Teknologi Toyota Ini Akan Membantu Anda Parkir

Teknologi Toyota Ini Akan Membantu Anda Parkir

Produsen mobil dunia berlomba, menciptakan mobil masa depan yang dapat melaju tanpa kendali manusia atau yang dikenal otonom. Namun Toyota berbeda. Produsen mobil terbesar di dunia ini menciptakan teknologi yang diberi nama Intelligent Clearance Sonar (ICS).

Teknologi anyar Toyota ini mampu mendeteksi potensi kecelakaan kecil yang sering terjadi saat memarkir kendaraan, khususnya yang bertransmisi otomatis. Atau, teknologi ini juga dapat membantu mengurangi dampak kecelakaan tertabrak dari belakang yang kerap terjadi saat dalam antrian.

Terdengar sepele, ya? Tapi Anda juga pasti sebal kalau mobil rusak hanya gara2 parkir. Dan Toyota memikirkan hal ini dengan serius, dan bukan hanya untuk mengurangi rasa sebal yang kerap menimpa para pengendara.

Teknologi ICS merupakan sensor sonar yang dikombinasikan dengan sistem yang mengaplikasikan gas, transmisi dan rem. Sensor bekerja dan memberikan sinyal untuk mendeteksi halangan di depan bila terjadi akselerasi mendadak saat mobil mulai berjalan. Sistem kemudian mengontrol mobil agar mengurangi resiko tabrakan.

Dalam pengembangan teknologi ICS, Toyota melibatkan 63 ribu kendaraan model Alphard, Vellfire dan Prius buatan tahun 2015 di Jepang. Sekitar 26 ribu diantaranya disematkan tambahan teknologi sonar cerdas ciptaan Toyota yang mampu membuat mobil melakukan pengereman secara otomatis dan mendeteksi saat akan terjadi benturan.

Sensor berbasis perangkat lunak (software) yang terpasang pada ketiga model tadi memiliki kemampuan untuk memantulkan gelombang sonar secara luas ke berbagai arah.

Hasilnya, alat tersebut dapat mengurangi 70 persen kecelakaan kecil yang kerap terjadi, yang dikarenakan pedal gas terinjak secara tidak sengaja, atau tiba-tiba. Bahkan mengurangi 40 persen kecelakaan yang terjadi saat parkir. Malahan akselerator mobil secara otomatis terkunci meski pengemudi masih menginjak pedal gas. Survei yang dilakukan Toyota ini telah dilakukan sejak Januari 2015 hingga Juni 2016.

Kehadiran teknologi ICS yang dikembangkan Toyota tentu ditunggu. Pasalnya, dengan kehadiran ICS, kerusakan yang kerap terjadi pada bagian mobil saat parkir bisa dihindari.

Penggunaan sensor parkir yang terintegrasi dengan sistem penggerak mobil ini adalah bagian kecil dari program besar yang diselenggarakan untuk mengurangi angka kecelakaan di jalan raya. Semoga saja mereka bisa segera mengimplementasikannya lebih luas.

Baca Juga: Inilah pemenang Toyota Eco Youth 2016

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Toyota

  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Veloz
    Toyota Veloz
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Hiace
    Toyota Hiace
Harga Mobil Toyota

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang

Video Mobil Toyota Terbaru di Oto

Oto
  • Electria Vol.2 : Toyota bZ4X, Rasanya Benar-benar Premium | First Drive
    Electria Vol.2 : Toyota bZ4X, Rasanya Benar-benar Premium | First Drive
    30 Jan, 2024 .
  • Toyota bZ4X, Mobil Listrik Rasa Premium dengan Performa dan Fitur yang Lengkap
    Toyota bZ4X, Mobil Listrik Rasa Premium dengan Performa dan Fitur yang Lengkap
    30 Jan, 2024 .
  • Kenapa Toyota Innova Zenix terpilih jadi Mobil Terbaik Carvaganza Editors' Choice Awards 2023?
    Kenapa Toyota Innova Zenix terpilih jadi Mobil Terbaik Carvaganza Editors' Choice Awards 2023?
    30 Jan, 2024 .
  • Ini Dia Deretan Mobil Toyota di JMS 2023, Ada Mobil Kaisar Jepang | Special Show
    Ini Dia Deretan Mobil Toyota di JMS 2023, Ada Mobil Kaisar Jepang | Special Show
    28 Nov, 2023 .
  • Cobain Langsung All New Toyota Yaris Cross, Sesuai Harga! | First Drive
    Cobain Langsung All New Toyota Yaris Cross, Sesuai Harga! | First Drive
    16 Jun, 2023 .
  • Toyota All New Yaris Cross, Lawan Tangguh Honda HR-V | First Impression
    Toyota All New Yaris Cross, Lawan Tangguh Honda HR-V | First Impression
    09 Jun, 2023 .
  • Ini Rasanya di Balik Kemudi All New Toyota Agya 1.2L G CVT yang dibandrol Cuma Rp191 Jutaan
    Ini Rasanya di Balik Kemudi All New Toyota Agya 1.2L G CVT yang dibandrol Cuma Rp191 Jutaan
    21 Mar, 2023 .
  • Ubahan Gokil All New Toyota Agya, Masih pantes LCGC?
    Ubahan Gokil All New Toyota Agya, Masih pantes LCGC?
    21 Mar, 2023 .
  • Debut Global Toyota All New Agya 2023 - First Impression | oto.com
    Debut Global Toyota All New Agya 2023 - First Impression | oto.com
    20 Feb, 2023 .
  • Media Drive Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Segini Konsumsi Bahan Bakarnya
    Media Drive Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Segini Konsumsi Bahan Bakarnya
    17 Jan, 2023 .
Tonton Video Mobil Toyota

Artikel Mobil Toyota dari Carvaganza

  • Toyota Recall SUV Mewah, Kopling Land Cruiser 300 dan Lexus LX600 Berpotensi Macet
    Toyota Recall SUV Mewah, Kopling Land Cruiser 300 dan Lexus LX600 Berpotensi Macet
    Setyo Adi, 25 Mar, 2024
  • Toyota Janji Hadirkan Lebih Banyak Pilihan Model Elektrifikasi di Indonesia
    Toyota Janji Hadirkan Lebih Banyak Pilihan Model Elektrifikasi di Indonesia
    Setyo Adi, 21 Mar, 2024
  • Mau Upgrade Gaya Toyota Agya? Ada Paket Menarik dari GR Garage Auto2000
    Mau Upgrade Gaya Toyota Agya? Ada Paket Menarik dari GR Garage Auto2000
    Muhammad Hafid, 15 Mar, 2024
  • Kenal Lebih Dalam Toyota Innova Zenix Hybrid, Perhatikan Ini Saat Service
    Kenal Lebih Dalam Toyota Innova Zenix Hybrid, Perhatikan Ini Saat Service
    Setyo Adi, 12 Mar, 2024
  • Toyota Pamer Seluruh Line Up Komersial di GIICOMVEC 2024
    Toyota Pamer Seluruh Line Up Komersial di GIICOMVEC 2024
    Alvando Noya, 07 Mar, 2024

Artikel Mobil Toyota dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Sebelum Mudik, Simak Dulu Skema Cicilan Syariah Toyota Avanza dan Veloz 2024
    Sebelum Mudik, Simak Dulu Skema Cicilan Syariah Toyota Avanza dan Veloz 2024
    Anjar Leksana, 25 Mar, 2024
  • Toyota Fortuner 2.7 GR Sport A/T, Pilihan SUV Ladder-Frame Bagi Penyuka Bensin
    Toyota Fortuner 2.7 GR Sport A/T, Pilihan SUV Ladder-Frame Bagi Penyuka Bensin
    Anindiyo Pradhono, 14 Mar, 2024
  • Sajian Promo Toyota di IIMS 2024, DP Rendah hingga Bonus Asuransi Tiga Tahun
    Sajian Promo Toyota di IIMS 2024, DP Rendah hingga Bonus Asuransi Tiga Tahun
    Anjar Leksana, 22 Feb, 2024
  • Terpampang di IIMS 2024, Toyota Astra Motor Buka Pemesanan GR Corolla 
    Terpampang di IIMS 2024, Toyota Astra Motor Buka Pemesanan GR Corolla 
    Anjar Leksana, 16 Feb, 2024
  • Toyota All New Vellfire Hadir dalam Varian Hybrid
    Toyota All New Vellfire Hadir dalam Varian Hybrid
    Anjar Leksana, 15 Feb, 2024
  • First Drive All New Toyota Kijang Innova Zenix Q Hybrid Modellista: Revolusi Drastis Sang Legenda
    First Drive All New Toyota Kijang Innova Zenix Q Hybrid Modellista: Revolusi Drastis Sang Legenda
    Anjar Leksana, 26 Des, 2022
  • First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
    First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
    Muhammad Hafid, 16 Nov, 2022
  • First Drive All New Toyota Avanza 1.5 G CVT: Fokus ke Kenyamanan
    First Drive All New Toyota Avanza 1.5 G CVT: Fokus ke Kenyamanan
    Raju Febrian, 10 Des, 2021
  • First Drive Toyota All New Avanza dan Veloz: Transformasi Sepenuh Hati
    First Drive Toyota All New Avanza dan Veloz: Transformasi Sepenuh Hati
    Ardiantomi, 19 Nov, 2021
  • First Drive Toyota Raize 1.0T GR Sport TSS: Daya Pikat SUV Mungil Berjantung Turbo
    First Drive Toyota Raize 1.0T GR Sport TSS: Daya Pikat SUV Mungil Berjantung Turbo
    Anjar Leksana, 08 Mei, 2021
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
  • Komparasi LPMV Bergaya Sporty, Suzuki Ertiga Sport vs Toyota Veloz GR Limited
    Komparasi LPMV Bergaya Sporty, Suzuki Ertiga Sport vs Toyota Veloz GR Limited
    Ahmad Karim, 24 Sep, 2021
  • Cerita Dibalik Perjalanan 55 Tahun Toyota Corolla sang Mobil Terlaris Dunia
    Cerita Dibalik Perjalanan 55 Tahun Toyota Corolla sang Mobil Terlaris Dunia
    Ahmad Karim, 06 Sep, 2021
  •  Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
    Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
    Anjar Leksana, 13 Agu, 2021
  • Komparasi Toyota Raize 1.0 GR Sport TSS Vs Kia Sonet Premier, Perang Fitur Canggih
    Komparasi Toyota Raize 1.0 GR Sport TSS Vs Kia Sonet Premier, Perang Fitur Canggih
    Ahmad Karim, 03 Agu, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*