Suksesor Mercedes-Benz GLK Class Akan Diperkenalkan Besok

Suksesor Mercedes-Benz GLK Class Akan Diperkenalkan Besok

JAKARTA: Dengan meningkatnya potensi dari pasar crossover, mau tidak mau, Mercedes Benz harus mengonsolidasikan posisinya di segmen crossover mewah dan salah satu model untuk mendukung upaya itu adalah GLK. Alhasil, tak hanya memberikan perubahan signifikan pada model  tersebut, Mercedes telah memutuskan untuk memensiunkan Mercedes Benz GLK Class  dan mengubah namanya menjadi GLC. Hanya dalam hitungan jam, sang suksesor, Mercedes-Benz GLC segera akan memulai debut perdananya secara global dan akan diperkenalkan melalui internet, tepat pada tanggal 17 Juni besok. Generasi terbaru ini tidak lagi mengusup konsep kotak atau boxy, tetapi lebih menonjolkan karakter dinamis dan melengkung layaknya sebuah crossover ataup Sport Utility Vehicle (SUV) pada umumnya. Tidak hanya menggantikan edisi GLK, Mobil ini juga merupakan bagian konsep Mercedes yang akan melengkapi 11 model pendahulunya.

Generasi terbaru crossover besutan Mercy ini bernuansa lebih sporty dengan bodi yang lebih berotot serta dilengkapi dengan gril lebar khas Mercy namun dijajali aksen baru. Seiring dengan berubahanya gaya desain crossover itu, lampu utama juga mendapatkan sentuhan desain anyar, dengan bentuk yang lebih memanjang. Secara sekilas, tampilan mobil ini menggunakan basis GLK generasi kedua dan terlihat mirip seperti miniatur GLE coupe. Berbeda dengan GLA yang masuk kategori crossover kompak, GLC akan memiliki bodi lebih besar. GLC akan menggunakan platform MRA (Modular Rear Architecture), seperti yang digunakan C-Class model 2015. Dengan mengusung konsep modular tersebut, tidak hanya menjadikan bobot lebih ringan, tapi juga membuat perusahaan lebih efisien dan praktis dalam proses modifikasi model generasi terbaru ini. Mercedes akan lebih mudah untuk memindahkan kemudi dari sisi kiri ke kanan berdasarkan peraturan negara tujuan yang berlaku. Hal ini juga didukung oleh pengaturan driveshaft untuk roda yang handal dari Mercedes sehingga memungkinkan perpindahan tersebut.

Untuk perihal jantung pacu, seri GLC mengendong mesin V6 bi-turbo kapasitas 3.0 liter yang dapat menghasilkan daya 367 ps pada 5.500 rpm serta torsi maksimum sebesar 520 Nm pada 1.400 rpm – 4.000 rpm. Juga terdapat pilihan mesin 2.000 cc turbocharger empat silinder yang mampu menyemburkan tenaga hingga 241 hp dan torsi 229 lb-ft.  Tenaga akan disalurkan melalui ini  transmisi otomatis 9-kecepatan dengan menggunakan sistem all-wheel-drive (AWD) 4 Matic. Selain memiliki tingkat efisiensi yang tinggi, mobil crossover ini juga dipersenjatai dengan kemampuan off-road dimana mampu mencapai approach angle sebesar 23 derajat dan departure angle pada 25 derajat.

Dengan segala keunggulannya yang diusungnya, kehadiran Mercedes-Benz GLK ini diyakini dapat membuat kompetitornya, seperti BMW dan Audi, kebakaran jenggot. Sayangnya, bagi para pencinta Mercy yang sudah tidak sabar merasakan sensasi kemewahan dan performa yang ditawarkan oleh GLK, harus menunggu lebih lama. Pasalnya, untuk peluncuran secara resmi ke publik dunia baru dilakukan pada September mendatang melalui ajang Frankfurt Motor Show 2015. Setelah itu, pada pengujung tahun ini, mobil tersebut baru akan dikirim ke dealer.

OTO

OTO

Portal otomotif no.1 di Indonesia. Kami menyediakan informasi seputar industri otomotif nasional dan internasional.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mercedes Benz

  • Mercedes Benz G-Class
    Mercedes Benz G-Class
  • Mercedes Benz GLE-Class
    Mercedes Benz GLE-Class
  • Mercedes Benz C-Class Sedan hev
    Mercedes Benz C-Class Sedan
  • Mercedes Benz GLB-Class
    Mercedes Benz GLB-Class
  • Mercedes Benz CLA-Class
    Mercedes Benz CLA-Class
  • Mercedes Benz S-Class
    Mercedes Benz S-Class
  • Mercedes Benz GLA
    Mercedes Benz GLA
  • Mercedes Benz GLS-Class
    Mercedes Benz GLS-Class
  • Mercedes Benz E-Class
    Mercedes Benz E-Class
  • Mercedes Benz AMG GT
    Mercedes Benz AMG GT
Harga Mobil Mercedes Benz

GIIAS 2025

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Mercedes Benz

Video Mobil Mercedes Benz Terbaru di Oto

Oto
  • Mercedes Benz G 580 Edition One, Electric Version of G Class, Attractive Price to be Collected
    Mercedes Benz G 580 Edition One, Electric Version of G Class, Attractive Price to be Collected
    13 Mar, 2025 .
  • Mercedes-Benz EQE 350
    Mercedes-Benz EQE 350
    07 Mar, 2025 .
  • Tebar Pesona Lewat Ubahan Ringan, Seberapa Menarik Mercedes-Benz GLB 200 Facelift?
    Tebar Pesona Lewat Ubahan Ringan, Seberapa Menarik Mercedes-Benz GLB 200 Facelift?
    22 Jan, 2025 .
  • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    15 Oct, 2024 .
  • Mercedes-Benz EQE SUV, Mobil Listrik Premium Buat Offroad
    Mercedes-Benz EQE SUV, Mobil Listrik Premium Buat Offroad
    26 Jun, 2024 .
  • Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    Sidak Kenyamanan Bus Mercedes-Benz OH 1626 L Terbaru Rakitan Lokal!
    12 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    Mercedes-Benz C 300 AMG Line, Perpaduan Antara Kemewahan dan Sporty
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    Mercedes-Benz CLE, Ubahannya Bikin BMW Terlihat Lebay
    07 Mar, 2024 .
  • Mercedes-Benz GLA 200 Jadi Lebih Asik Buat Nyetir | First Drive
    Mercedes-Benz GLA 200 Jadi Lebih Asik Buat Nyetir | First Drive
    05 Feb, 2024 .
  • Electria Eps 5: Mercedes-Benz EQS 450+ AMG Line, Layak Harganya Rp3,5 Miliar???
    Electria Eps 5: Mercedes-Benz EQS 450+ AMG Line, Layak Harganya Rp3,5 Miliar???
    30 Jan, 2024 .
Tonton Video Mobil Mercedes Benz

Artikel Mobil Mercedes Benz dari Carvaganza

  • Test Drive Mercedes-Benz NGCC: Kelincahan dan Utilitas GLA 200 & GLB 200 (Part 2)
    Test Drive Mercedes-Benz NGCC: Kelincahan dan Utilitas GLA 200 & GLB 200 (Part 2)
    Muhammad Hafid, 30 Des, 2025
  • Test Drive Mercedes-Benz NGCC: Performa A 200 dan CLA 200 (Part 1)
    Test Drive Mercedes-Benz NGCC: Performa A 200 dan CLA 200 (Part 1)
    Muhammad Hafid, 28 Des, 2025
  • Daimler Gelar Mercedes-Benz Bus Year-End Rescue 2025: Layanan Gratis Selama Libur Nataru
    Daimler Gelar Mercedes-Benz Bus Year-End Rescue 2025: Layanan Gratis Selama Libur Nataru
    Anjar Leksana, 23 Des, 2025
  • Mercedes-Benz Akhirnya Umbar Spesifikasi Lengkap CLA 220 Hybrid 2026
    Mercedes-Benz Akhirnya Umbar Spesifikasi Lengkap CLA 220 Hybrid 2026
    Muhammad Hafid, 18 Des, 2025
  • Mercedes-Benz Jadikan NGCC Gerbang Awal Konsumen ke Dunia Premium
    Mercedes-Benz Jadikan NGCC Gerbang Awal Konsumen ke Dunia Premium
    Muhammad Hafid, 17 Des, 2025

Artikel Mobil Mercedes Benz dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Mercedes-AMG dan Michelin Tempuh 40.075 Km Kurang dari 8 Hari
    Mercedes-AMG dan Michelin Tempuh 40.075 Km Kurang dari 8 Hari
    Zenuar Istanto, 15 Sep, 2025
  • Mercedes-Benz GLC EQ 2026 Resmi Diperkenalkan, Mampu Tempuh 700 Km
    Mercedes-Benz GLC EQ 2026 Resmi Diperkenalkan, Mampu Tempuh 700 Km
    Wahyu Hariantono, 11 Sep, 2025
  • Mercedes-Maybach GLS 600 Facelift Resmi Meluncur di Indonesia, Simbol Kemewahan SUV Ultra-Premium
    Mercedes-Maybach GLS 600 Facelift Resmi Meluncur di Indonesia, Simbol Kemewahan SUV Ultra-Premium
    Wahyu Hariantono, 25 Agu, 2025
  • Mercedes-Benz C 200 Avantgarde Line Mild Hybrid Siap Tampil di GIIAS 2025
    Mercedes-Benz C 200 Avantgarde Line Mild Hybrid Siap Tampil di GIIAS 2025
    Anjar Leksana, 14 Jul, 2025
  • AMG GT 63 4MATIC+ APXGP Edition: Supercar Mewah Mercedes yang Lahir dari Dunia Fiksi Formula 1
    AMG GT 63 4MATIC+ APXGP Edition: Supercar Mewah Mercedes yang Lahir dari Dunia Fiksi Formula 1
    Anjar Leksana, 26 Jun, 2025
  • KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Sensasi Berkendara (Part 2)
    KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Sensasi Berkendara (Part 2)
    Raju Febrian, 23 Agu, 2020
  • KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Perbedaan Desain (Part 1)
    KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Perbedaan Desain (Part 1)
    Raju Febrian, 23 Agu, 2020
  • Mercedes-Benz C180: Status Baru Sang CIBO
    Mercedes-Benz C180: Status Baru Sang CIBO
    Ahmad Karim, 14 Agu, 2020
  • Kisah Kejayaan Die Rote Sau, "Si Babi Merah" Cikal Bakal Berdirinya Mercedes-AMG
    Kisah Kejayaan Die Rote Sau, "Si Babi Merah" Cikal Bakal Berdirinya Mercedes-AMG
    Ahmad Karim, 04 Agu, 2021
  • Perjalanan 4 Generasi Mercedes-Benz “Cibo” di Indonesia
    Perjalanan 4 Generasi Mercedes-Benz “Cibo” di Indonesia
    Ahmad Karim, 24 Mei, 2021
  • Histori Mesin Diesel Mercedes-Benz, Pelopor untuk Mobil Penumpang
    Histori Mesin Diesel Mercedes-Benz, Pelopor untuk Mobil Penumpang
    Ahmad Karim, 11 Jan, 2021
  • 4 Mercedes-Benz Berpintu Gullwing, Melegenda dan Terus Berevolusi
    4 Mercedes-Benz Berpintu Gullwing, Melegenda dan Terus Berevolusi
    Ahmad Karim, 04 Jan, 2021
  • 6 Mobil Listrik Mercedes-Benz yang Akan Mengaspal hingga 2022
    6 Mobil Listrik Mercedes-Benz yang Akan Mengaspal hingga 2022
    Ahmad Karim, 18 Des, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*