IIMS 2017: Ignis Jadi Primadona Suzuki

IIMS 2017: Ignis Jadi Primadona Suzuki

Ignis paling diminati

Jakarta - Memasuki hari kedelapan event Indonesia International Motor Show (IIMS) 2017, Suzuki mengaku Ignis jadi model terlaris. Tercatat, penjualan mobil yang baru mereka luncurkan pertengahan April 2017 itu, mencapai 370 unit.

"Kontribusinya 50 persen lebih dari penjualan kami di IIMS kali ini. Secara total, pemesanan Suzuki mencapai 632 unit untuk mobil dan 64 untuk motor," papar Donny Saputra, W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales di Jakarta, Kamis (4/5).

Dijelaskan lebih perinci, Donny mengungkapkan penjualan Ignis mencapai 370 unit, Suzuki Ertiga 180 unit, Suzuki S-Cross 36 unit , Karimun 20 unit, Ertiga Diesel enam unit, Swift enam unit dan APV dua unit. Sementara untuk sepeda motor GSX-R 38 unit dan GSX-S 28 unit.

Selama IIMS 2017, Suzuki menghadirkan booth dengan tema Urban SUV. Tema ini dipilih sesuai tagline pada produk anyarnya, Ignis. Sementara kendaraan yang ditampilkan seperti Ignis, Suzuki Ertiga Diesel Hybrid, SX4 S-Cross dan juga Karimun Wagon R yang baru saja mengalami perubahan.

Suzuki Karimun IIMS 2017 01

Sebagai informasi, Suzuki Ignis dengan harga mulai Rp 139,5 juta untuk tipe GL MT dan Rp 159,5 juta untuk Ignis tipe GX MT. Seluruhnya dibekali mesin yang sama, berkapasitas 1,2 liter. SUV mungil ini juga tersedia dalam pilihan transmisi Automated Manual Transmission (AMT). Ignis GX AMT dijual dengan harga Rp 169,500 juta.

Untuk menarik calon konsumen, pabrikan Jepang ini menawarkan beragam promo. Seperti program Suzuki Tripl3Bonus. Dalam program ini para konsumen yang melakukan pembelian, mendapatkan 3 (tiga) keuntungan. Keuntungan pertama, setiap pembelian unit mobil Suzuki di ajang IIMS 2017 mendapatkan hadiah langsung berupa uang elektronik dan On Board Unit (OBU). Selanjutnya, test drive berhadiah sepeda motor.

Suzuki menyiapkan 3 unit GSX-S 150 dan 6 unit Suzuki Satria FU 150 untuk konsumen maupun calon konsumen yang melakukan test drive unit mobil Suzuki. Untuk yang ketiga, mereka menyediakan paket kredit menarik dengan cicilan ringan dan bunga rendah.

Dari data penyelenggara, PT Dyandra Promosindo, Ignis merupakan kendaraan yang paling banyak digunakan test drive dalam pameran yang berlangsung hingga 7 Mei 2017 ini. Tercatat, sudah lebih dari 1.000 pengunjung IIMS 2017 melakukan test drive mobil ini.

Baca Juga: Belum Sebulan, Ignis Sudah Terjual 2.000 unit Lebih

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Suzuki

  • Suzuki XL7
    Suzuki XL7
  • Suzuki Ertiga
    Suzuki Ertiga
  • Suzuki Carry
    Suzuki Carry
  • Suzuki S-Presso
    Suzuki S-Presso
  • Suzuki Jimny
    Suzuki Jimny
  • Suzuki Grand Vitara
    Suzuki Grand Vitara
  • Suzuki Baleno
    Suzuki Baleno
  • Suzuki Ignis
    Suzuki Ignis
  • Suzuki APV Arena
    Suzuki APV Arena
  • Suzuki Ertiga Smart Hybrid
    Suzuki Ertiga Smart Hybrid
Harga Mobil Suzuki

Jangan lewatkan

Promo Suzuki Ignis, DP & Cicilan

  • Ignis GX MT DP Rp 18,06 Juta Angsuran Rp 16,47 Juta x 12 Bulan Rp 212 Juta OTR Lihat Promo
  • Ignis GX AGS DP Rp 19,41 Juta Angsuran Rp 17,13 Juta x 12 Bulan Rp 222 Juta OTR Lihat Promo

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Vitara Brezza
    Suzuki Vitara Brezza
    Rp 251,17 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Carry Blind Van
    Suzuki Carry Blind Van
    Rp 221,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Suzuki Ignis Terbaru di Oto

Oto
  • Suzuki Ignis GX AGS | Minim Ubahan, Makin Sporty | OTO.com
    Suzuki Ignis GX AGS | Minim Ubahan, Makin Sporty | OTO.com
    20 Oct, 2020 .
  • Toyota Agya vs Suzuki Ignis | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    Toyota Agya vs Suzuki Ignis | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    28 Jul, 2020 .
  • First Impression Suzuki Ignis Sport I oto.com
    First Impression Suzuki Ignis Sport I oto.com
    29 Jan, 2018 . 2K kali dilihat
  • Peluncuran Suzuki Ignis Sport I OTO com
    Peluncuran Suzuki Ignis Sport I OTO com
    29 Jan, 2018 . 2K kali dilihat
  • Suzuki Ignis Punya Varian Baru? I Oto.Com
    Suzuki Ignis Punya Varian Baru? I Oto.Com
    16 Jan, 2018 . 3K kali dilihat
  • GIIAS 2017 : IGNIS
    GIIAS 2017 : IGNIS
    17 Aug, 2017 . 67 kali dilihat
  • IIMS 2017 : Test Drive IGNIS I OTO.COM
    IIMS 2017 : Test Drive IGNIS I OTO.COM
    08 May, 2017 . 12K kali dilihat
  • First Impression Suzuki IGNIS I OTO.com
    First Impression Suzuki IGNIS I OTO.com
    17 Apr, 2017 . 132 kali dilihat
  • Peluncuran Suzuki Ignis I OTO.com
    Peluncuran Suzuki Ignis I OTO.com
    17 Apr, 2017 . 77 kali dilihat
Tonton Video Mobil Suzuki Ignis

Bandingkan & Rekomendasi

Toyota Agya
Toyota Agya
Rp 167,9 - 253,5 Juta
Harga Agya
Honda Brio
Honda Brio
Rp 167,9 - 253,1 Juta
Harga Brio
Wuling Air EV
Wuling Air EV
Rp 190 - 275 Juta
Harga Air EV
Daihatsu Sirion
Daihatsu Sirion
Rp 230,35 - 239,55 Juta
Harga Sirion
Suzuki S-Presso
Suzuki S-Presso
Rp 169,1 - 179,1 Juta
Harga S-Presso
Jenis Bahan Bakar Bensin
Bensin
Electric
Bensin
Bensin
Mesin 1198
1199
-
1329
998
Tenaga 87
89
40
94
67
Torsi 113 Nm
110 Nm
110 Nm
120 Nm
90 Nm
Ground Clearance -
-
-
150 mm
-
Jenis Transmisi Manual
Manual
Otomatis
CVT
Manual
Mesin 1.2L Petrol Engine, In-line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.2L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve SOHC
-
1.3L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve
1.0L Petrol Engine, 3 Cylinder 12 Valve

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • ORA 03
    ORA 03
    Rp 502,99 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • DFSK Mini EV
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Hyundai i20 2024
    Hyundai i20 2024
    Rp 360,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Suzuki Ignis dari Carvaganza

  • Segini Itung-Itungan Biaya Kepemilikan Suzuki New Ignis
    Segini Itung-Itungan Biaya Kepemilikan Suzuki New Ignis
    Raju Febrian, 19 Jun, 2021
  • Maruti Ignis Limited Edition Makin Gaya
    Maruti Ignis Limited Edition Makin Gaya
    Raju Febrian, 17 Sep, 2018
  • Suzuki Belum Produksi Ignis di Indonesia, Ini Alasannya
    Suzuki Belum Produksi Ignis di Indonesia, Ini Alasannya
    Raju Febrian, 20 Feb, 2018
  • Suzuki Resmi Meluncurkan Ignis Sport Edition
    Suzuki Resmi Meluncurkan Ignis Sport Edition
    Valdo Prahara, 26 Jan, 2018
  • VIDEO: Pandangan Pertama Suzuki Ignis Sport Edition
    VIDEO: Pandangan Pertama Suzuki Ignis Sport Edition
    Raju Febrian, 24 Jan, 2018

Artikel Mobil Suzuki Ignis dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Catat, Komponen dan Biaya Perawatan Kendaraan City Car Suzuki
    Catat, Komponen dan Biaya Perawatan Kendaraan City Car Suzuki
    Anjar Leksana, 03 Agu, 2022
  • Mengenal Lebih Dekat Suzuki S-Presso yang Siap Dijual di Indonesia
    Mengenal Lebih Dekat Suzuki S-Presso yang Siap Dijual di Indonesia
    Anjar Leksana, 10 Nov, 2021
  • Panduan Beli Suzuki Ignis 2017 Bekas, Harganya Makin Terjangkau
    Panduan Beli Suzuki Ignis 2017 Bekas, Harganya Makin Terjangkau
    Anjar Leksana, 19 Jul, 2021
  • Relatif Terjangkau, Ini Besaran Biaya Perawatan dan Kepemilikan Suzuki Ignis
    Relatif Terjangkau, Ini Besaran Biaya Perawatan dan Kepemilikan Suzuki Ignis
    Ahmad Karim, 23 Jun, 2021
  • Ketahui Ini Dulu Sebelum Beli Suzuki Ignis
    Ketahui Ini Dulu Sebelum Beli Suzuki Ignis
    Anjar Leksana, 03 Feb, 2021
  • Suzuki Ignis GX AGS: SUV Mungil Penuh Gaya
    Suzuki Ignis GX AGS: SUV Mungil Penuh Gaya
    Raju Febrian, 13 Sep, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*