Hyundai Siapkan SUV Buatan Indonesia

Hyundai Siapkan SUV Buatan Indonesia

Hyundai Mobil Indonesia (HMI) bersiap menambah portofolio produk completely knock down (CKD) di tanah air. Kali ini, yang siap dirakit lokal berasal dari segmen SUV, karena dianggap paling menjanjikan untuk laku dibanding segmen lain. Pertanyaannya produk SUV apa itu?

"Saya belum bisa bicara model SUV mana yang akan kita CKD-kan," ujar Presiden Direktur HMI, Mukiat Sutikno, saat ditemui di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017. Dia menambahkan, pastinya produk itu mulai dirakit di pabrik Hyundai di Bekasi, Jawa Barat, tahun depan. Targetnya bukan hanya pasar di dalam negeri, tapi lebih luas lagi menyasar kebutuhan ekspor khususnya wilayah Asia.

Bila melihat SUV Hyundai yang dipasarkan di Indonesia, saat ini ada dua: Tucson dan Santa Fe. Di antara keduanya, Tucson dengan bodi yang lebih kecil merupakan kendaraan terlaris sepanjang 2017 (Januari - Juni). Menurut data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), SUV 5-penumpang itu terjual 117 unit. Jadi prediksi kami, mobil inilah yang bakal dirakit lokal.

grille baru Hyundai H-1

Di sini, Tucson dipasarkan dalam dua varian mesin. Pertama, mesin berbahan bakar bensin dengan kapasitas 2.0 L. Harganya mencapai Rp 417 juta. Kemudian ada mesin diesel 2.0 L yang memiliki performa lebih buas. Jantung mekanisnya bisa menyemburkan torsi puncak hingga 400 Nm pada 1.750-2.750 rpm dan tenaga maksimal 178 PS pada 4.000 rpm. Sistem transmisinya menggunakan 6-percepatan otomatis dengan shiftronic.

Fitur Tucson pun tidak kalah menarik, head unitnya sudah mengaplikasikan layar sentuh 8-inci yang mudah dioperasikan. Di dalamnya sudah disematkan fitur eagle eye view, yang mampu menampilkan pandangan terkait kondisi di seputar mobil. Fitur ini berfungsi memudahkan pengendara ketika memarkir kendaraannya.

Sebelumnya, Hyundai sudah sukses merakit secara lokal produk MPV bongsor, H-1. Mobil ini sudah diproduksi di Bekasi, sejak 2010 lalu. H-1 bahkan juga mampu menembus pasar ekspor ke tiga negara di Asia. Kelebihannya tampak dari jumlah penumpang yang bisa masuk ke kabinnya, sampai 11 orang atau empat baris kursi. Pada H-1 tipe tertinggi (Royale), pintu gesernya ganda berada di kiri dan kanan bodinya, sehingga memudahkan penumpang untuk masuk ke mobil. Dalam hal depot daya, H-1 tersedia dalam pilihan mesin bensin dan diesel.

Baca Juga: Komparasi Hyundai Grand i10 vs Suzuki Ignis

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Hyundai

  • Hyundai Creta
    Hyundai Creta
  • Hyundai Stargazer
    Hyundai Stargazer
  • Hyundai Stargazer X
    Hyundai Stargazer X
  • Hyundai Palisade
    Hyundai Palisade
  • Hyundai Santa Fe
    Hyundai Santa Fe
  • Hyundai Ioniq 5
    Hyundai Ioniq 5
  • Hyundai Staria
    Hyundai Staria
  • Hyundai Ioniq 6
    Hyundai Ioniq 6
Harga Mobil Hyundai

IIMS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Yang Akan Datang
  • Hyundai i20 2024
    Hyundai i20 2024
    Rp 360,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jul, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Hyundai Seven Concept
    Hyundai Seven Concept
    Rp 974,42 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jun, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Hyundai Terbaru di Oto

Oto
  • Hyundai Ioniq 6, Gini Rasa EV Paling Aerodinamis di Muka Bumi Diajak Ngebut
    Hyundai Ioniq 6, Gini Rasa EV Paling Aerodinamis di Muka Bumi Diajak Ngebut
    30 Jan, 2024 .
  • 1.300 Km Pertama Nyetir Hyundai Ioniq 6, Ini Fitur Kunci dan Biaya Ngecasnya!
    1.300 Km Pertama Nyetir Hyundai Ioniq 6, Ini Fitur Kunci dan Biaya Ngecasnya!
    25 Oct, 2023 .
  • 5 Hal Menarik dari Hyundai Stargazer X, Dashboard Pakai Desain Baru
    5 Hal Menarik dari Hyundai Stargazer X, Dashboard Pakai Desain Baru
    12 Sep, 2023 .
  • Hyundai Ioniq 6, Punya Harga yang Pantas! | GIIAS 2023
    Hyundai Ioniq 6, Punya Harga yang Pantas! | GIIAS 2023
    28 Aug, 2023 .
  • Hyundai Punya Booth Paling Atraktif di GIIAS 2023!
    Hyundai Punya Booth Paling Atraktif di GIIAS 2023!
    17 Aug, 2023 .
  • Hyundai Stargazer X, Lebih Bagus dari Kompetitornya? | GIIAS 2023
    Hyundai Stargazer X, Lebih Bagus dari Kompetitornya? | GIIAS 2023
    17 Aug, 2023 .
  • Menuju Korea Selatan, Menjelajahi Inovasi Terkini Milik Hyundai | Special Show
    Menuju Korea Selatan, Menjelajahi Inovasi Terkini Milik Hyundai | Special Show
    17 Aug, 2023 .
  • Hyundai New Stargazer Essential, Perubahan sama Harga Sebanding? | First Impression
    Hyundai New Stargazer Essential, Perubahan sama Harga Sebanding? | First Impression
    17 Aug, 2023 .
  • Hyundai Stargazer Active, Varian Bawah Jadi Keren! | Road Test
    Hyundai Stargazer Active, Varian Bawah Jadi Keren! | Road Test
    22 Jun, 2023 .
  • Hyundai Upgrade Stargazer Active, Harga Tetap Sama | First Impression
    Hyundai Upgrade Stargazer Active, Harga Tetap Sama | First Impression
    15 May, 2023 .
Tonton Video Mobil Hyundai

Artikel Mobil Hyundai dari Carvaganza

  • LEBARAN DRIVE: Mudik Bersama New Hyundai Palisade, Ternyata Bisa Irit BBM
    LEBARAN DRIVE: Mudik Bersama New Hyundai Palisade, Ternyata Bisa Irit BBM
    Bangkit Jaya, 17 Apr, 2024
  • Jangan Khawatir, Hyundai Pastikan Stand By Layani Aftersales Selama Libur Lebaran
    Jangan Khawatir, Hyundai Pastikan Stand By Layani Aftersales Selama Libur Lebaran
    Bangkit Jaya, 12 Apr, 2024
  • Keganasan Hyundai Ioniq 5 N Menangkan World Performance Car 2024
    Keganasan Hyundai Ioniq 5 N Menangkan World Performance Car 2024
    Anjar Leksana, 05 Apr, 2024
  • Sebelum Berangkat Mudik Pakai Hyundai, Periksa Dulu Hal-Hal Berikut
    Sebelum Berangkat Mudik Pakai Hyundai, Periksa Dulu Hal-Hal Berikut
    Zenuar Yoga, 03 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran, Hyundai Rilis Banyak Model Baru
    Setelah Lebaran, Hyundai Rilis Banyak Model Baru
    Setyo Adi, 25 Mar, 2024

Artikel Mobil Hyundai dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Kehebatan Hyundai Ioniq 5 N Diganjar World Performance Car 2024
    Kehebatan Hyundai Ioniq 5 N Diganjar World Performance Car 2024
    Anjar Leksana, 05 Apr, 2024
  • Hyundai Staria Hybrid Rilis di Korea Selatan
    Hyundai Staria Hybrid Rilis di Korea Selatan
    Alvando Noya, 13 Mar, 2024
  • Mau Kredit Hyundai Stargazer Prime IVT, Simak Skema Cicilannya
    Mau Kredit Hyundai Stargazer Prime IVT, Simak Skema Cicilannya
    Alvando Noya, 23 Feb, 2024
  • Hyundai Santa Fe Kini Dilengkapi Bluelink
    Hyundai Santa Fe Kini Dilengkapi Bluelink
    Anindiyo Pradhono, 25 Jan, 2024
  • Hyundai Creta Facelift 2024 Punya 19 Fitur ADAS
    Hyundai Creta Facelift 2024 Punya 19 Fitur ADAS
    Anindiyo Pradhono, 18 Jan, 2024
  • Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Hyundai Stargazer X: Versatile Crossover dengan Kenyamanan MPV
    Setyo Adi, 13 Mar, 2024
  • Hyundai Stargazer Prime: Pantas Menjadi Benchmark Baru
    Hyundai Stargazer Prime: Pantas Menjadi Benchmark Baru
    Wahyu Hariantono, 14 Sep, 2022
  • First Drive Hyundai Stargazer Prime: Fokus untuk Keluarga
    First Drive Hyundai Stargazer Prime: Fokus untuk Keluarga
    Setyo Adi, 25 Jul, 2022
  • Hyundai Ioniq 5 Signature Long Range: Ini Rasanya Mobil Terbaik Dunia
    Hyundai Ioniq 5 Signature Long Range: Ini Rasanya Mobil Terbaik Dunia
    Wahyu Hariantono, 24 Jun, 2022
  • Hyundai Staria Signature 9: Privilege di Jalur Mudik
    Hyundai Staria Signature 9: Privilege di Jalur Mudik
    Ivan Hermawan, 13 Mei, 2022
  • Fakta Soal Hyundai yang Jarang Diketahui
    Fakta Soal Hyundai yang Jarang Diketahui
    Indra Alfarisy, 26 Nov, 2021
  • Hyundai Staria Signature 7 vs Toyota Alphard X, Duel Berkelas MPV untuk VIP
    Hyundai Staria Signature 7 vs Toyota Alphard X, Duel Berkelas MPV untuk VIP
    Ahmad Karim, 25 Agu, 2021
  • MG ZS EV vs Hyundai Kona Electric, Gali Potensi Crossover Niremisi
    MG ZS EV vs Hyundai Kona Electric, Gali Potensi Crossover Niremisi
    Ahmad Karim, 04 Mei, 2021
  • Kompetisi New Hyundai Santa Fe Bensin di Kelas Medium SUV, Siapa Saja Lawannya?
    Kompetisi New Hyundai Santa Fe Bensin di Kelas Medium SUV, Siapa Saja Lawannya?
    Anjar Leksana, 26 Apr, 2021
  • Seleksi SUV Premium Seharga Hyundai Palisade
    Seleksi SUV Premium Seharga Hyundai Palisade
    Ahmad Karim, 21 Des, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*