Akhir Tahun Jadi Momen Tepat Beli Mobil, Ini Alasan dari Sisi Ekonomi

Akhir Tahun Jadi Momen Tepat Beli Mobil, Ini Alasan dari Sisi Ekonomi

Ujung tahun bisa menjadi saat pas membeli mobil. Alasan utama, Bank Indonesia memutuskan, menaikkan suku bunga acuan BI 7-Days Reverse Repo Rate 25 basis poin (bps) menjadi 6%. Termasuk suku bunga Deposit Facility 25 bps menjadi 5,25% dan suku bunga Lending Facility sebesar 25 bps menjadi 6,75%. Lantas apa hubungannya dengan penjualan mobil?

Kenaikan suku bunga acuan BI itu, diproyeksi memicu tekanan pada penjualan mobil. Mengingat, sebagian besar pembelian kendaraan bermotor dilakukan secara kredit. Sebagai gambaran saja, sepanjang Januari – Oktober 2018, penjualan mobil baru Toyota secara kredit di Auto2000 sebesar 56,7%. Sementara transaksi tunai sebesar 43,3%.

Makanya, Desember 2018 merupakan waktu yang sangat tepat membeli mobil. Sebab, lembaga pembiayaan merespons kebijakan dengan menaikkan suku bunga leasing. Kalau begini, biasanya bunga transaksi pembelian mobil naik pada awal tahun. Tidak hanya itu, naiknya suku bunga acuan BI, juga dapat memicu meroketnya komponen biaya lain. Belum lagi jika dikaitkan dengan pergerakan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.

Alasan lainnya, menutup tahun fiskal, produsen mobil berusaha mencapai target penjualan. Untuk merangsang minat konsumen, pabrikan memberikan promo menarik seperti diskon uang muka, program cicilan ringan kredit mobil, hingga hadiah langsung dan undian berhadiah. Bahkan mereka berani mengiris marjin keuntungan lebih tipis, agar target penjualan terpenuhi.

Diler pun acap kali menebar gimmick seperti promo natal, tahun baru dan musim libur. Namun promo yang paling penting, yang berhubungan dengan metode pembiayaan. Baik transaksi secara tunai maupun kredit. Itu bisa memberikan banyak keringanan buat konsumen. Meski, jika membeli dengan kredit, harus disesuaikan dengan penghasilan bulanan Anda, agar tak terjadi kredit macet (NPL).

“Kami melihat Desember 2018 merupakan momen yang paling tepat bagi pelanggan untuk membeli mobil baru. Apalagi terkait dengan kebutuhan libur akhir tahun dan berlimpahnya promo yang siap disajikan oleh Auto2000. Tentu ini sejalan dengan konsep layanan baru kami yakni ‘Auto2000 Lebih’ dengan tagline ‘Urusan Toyota Lebih Mudah’. Kami juga siap melayani kebutuhan konsumen di akhir tahun,” jelas Martogi Siahaan, Chief Executive Auto2000.

Sekadar info tambahan, selama periode Januari hingga Oktober 2018, Auto2000 sukses mencatat penjualan hingga 123.600 unit mobil Toyota. Jadi, selama 10 bulan, jaringan diler resmi Toyota ini menyumbang kontribusi terhadap penjualan Toyota di Indonesia sebesar 43%. Porsinya jelas tak sedikit. Jadi, Anda bisa memanfaatkan 120 jaringan ini dan promo yang diberikan. (Alx/Odi)

Baca Juga: Pasar Mobil LCGC Mulai Turun, Cuma Dua Model Ini yang Makin Laris

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Toyota

  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Veloz
    Toyota Veloz
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Kijang Innova Zenix
    Toyota Kijang Innova Zenix
Harga Mobil Toyota

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
    Rp 785,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Toyota Avanza 2024
    Toyota Avanza 2024
    Rp 294,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Toyota Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
    10 Apr, 2024 .
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
    08 Apr, 2024 .
  • Electria Vol.2 : Toyota bZ4X, Rasanya Benar-benar Premium | First Drive
    Electria Vol.2 : Toyota bZ4X, Rasanya Benar-benar Premium | First Drive
    30 Jan, 2024 .
  • Toyota bZ4X, Mobil Listrik Rasa Premium dengan Performa dan Fitur yang Lengkap
    Toyota bZ4X, Mobil Listrik Rasa Premium dengan Performa dan Fitur yang Lengkap
    30 Jan, 2024 .
  • Kenapa Toyota Innova Zenix terpilih jadi Mobil Terbaik Carvaganza Editors' Choice Awards 2023?
    Kenapa Toyota Innova Zenix terpilih jadi Mobil Terbaik Carvaganza Editors' Choice Awards 2023?
    30 Jan, 2024 .
  • Ini Dia Deretan Mobil Toyota di JMS 2023, Ada Mobil Kaisar Jepang | Special Show
    Ini Dia Deretan Mobil Toyota di JMS 2023, Ada Mobil Kaisar Jepang | Special Show
    28 Nov, 2023 .
  • Cobain Langsung All New Toyota Yaris Cross, Sesuai Harga! | First Drive
    Cobain Langsung All New Toyota Yaris Cross, Sesuai Harga! | First Drive
    16 Jun, 2023 .
  • Toyota All New Yaris Cross, Lawan Tangguh Honda HR-V | First Impression
    Toyota All New Yaris Cross, Lawan Tangguh Honda HR-V | First Impression
    09 Jun, 2023 .
  • Ini Rasanya di Balik Kemudi All New Toyota Agya 1.2L G CVT yang dibandrol Cuma Rp191 Jutaan
    Ini Rasanya di Balik Kemudi All New Toyota Agya 1.2L G CVT yang dibandrol Cuma Rp191 Jutaan
    21 Mar, 2023 .
  • Ubahan Gokil All New Toyota Agya, Masih pantes LCGC?
    Ubahan Gokil All New Toyota Agya, Masih pantes LCGC?
    21 Mar, 2023 .
Tonton Video Mobil Toyota

Artikel Mobil Toyota dari Carvaganza

  • Toyota Fortuner Punya Versi Mild Hybrid di Afrika Selatan, Bisa Seirit Apa?
    Toyota Fortuner Punya Versi Mild Hybrid di Afrika Selatan, Bisa Seirit Apa?
    Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
  • Toyota Land Cruiser 250 Lahir Generasi Terbaru, Punya Edisi Terbatas Juga
    Toyota Land Cruiser 250 Lahir Generasi Terbaru, Punya Edisi Terbatas Juga
    Muhammad Hafid, 18 Apr, 2024
  • LEBARAN DRIVE 2024: Pakai Toyota Yaris Cross HEV Mudik ke Tegal, Ini Benefit Dari Mesin Hybrid
    LEBARAN DRIVE 2024: Pakai Toyota Yaris Cross HEV Mudik ke Tegal, Ini Benefit Dari Mesin Hybrid
    Anjar Leksana, 15 Apr, 2024
  • Jakarta - Malang dengan Mobil Hybrid All New Toyota Kijang Innova Zenix Q HEV
    Jakarta - Malang dengan Mobil Hybrid All New Toyota Kijang Innova Zenix Q HEV
    Anindiyo Pradhono, 07 Apr, 2024
  • Lebaran Drive 2024: Mudik Raya Libatkan 10 Mobil Termasuk Elektrifikasi
    Lebaran Drive 2024: Mudik Raya Libatkan 10 Mobil Termasuk Elektrifikasi
    Alvando Noya, 06 Apr, 2024

Artikel Mobil Toyota dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Periksa 7 Bagian Mobil Usai Dipakai Mudik di Kampung Halaman 
    Periksa 7 Bagian Mobil Usai Dipakai Mudik di Kampung Halaman 
    Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
  • Menjelajah Irit Jakarta - Surabaya Bersama All New Toyota Yaris Cross S HV
    Menjelajah Irit Jakarta - Surabaya Bersama All New Toyota Yaris Cross S HV
    Ardiantomi, 18 Apr, 2024
  • Daya Tarik Toyota Kijang Innova Zenix Q HEV yang Disukai Keluarga Indonesia
    Daya Tarik Toyota Kijang Innova Zenix Q HEV yang Disukai Keluarga Indonesia
    Zigwheels, 15 Apr, 2024
  • Minat Kredit Toyota Yaris Cross GR Hybrid TSS, Cek Cicilannya
    Minat Kredit Toyota Yaris Cross GR Hybrid TSS, Cek Cicilannya
    Anjar Leksana, 15 Apr, 2024
  • Nikmatnya Road Trip Jakarta - Malang Naik Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid
    Nikmatnya Road Trip Jakarta - Malang Naik Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid
    Zigwheels, 08 Apr, 2024
  • First Drive All New Toyota Kijang Innova Zenix Q Hybrid Modellista: Revolusi Drastis Sang Legenda
    First Drive All New Toyota Kijang Innova Zenix Q Hybrid Modellista: Revolusi Drastis Sang Legenda
    Anjar Leksana, 26 Des, 2022
  • First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
    First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
    Muhammad Hafid, 16 Nov, 2022
  • First Drive All New Toyota Avanza 1.5 G CVT: Fokus ke Kenyamanan
    First Drive All New Toyota Avanza 1.5 G CVT: Fokus ke Kenyamanan
    Raju Febrian, 10 Des, 2021
  • First Drive Toyota All New Avanza dan Veloz: Transformasi Sepenuh Hati
    First Drive Toyota All New Avanza dan Veloz: Transformasi Sepenuh Hati
    Ardiantomi, 19 Nov, 2021
  • First Drive Toyota Raize 1.0T GR Sport TSS: Daya Pikat SUV Mungil Berjantung Turbo
    First Drive Toyota Raize 1.0T GR Sport TSS: Daya Pikat SUV Mungil Berjantung Turbo
    Anjar Leksana, 08 Mei, 2021
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Komparasi LPMV Bergaya Sporty, Suzuki Ertiga Sport vs Toyota Veloz GR Limited
    Komparasi LPMV Bergaya Sporty, Suzuki Ertiga Sport vs Toyota Veloz GR Limited
    Ahmad Karim, 24 Sep, 2021
  • Cerita Dibalik Perjalanan 55 Tahun Toyota Corolla sang Mobil Terlaris Dunia
    Cerita Dibalik Perjalanan 55 Tahun Toyota Corolla sang Mobil Terlaris Dunia
    Ahmad Karim, 06 Sep, 2021
  •  Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
    Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
    Anjar Leksana, 13 Agu, 2021
  • Komparasi Toyota Raize 1.0 GR Sport TSS Vs Kia Sonet Premier, Perang Fitur Canggih
    Komparasi Toyota Raize 1.0 GR Sport TSS Vs Kia Sonet Premier, Perang Fitur Canggih
    Ahmad Karim, 03 Agu, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*