5 Hal Yang Disukai Dari Daihatsu Xenia Selama Mudik
      LEBARAN DRIVE: 5 Hal Yang Disukai Dari Daihatsu Xenia Selama Mudik
      Eka Zulkarnain H, 25 Apr, 2024

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
      Spesifikasi Jeep Rubicon 2 Door Mario Dandy yang Dilelang Rp809,3 Juta
      Anjar Leksana, Hari ini
    • Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
      Penjualan Honda Naik 19 Persen, Brio Masih Andalan
      Anjar Leksana, 25 Apr, 2024
    • Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur, Harganya Tak Sampai Rp300 Juta!
      Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur, Harganya Tak Sampai Rp300 Juta!
      Muhammad Hafid, 24 Apr, 2024
    • Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
      Chery Group Kantongi Penjualan Setengah Juta Unit Mobil Kuartal Pertama 2024 
      Anjar Leksana, 24 Apr, 2024
    • Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
      Faktor Ini yang Bikin Penjualan Mobil Nasional Turun 23,9 Persen Kuartal I 2024
      Anjar Leksana, 23 Apr, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
    • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
      Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
      Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
    • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
      Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
      Setyo Adi, 02 Jan, 2023
    • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
      Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
      Anjar Leksana, 30 Des, 2022
    • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
      Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
      Setyo Adi, 13 Mar, 2024
    • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
      First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
      Setyo Adi, 29 Feb, 2024
    • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
      First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
      Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
    • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
      Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
      Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
    • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
    • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
    • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
      10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
      Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
    • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
      Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
      Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
    • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*