Dampak Perang, Toyota Hentikan Kegiatan di Ukraina dan Rusia

Dampak Perang, Toyota Hentikan Kegiatan di Ukraina dan Rusia

Invasi Rusia ke Ukraina belakangan ini memenggaruhi dunia otomotif global serta kedua negara. Beberapa merek mengungkapkan langkah mereka terkait permasalahan yang menyita perhatian berbagai negara ini.

KEY TAKEAWAYS

  • Langkah Toyota terhadap konflik Rusia-Ukraina

    Toyota menghentikan semua aktivitas di Ukraina dan Rusia, mulai dari ritel sampai produksi
  • Merek otomotif lain juga mengambil langkah

    Sejumlah merek seperti Ford, GM, BMW, Harley-Davidson, Hyundai, Kia turut setop aktivitas di Ukraina dan Rusia
  • Kabar terbaru, Toyota mengungkapkan langkahnya terhadap bisnis mereka di kedua negara. Perusahaan Jepang itu memprioritaskan penanganan krisis sementara untuk menjamin keselamatan anggota tim, staf retail dan partner supply chain di kedua negara yang berseteru.

    Toyota memiliki 37 diler di Ukraina yang menangani layanan penjualan dan purna jual. Sejak 24 Februari lalu, Toyota menghentikan seluruh kegiatannya di sana. Sementara di Rusia, Toyota juga memiliki jaringan penjualan dan purna jual dengan total 168 lokasi.

    Toyota logo

    Toyota juga memiliki satu pabrik di St Petersburg yang memproduksi RAV4 serta Camry yang diutamakan untuk produksi dalam negeri. Produksi di pabrik St Petersburg berhenti pada 4 Maret dan menghentikan semua kegiatan impornya sampai pemberitahuan lebih lanjut. Toyota mengungkapkan penghentian ini karena gangguan pada rantai pasokan suku cadang. Diklaim kegiatan penjualan di Benua Biru tidak terganggu dengan konflik yang terjadi di Eropa Timur tersebut.

    Baca juga: Serangan Siber Sempat Hentikan Produksi Toyota di Jepang

    Pabrikan Otomotif Lain

    Beberapa pabrikan sudah mengutarakan langkah mereka terkait konflik Rusia-Ukraina ini. Ford terbaru mengungkapkan pihaknya akan menangguhkan bisnis otomotifnya di Rusia. Ford yang memiliki 50 persen saham di Ford Soller, perusahaan otomotif Rusia. Namun Ford tidak menghentikan proses produksi mereka di pabrik St. Petersburg, Elabuga dan Naberrezhnye Chelny.

    Ford memiliki sekitar 4.000 tenaga kerja yang mengabdi di beberapa pabrik mereka yang memproduksi model Ford Focus, Ford EcoSport, Transit, Kuga, Explorer, S-Max dan Galaxy. Ford menyumbang 100.000 dolla AS untuk membantu warga Ukraina dan keluarga yang terlantas selama invasi.

    Langkah Ford ini menyusul yang diambil General Motors. Produsen mobil asal Detroit itu menghentikan kegiatannya di Rusia, termasuk  setop semua ekspor ke sana. Di Rusia sendiri, GM hanya menjual sekitar 3.000 kendaraan per tahun, bukan pasar yang besar bagi merek Amerika Serikat tersebut.

    Kabar terbaru juga diungkapkan Harley-Davidson (HD). Merek moge ternama itu menghentikan kegiatan bisnis mereka di Rusia. HD memiliki 10 outlet di Rusia dari sekitar 369 diler di Uni Eropa. Seperti merek otomotif asal Amerika Serikat lain, produsen moge asal Milwaukee tersebut juga mengungkapkan Rusia bukan merupakan pasar yang signifikan bagi mereka.

    Beberapa pabrikan mobil premium turut kena imbas. Aston Martin, BMW dan Mini mengumumkan penghentian kegiatan bisnis mereka di Rusia. Kendati Aston Martin hanya memiliki satu persen pasar kendaraan di Rusia. Sedangkan BMW dan Mini menghentikan produksi mereka karena banyak suku cadang datang dari Ukraina. BMW menghentikan kegiatan ekspor dan produksi di pabrik Kaliningrad yang menghasilkan sekitar 12.000 kendaraan di 2021.

    pabrik Hyundai

    Hyundai dan Kia juga terdampak dengan kondisi Rusia-Ukraina ini. Merek asal Korea Selatan yang memiliki pabrik di St. Petersburg, Rusia sangat bergantung dengan suplai gas langka dari Ukraina. Bahan seperti neon, krypton, xenon dan lainnya dibutuhkan untuk memproduksi baterai cell kendaraan listrik mereka. Padahal pabrik untuk ekspor Tucson, Palisade, dan Kia Sportage itu juga digunakan mengirimkan ke Amerika Utara dan Eropa, bahkan baru diresmikan 2010 silam.

    Merek Korea Selatan ini berhasil menjual 373.132 unit kendaraan di pasar Rusia pada tahun lalu dan memegang market share terbesar di sana. Disebutkan, krisis Rusia-Ukraina ini akan memengaruhi ekonomi Korea Selatan karena perusahaan raksasa ini berhasil menjual 2,5 miliar dollar AS kendaraan tahun lalu. Masih ditambah lagi dengan jumlah 1,45 miliar dollar AS untuk suku cadangnya. Kemungkinan penjualan Hyundai dan Kia akan turun 29 persen tahun ini akibat krisis Rusia-Ukraina yang baru dimulai.

    Rusia sendiri bukan tanpa pengaruh di dunia otomotif. Negara tersebut merupakan penyuplai ketiga terbesar di dunia untuk nikel dan menyediakan 40 persen palladium untuk kebutuhan global. Bahan ini digunakan untuk memproduksi catalytic converter yang digunakan di seluruh produk kendaraan. Rusia juga bergantung pada 25 persen produksi otomotif dalam negerinya. Berbagai sanksi global yang diterima Rusia akan mengganggu proses produksi otomotif di berbagai negara.

    Beragam kemungkinan ini berdampak pada perkiraan penjualan otomotif dunia menurun. Ini ditambah dengan permasalahan kelangkaan chip yang memaksa sebagian produsen akan mengurangi produksi meski harga mobil meningkat untuk mengimbangi kelangkaan tersebut. (Sta/Tom)

    Baca juga: Pemerintah Bebaskan Bea Masuk IKD Kendaraan Listrik, Ini Keuntungannya Buat Konsumen

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    IIMS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6
      VinFast VF 6
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7
      VinFast VF 7
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9
      BYD D9
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3
      MG 3
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Hilux Rangga
      Toyota Hilux Rangga
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Mei, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
      Plus Minus Mitsubishi XForce, Mending Ini atau HR-V dan Creta Sekalian?
      19 Mar, 2024 .
    • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
      Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
      12 Mar, 2024 .
    • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
      Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
      07 Mar, 2024 .
    • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
      Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
      07 Mar, 2024 .
    • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
      Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
      07 Mar, 2024 .
    • Ini Rasanya Suzuki Jimny 5-Door di Trek Offroad, Lebih Baik dari 3 Pintunya?
      Ini Rasanya Suzuki Jimny 5-Door di Trek Offroad, Lebih Baik dari 3 Pintunya?
      07 Mar, 2024 .
    • Chery Tiggo 5X, Mulai Rp269Juta Fiturnya Bejibun
      Chery Tiggo 5X, Mulai Rp269Juta Fiturnya Bejibun
      27 Feb, 2024 .
    • Cobain Langsung Nissan Sakura EV, Ini Baru Kecil-kecil Cabe Rawit
      Cobain Langsung Nissan Sakura EV, Ini Baru Kecil-kecil Cabe Rawit
      27 Feb, 2024 .
    • First Drive Nissan Ariya EV, Mewah dan Kencang Jadi Satu
      First Drive Nissan Ariya EV, Mewah dan Kencang Jadi Satu
      27 Feb, 2024 .
    • Seharian Keliiling IIMS 2024, Mobil-Motor Baru hingga Aksesori Bertebaran!
      Seharian Keliiling IIMS 2024, Mobil-Motor Baru hingga Aksesori Bertebaran!
      27 Feb, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Sambut Debut Balap di Jepang, Mobil Formula e Dimodifikasi Liberty Walk
      Sambut Debut Balap di Jepang, Mobil Formula e Dimodifikasi Liberty Walk
      Wahyu Hariantono, Today
    • Demi Kelancaran Perjalanan, Lalu Lintas Kendaraan Berat Dibatasi di Jalur Mudik
      Demi Kelancaran Perjalanan, Lalu Lintas Kendaraan Berat Dibatasi di Jalur Mudik
      Zenuar Yoga, Today
    • BAIC Motor Segera Mengaspal di Pasar Indonesia, Andalkan Model SUV Gagah
      BAIC Motor Segera Mengaspal di Pasar Indonesia, Andalkan Model SUV Gagah
      Anindiyo Pradhono, Today
    • TIPS: Mau Mudik Pakai Mobil Listrik, Ini Yang Harus Dipersiapkan
      TIPS: Mau Mudik Pakai Mobil Listrik, Ini Yang Harus Dipersiapkan
      Setyo Adi, 28 Mar, 2024
    • Bentley Jakarta Mantapkan Layanan Aftersales, Jamin Konsumen Bebas Pusing 10 Tahun
      Bentley Jakarta Mantapkan Layanan Aftersales, Jamin Konsumen Bebas Pusing 10 Tahun
      Anindiyo Pradhono, 28 Mar, 2024

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • BMW i5 Meluncur di Indonesia, Harganya Belum Dirilis
      BMW i5 Meluncur di Indonesia, Harganya Belum Dirilis
      Anindiyo Pradhono, 27 Mar, 2024
    • Aneka Pilihan Car Audio Murah untuk Menemani Perjalanan Mudik Lebaran
      Aneka Pilihan Car Audio Murah untuk Menemani Perjalanan Mudik Lebaran
      Anjar Leksana, 26 Mar, 2024
    • Sebelum Mudik, Simak Dulu Skema Cicilan Syariah Toyota Avanza dan Veloz 2024
      Sebelum Mudik, Simak Dulu Skema Cicilan Syariah Toyota Avanza dan Veloz 2024
      Anjar Leksana, 25 Mar, 2024
    • MG VS HEV Meluncur dengan Harga Rp389 Juta
      MG VS HEV Meluncur dengan Harga Rp389 Juta
      Alvando Noya, 22 Mar, 2024
    • Bermain di Segmen Premium Hybrid, GWM Indonesia Jual Tank 500 dan Haval H6
      Bermain di Segmen Premium Hybrid, GWM Indonesia Jual Tank 500 dan Haval H6
      Anjar Leksana, 22 Mar, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
    • Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
      Penyebab Ban Mobil Benjol dan Cara Mencegahnya
      Anjar Leksana, 28 Mar, 2023
    • Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
      Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya
      Setyo Adi, 02 Jan, 2023
    • Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
      Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar
      Anjar Leksana, 30 Des, 2022
    • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
      Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
      Setyo Adi, 13 Mar, 2024
    • First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
      First Drive BYD Seal: Sensasi Supercar Tanpa Perlu Mahal
      Setyo Adi, 29 Feb, 2024
    • First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
      First Drive BYD Dolphin: Banyak Keunggulan dari Rival Sekelasnya
      Anjar Leksana, 12 Feb, 2024
    • Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
      Test Drive BYD Atto 3: Kualitas Mengejutkan dan Banyak Gimik
      Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2024
    • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
    • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
    • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
      10 Mobil Polisi Paling Keren di Dunia
      Muhammad Hafid, 09 Jan, 2023
    • Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
      Merasakan Langsung Mobil Listrik Volvo C40 Recharge di Tanah Kelahirannya
      Eka Zulkarnain H, 02 Jan, 2023
    • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*