Tokyo Motor Show 2015 menjadi saksi Konsep GSX Suzuki

Tokyo Motor Show 2015 menjadi saksi Konsep GSX Suzuki

JAKARTA: Tokyo Motor Show 2015 dipilih oleh Suzuki Motor Corporation sebagai kesempatan paling pas untuk memperkenalkan Konsep GSX Suzuki. Konsep tersebut diungkap dalam bentuk pahatan putih yang menunjukkan arah desain dari keluaran mendatang di seri GSX, terutama di Hayabusa, GSX-R1000 dan GSX-S1000.

Garis lembut yang mengalir dan kaca depan yang melengkung di pahatan tersebut sudah cukup untuk menampilkan bahwa konsep ini akan memprioritaskan efisiensi dalam aspek aerodinamis. Fitur yang mengesankan lainnya dari konsep ini adalah lampu depan kecil yang diapit oleh DRL LED, tangki bahan bakar yang besar, jok lebar, ekor yang cukup besar, peredam yang gempal, sepasang ventilasi udara dan pelindung luas yang melengkapi bagian depan. Suzuki menjelaskan konsep tersebut sebagai tempat lahirnya motor-motor sport baru dari Suzuki. Selain itu, perusahaan menyebutkan bahwa tujuan konsep tersebut merangkum potensi dari seri GSX. Konsep ini mungkin akan dipakai untuk meng-upgrade generasi selanjutnya dari Suzuki Hayabusa. Namun, perusahaan belum membuat pernyataan resmi apapun terkait hal ini.

Bersamaan dengan Konsep GSX Suzuki, perusahaan juga menunjukkan edisi spesial Suzuki GSX-R1000 ABS dalam rangka merayakan hari lahir ke-30 seri GSX-R dari jajaran motor super sport.

Model Motor Suzuki

  • Suzuki Satria F150
    Suzuki Satria F150
  • Suzuki GSX R150
    Suzuki GSX R150
  • Suzuki Burgman Street 125 EX
    Suzuki Burgman Street 125 EX
  • Suzuki GSX S150
    Suzuki GSX S150
  • Suzuki NEX II
    Suzuki NEX II
  • Suzuki NEX Crossover
    Suzuki NEX Crossover
  • Suzuki Address
    Suzuki Address
  • Suzuki V-Strom 250 SX
    Suzuki V-Strom 250 SX
  • Suzuki Avenis
    Suzuki Avenis
  • Suzuki Gixxer SF 250
    Suzuki Gixxer SF 250
Harga Motor Suzuki

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

Video Motor Suzuki Terbaru di Oto

Oto
  • Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    Jajal Langsung Suzuki Burgman Street 125 EX, Nyaman Buat Jarak Jauh | First Ride
    30 Jan, 2024 .
  • Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    Mau Tampil Beda, Ini Pilihan Skutik yang Jarang Terlihat di Jalan Raya
    08 Jan, 2024 .
  • Suzuki Burgman Street 125 EX, Siap Jegal Yamaha Lexi!
    Suzuki Burgman Street 125 EX, Siap Jegal Yamaha Lexi!
    20 Nov, 2023 .
  • Suzuki V-Strom SX250, Wajib Masuk Wishlist Nih! | First Impression
    Suzuki V-Strom SX250, Wajib Masuk Wishlist Nih! | First Impression
    03 Nov, 2022 .
  • Suzuki Avenis 125: Bahas Lengkap Spesifikasi, Fitur, dan Test Ride | Review Indonesia
    Suzuki Avenis 125: Bahas Lengkap Spesifikasi, Fitur, dan Test Ride | Review Indonesia
    03 Nov, 2022 .
  • GIIAS 2021 | Suzuki Gixxer SF 250 | Modal Suzuki Lawan Kawasaki Ninja 250 SL
    GIIAS 2021 | Suzuki Gixxer SF 250 | Modal Suzuki Lawan Kawasaki Ninja 250 SL
    15 Nov, 2021 .
  • Ini Modal Suzuki GSX 250 SF Tarung di Segmen Motor Sport Indonesia | OTO Upcoming
    Ini Modal Suzuki GSX 250 SF Tarung di Segmen Motor Sport Indonesia | OTO Upcoming
    15 Nov, 2021 .
  • Suzuki Nex Crossover | Bukan Sekadar Gaya-gayaan | Test Ride
    Suzuki Nex Crossover | Bukan Sekadar Gaya-gayaan | Test Ride
    02 Jun, 2021 .
  • Suzuki GSX S150 vs Yamaha MT 15 | Bike Review | Pilih yang Mana | OTO com
    Suzuki GSX S150 vs Yamaha MT 15 | Bike Review | Pilih yang Mana | OTO com
    28 Mar, 2020 .
  • Suzuki GSX-R150 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Suzuki GSX-R150 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    26 Nov, 2018 .
Tonton Video Motor Suzuki

Artikel Motor Suzuki dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Ini Racikan Teknologi SEP-α di Mesin Suzuki Burgman Street EX125
    Ini Racikan Teknologi SEP-α di Mesin Suzuki Burgman Street EX125
    Anjar Leksana, 15 Feb, 2024
  • Desainer Sepeda Motor Suzuki Datang ke Indonesia, Bawa Misi Apa?
    Desainer Sepeda Motor Suzuki Datang ke Indonesia, Bawa Misi Apa?
    Anjar Leksana, 29 Jan, 2024
  • Suzuki Burgman Street 125 EX Vs Honda Vario 125, Pilih Mana?
    Suzuki Burgman Street 125 EX Vs Honda Vario 125, Pilih Mana?
    Zenuar Istanto, 12 Jan, 2024
  • Suzuki Raider J Crossover, Penantang Yamaha PG-1 dan Honda CT125
    Suzuki Raider J Crossover, Penantang Yamaha PG-1 dan Honda CT125
    Anjar Leksana, 04 Des, 2023
  • Suzuki Burgman Street 125 EX Meluncur, Penantang Serius Yamaha Lexi!
    Suzuki Burgman Street 125 EX Meluncur, Penantang Serius Yamaha Lexi!
    Bangkit Jaya Putra, 27 Okt, 2023
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Tawarkan Keseimbangan Berkendara
    Anjar Leksana, 30 Jan, 2024
  • Suzuki Nex Crossover: Skutik Dual Purpose yang Nyaman untuk Touring Jarak Dekat
    Suzuki Nex Crossover: Skutik Dual Purpose yang Nyaman untuk Touring Jarak Dekat
    Zenuar Istanto, 23 Mar, 2021
  • First Ride Suzuki Nex Crossover: Skutik Lincah untuk Dua Alam
    First Ride Suzuki Nex Crossover: Skutik Lincah untuk Dua Alam
    Zenuar Istanto, 08 Des, 2020
  • Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Kawasaki Ninja 250SL vs Suzuki Gixxer SF 250, Adu Sporty Fairing Silinder Tunggal
    Bangkit Jaya Putra, 15 Nov, 2021
  • Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Suzuki Nex II Elegant vs Yamaha Gear 125 S Version, Mana yang Pantas Jadi Incaran?
    Zenuar Istanto, 26 Agu, 2021
  • Kisah Perjalanan Hidup Suzuki Satria di Indonesia, Si Bebek Kencang Legendaris
    Kisah Perjalanan Hidup Suzuki Satria di Indonesia, Si Bebek Kencang Legendaris
    Zenuar Istanto, 20 Mei, 2021
  • Panduan Memilih Suzuki GSX Series, Mana yang Paling Tepat dan Berapa Angsurannya?
    Panduan Memilih Suzuki GSX Series, Mana yang Paling Tepat dan Berapa Angsurannya?
    Helmi Alfriandi, 01 Apr, 2021
  • Menyingkap Daya Tawar Keluarga Suzuki GSX di Tanah Air
    Menyingkap Daya Tawar Keluarga Suzuki GSX di Tanah Air
    Helmi Alfriandi, 19 Feb, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*